• Etika komunikasi Islam

    Etika komunikasi Islam

    • Tata Taufik
    • Pustaka Setia
    • 2012
    • 978-979-076-205-3
    Sinopsis

    Di negara-negar muslim, pondasi epistemologis dan etis pelaksanaan praktik media masih berakara pada ideologi dan filosofi barat. Praktik dan prosesnya berdasarkan pada nilai jual dan mekanisme pasar. Meskipun menurut Islam, Komunikasi hendaknya dalam rangka mewujudkan keadilan, kejujuran, kesederhanaan, keberanian, kedamaianm etos kerja, amanah, kritis, munkar. Dengan demikian, media massa Islam harus mewujudkan transfer of knowlede untuk terciptanya kebijaksanaan dan kesejahteraan masyarakat. Berbicara konsep Islam tentang media berarti menelusuri konsep media komunikasi dalam Al-Quran, As-Sunnah, dan pandangan ulama sebagai komentator kedua sumber Islam. Dalam Islam, komunikasi adalah tabligh, yang merupakan konsep dakwah sebagai aktivitas penyampaian pesan-pesan Alloh SWT, dan Rasullah SAW yang disampaikan dengan hikmah (bijaksana dan filosofi), mauizhah hasanah (nasihat yang baik), mujadalah ahsan (diskusi yang baik), yamuruna bil maruf wa yanhawna anil mungkar (mengajak kepada kebajikan dan melarang berbuat kemungkaran, qula li an nasi husna (berbicara kepada manusia dengan cara yang baik), qaulan sadidan (berbicara dengan tegas).

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kaliabang
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 230100
Kode Klasifikasi : 170
Judul Buku : Etika komunikasi Islam
Edisi : -
Penulis : Tata Taufik
Penerbit : Pustaka Setia
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2012
ISBN : 978-979-076-205-3
Tajuk Subjek : Etika,Komunikasi,Islam
Deskripsi : 269 hlm. : ill. ; 23 cm
Eksemplar : 1
Stok : 1
Petugas : Ria Indriani, S.Hum
Di negara-negar muslim, pondasi epistemologis dan etis pelaksanaan praktik media masih berakara pada ideologi dan filosofi barat. Praktik dan prosesnya berdasarkan pada nilai jual dan mekanisme pasar. Meskipun menurut Islam, Komunikasi hendaknya dalam rangka mewujudkan keadilan, kejujuran, kesederhanaan, keberanian, kedamaianm etos kerja, amanah, kritis, munkar. Dengan demikian, media massa Islam harus mewujudkan transfer of knowlede untuk terciptanya kebijaksanaan dan kesejahteraan masyarakat. Berbicara konsep Islam tentang media berarti menelusuri konsep media komunikasi dalam Al-Quran, As-Sunnah, dan pandangan ulama sebagai komentator kedua sumber Islam. Dalam Islam, komunikasi adalah tabligh, yang merupakan konsep dakwah sebagai aktivitas penyampaian pesan-pesan Alloh SWT, dan Rasullah SAW yang disampaikan dengan hikmah (bijaksana dan filosofi), mauizhah hasanah (nasihat yang baik), mujadalah ahsan (diskusi yang baik), yamuruna bil maruf wa yanhawna anil mungkar (mengajak kepada kebajikan dan melarang berbuat kemungkaran, qula li an nasi husna (berbicara kepada manusia dengan cara yang baik), qaulan sadidan (berbicara dengan tegas).
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika