• Panduan praktis windows azure sql database

    Panduan praktis windows azure sql database

    • Eman Suherman-
    • PT Elex Media Komputindo
    • 2013
    • 9786020208923
    Sinopsis

    "Microsoft Windows Azure SQL Database adalah sebuah layanan penyimpanan basis data berelasi yang menerapkan konsep komputasi awan yang disediakan oleh Microsoft dalam salah satu fitur yang terdapat dalam platform Windows Azure. Kehadiran Microsoft Windows Azure SQL Database telah mengubah paradigma lama mengenai mekanisme deployment, keamanan data, skalabilitas dan kebutuhan ketersediaan data pada sebuah database relational, di mana kini manfaat-manfaat fitur dari teknologi SQL Server dapat diperoleh dari sebuah layanan komputasi awan. Buku ini merupakan pengantar untuk mengenal secara praktis mengenai teknologi Microsoft Windows Azure SQL Database, yang biasa dikenal dengan nama “SQL Azure”, yang mencakup: - Pengenalan Komputasi Awan - Arsitektur Windows Azure SQL Database - Windows Azure SQL Database Provisioning Model - Federation di Windows Azure SQL Database - Perhitungan Biaya di Windows Azure SQL Database - Mendapatkan Akun di Windows Azure - Menggunakan Windows Azure SQL Database - Memindahkan Database On-Premise ke Windows Azure SQL Database - Microsoft SQL Data Sync - Windows Azure SQL Database dan DotNetNuke di Windows Azure - Administrasi Login di Windows Azure SQL Database - Strategi Backup di Windows Azure SQL Database Temukan hal-hal baru bernuansa SQL Server di SQL Azure dalam buku ini."

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kramat 98, Margonda, Pontianak
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 207145
Kode Klasifikasi : 005.43
Judul Buku : Panduan praktis windows azure sql database
Edisi : -
Penulis : Eman Suherman-
Penerbit : PT Elex Media Komputindo
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2013
ISBN : 9786020208923
Tajuk Subjek : Database,windows
Deskripsi : ix, 109 hlm. ; 21 cm
Eksemplar : 5
Stok : 5
Petugas : Warnida, A.Md


"Microsoft Windows Azure SQL Database adalah sebuah layanan penyimpanan basis data berelasi yang menerapkan konsep komputasi awan yang disediakan oleh Microsoft dalam salah satu fitur yang terdapat dalam platform Windows Azure.

Kehadiran Microsoft Windows Azure SQL Database telah mengubah paradigma lama mengenai mekanisme deployment, keamanan data, skalabilitas dan kebutuhan ketersediaan data pada sebuah database relational, di mana kini manfaat-manfaat fitur dari teknologi SQL Server dapat diperoleh dari sebuah layanan komputasi awan.

Buku ini merupakan pengantar untuk mengenal secara praktis mengenai teknologi Microsoft Windows Azure SQL Database, yang biasa dikenal dengan nama “SQL Azure”, yang mencakup:

- Pengenalan Komputasi Awan

- Arsitektur Windows Azure SQL Database

- Windows Azure SQL Database Provisioning Model

- Federation di Windows Azure SQL Database

- Perhitungan Biaya di Windows Azure SQL Database

- Mendapatkan Akun di Windows Azure

- Menggunakan Windows Azure SQL Database

- Memindahkan Database On-Premise ke Windows Azure SQL Database

- Microsoft SQL Data Sync

- Windows Azure SQL Database dan DotNetNuke di Windows Azure

- Administrasi Login di Windows Azure SQL Database

- Strategi Backup di Windows Azure SQL Database

Temukan hal-hal baru bernuansa SQL Server di SQL Azure dalam buku ini."
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika