• Perancangan dan simulasi kendali sistem mekanik dengan matlab (PIDTool dan PIDTune)

    Perancangan dan simulasi kendali sistem mekanik dengan matlab (PIDTool dan PIDTune)

    • Heru Dibyo Laksono
    • Graha Ilmu
    • 2020
    • 978-623-228-772-3
    Sinopsis

    Buku ini membahas tentang perancangan dan simulasi kendali sistem mekanik dengan bantuan perangkat lunak Matlab. Model sistem mekanik yang digunakan adalah model sistem mekanik dua tingkat dan jenis pengendali yang digunakan meliputi pengendali Proporsional (P), Pengendali Integral (I), pengendali Proporsional Integral (PI), pengendali Proporsional Diferensial (PD), pengendali Proporsional Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PDF), pengendali Proporsional Integral Diferensial (PID) dan pengendali Proporsional Integral Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PIDF). Pengendali – pengendali tersebut dirancang dengan menggunakan fungsi – fungsi yang ada di Matlab diantaranya PIDTool model Paralel, PIDTool model Standard dan PIDTune. Untuk analisa kendali sistem mekanik meliputi analisa domain waktu yang terdiri dari analisa kesalahan dan analisa peralihan, analisa domain frekuensi yang terdiri dari analisa domain frekuensi untuk fungsi alih lingkar terbuka dan analisa domain frekuensi untuk fungsi alih lingkar tertutup, analisa kestabilan serta analisa kekokohan.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Karawang, Tasikmalaya, Yogyakarta, Pontianak
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 221661
Kode Klasifikasi : 510.285 536
Judul Buku : Perancangan dan simulasi kendali sistem mekanik dengan matlab (PIDTool dan PIDTune)
Edisi : 1
Penulis : Heru Dibyo Laksono
Penerbit : Graha Ilmu
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2020
ISBN : 978-623-228-772-3
Tajuk Subjek : Sistem,Mekanika,MATLAB
Deskripsi : xx, 186 hlm. : ill. ; 24 cm
Eksemplar : 8
Stok : 8
Petugas : Putri Ayu Citra Ardhian
Buku ini membahas tentang perancangan dan simulasi kendali sistem mekanik dengan bantuan perangkat lunak Matlab. Model sistem mekanik yang digunakan adalah model sistem mekanik dua tingkat dan jenis pengendali yang digunakan meliputi pengendali Proporsional (P), Pengendali Integral (I), pengendali Proporsional Integral (PI), pengendali Proporsional Diferensial (PD), pengendali Proporsional Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PDF), pengendali Proporsional Integral Diferensial (PID) dan pengendali Proporsional Integral Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PIDF). Pengendali – pengendali tersebut dirancang dengan menggunakan fungsi – fungsi yang ada di Matlab diantaranya PIDTool model Paralel, PIDTool model Standard dan PIDTune. Untuk analisa kendali sistem mekanik meliputi analisa domain waktu yang terdiri dari analisa kesalahan dan analisa peralihan, analisa domain frekuensi yang terdiri dari analisa domain frekuensi untuk fungsi alih lingkar terbuka dan analisa domain frekuensi untuk fungsi alih lingkar tertutup, analisa kestabilan serta analisa kekokohan.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika