• Arduino : belajar cepat dan pemrograman

    Arduino : belajar cepat dan pemrograman

    • Heri Andrianto dan Aan Darmawan
    • Informatika Bandung
    • 2021
    • 978-623-7131-49-6
    Sinopsis

    Arduino adalah suatu perangkat prototipe elektronik berbasis mikrokontroler yang fleksibel dan open-source, perangkat keras dan perangkat lunaknya mudah digunakan. Perangkat ini ditujukan bagi siapapun yang tertarik/memanfaatkan mikrokontroler secara praktis dan mudah. Buku ini ditujukan bagi pemula, desainer, para hobi yang tertarik dengan mikrokontroler, serta mahasiswa yang sedang belajar mikrokontroler agar dapat mempelajari pemrograman arduino dengan cepat. Bagi pemula dengan menggunakan board arduino akan menjadi mudah dalam mempelajari pemrograman serta pengendalian berbasis mikrokontroler. Bagi desainer dan para hobi akan menjadi lebih mudah dalam membuat prototype maupun implementasi pengendali. Pada buku ini, penulis memberikan penjelasan mengenai Konsep Listrik dan Elektronika, Pengenalan berbagai macam Arduino Board, Pengenalan Software IDE Arduino, Bahasa Pemrograman Arduino berbasis C, Input/Output Digital Arduino, Input/Output Analog Arduino, Komunikasi Serial arduino dengan Komputer. Interfacing dengan Switch, Push Button, Keypad, LED, Seven Segment, LCD, Potensio, Sensor Cahaya, Sensor Suhu LM35, Sensor suhu dan kelembaban (dhtl 1), Sensor Ultra Sonic, IR Sensor, Sensor Getar, Sensor PIR, Motor Stepper. Motor DC, Motor Servo, dll. Selain itu, dalam buku ini juga dijelaskan cara komunikasi serial antara arduino dengan komputer melalui koneksi serial port, komunikasi serial antara arduino dengan dan smartphone android melalui koneksi bluetooth. Wifi, penggunaan ethernet shield, baca/tulis data ke modul SD Card dan penggunaan modul WiFi Esp8266. Dalam buku ini pembaca diberikan cara membuat skematik rangkaian menggunakan Fritzing, contoh program, latihan, serta aplikasi. Pembuatan wiring diagram menggunakan Fritzing dijelaskan juga dalam buku ini.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Karawang, Tasikmalaya, Yogyakarta, Pontianak
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 221888
Kode Klasifikasi : 621.381
Judul Buku : Arduino : belajar cepat dan pemrograman
Edisi : 2
Penulis : Heri Andrianto dan Aan Darmawan
Penerbit : Informatika Bandung
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2021
ISBN : 978-623-7131-49-6
Tajuk Subjek : Mikrokontroler,Robotic,Rekayasa Perangkat Lunak
Deskripsi : x, 214 hlm. : ill. , 24 cm
Eksemplar : 8
Stok : 8
Petugas : Ria Indriani, S.Hum
Arduino adalah suatu perangkat prototipe elektronik berbasis mikrokontroler yang fleksibel dan open-source, perangkat keras dan perangkat lunaknya mudah digunakan. Perangkat ini ditujukan bagi siapapun yang tertarik/memanfaatkan mikrokontroler secara praktis dan mudah. Buku ini ditujukan bagi pemula, desainer, para hobi yang tertarik dengan mikrokontroler, serta mahasiswa yang sedang belajar mikrokontroler agar dapat mempelajari pemrograman arduino dengan cepat. Bagi pemula dengan menggunakan board arduino akan menjadi mudah dalam mempelajari pemrograman serta pengendalian berbasis mikrokontroler. Bagi desainer dan para hobi akan menjadi lebih mudah dalam membuat prototype maupun implementasi pengendali.
Pada buku ini, penulis memberikan penjelasan mengenai Konsep Listrik dan Elektronika, Pengenalan berbagai macam Arduino Board, Pengenalan Software IDE Arduino, Bahasa Pemrograman Arduino berbasis C, Input/Output Digital Arduino, Input/Output Analog Arduino, Komunikasi Serial arduino dengan Komputer. Interfacing dengan Switch, Push Button, Keypad, LED, Seven Segment, LCD, Potensio, Sensor Cahaya, Sensor Suhu LM35, Sensor suhu dan kelembaban (dhtl 1), Sensor Ultra Sonic, IR Sensor, Sensor Getar, Sensor PIR, Motor Stepper. Motor DC, Motor Servo, dll. Selain itu, dalam buku ini juga dijelaskan cara komunikasi serial antara arduino dengan komputer melalui koneksi serial port, komunikasi serial antara arduino dengan dan smartphone android melalui koneksi bluetooth. Wifi, penggunaan ethernet shield, baca/tulis data ke modul SD Card dan penggunaan modul WiFi Esp8266. Dalam buku ini pembaca diberikan cara membuat skematik rangkaian menggunakan Fritzing, contoh program, latihan, serta aplikasi. Pembuatan wiring diagram menggunakan Fritzing dijelaskan juga dalam buku ini.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika