• The power of mindfulness

    The power of mindfulness

    • Sony Adams
    • Psikologi corner
    • 2022
    • 978-623-244-631-1
    Sinopsis

    The power of mindfulness : 30 hari menerima hidup apa adanya, tekad yang bulat, pikiran yang terbuka, dan hati yang ikhlas dalam segala hal. Apakah Anda merasa lelah dan tidak bergairah? Apakah emosi Anda meluap-Iuap dan sangat gampang sekali marah? Apakah Anda merasa takut menghadapi masa depan Anda yang misterius itu? Apakah Anda termasuk tipe orang yang berpikiran terbuka? Apakah Anda sering berpikir Andalah yang paling benar sehingga menyalah-nyalahkan orang lain? Sejujurnya semua pertanyaan di atas bermuara ke satu hal, yakni bagaimana Anda melatih emosi Anda. Seni menerima diri apa adanya adalah sebuah sikap mindfulness. Tidak menjadikan hidup Anda menjadi serba lamban, namun banyak hal yang dapat dirasakan dengan mencoba gaya hidup mindful ini. Sampai-sampai perusahaan sekelas Google dan perusahaan-perusahaan lainnya di Silicon Valley mewajibkan karyawannya untuk mengikuti kelas mindfulnesswajib. Mengapa sampai sedemikian populer? Temukan jawabnnya dengan melakukan pengembaraan selama 30 hari dengan buku ini dan rasakan perbedaan yang Anda rasakan!

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kaliabang
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 221951
Kode Klasifikasi : 153.4
Judul Buku : The power of mindfulness
Edisi : -
Penulis : Sony Adams
Penerbit : Psikologi corner
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2022
ISBN : 978-623-244-631-1
Tajuk Subjek : pemikiran
Deskripsi : xxiv, 168 hlm. : ill. ; 19 cm
Eksemplar : 1
Stok : 1
Petugas : Ria Indriani, S.Hum
The power of mindfulness : 30 hari menerima hidup apa adanya, tekad yang bulat, pikiran yang terbuka, dan hati yang ikhlas dalam segala hal.



Apakah Anda merasa lelah dan tidak bergairah? Apakah emosi Anda meluap-Iuap dan sangat gampang sekali marah? Apakah Anda merasa takut menghadapi masa depan Anda yang misterius itu? Apakah Anda termasuk tipe orang yang berpikiran terbuka? Apakah Anda sering berpikir Andalah yang paling benar sehingga menyalah-nyalahkan orang lain?

Sejujurnya semua pertanyaan di atas bermuara ke satu hal, yakni bagaimana Anda melatih emosi Anda. Seni menerima diri apa adanya adalah sebuah sikap mindfulness. Tidak menjadikan hidup Anda menjadi serba lamban, namun banyak hal yang dapat dirasakan dengan mencoba gaya hidup mindful ini. Sampai-sampai perusahaan sekelas Google dan perusahaan-perusahaan lainnya di Silicon Valley mewajibkan karyawannya untuk mengikuti kelas mindfulnesswajib. Mengapa sampai sedemikian populer? Temukan jawabnnya dengan melakukan pengembaraan selama 30 hari dengan buku ini dan rasakan perbedaan yang Anda rasakan!
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika