• Digital imaging untuk iklan

    Digital imaging untuk iklan

    • Derry Iswidharmanjaya dan Beranda Agency
    • PT Elex Media Komputindo
    • 2009
    • 978-979-27-6199-3
    Sinopsis

    Dengan modal kamera digital dengan resolusi 6 hingga 10 megapixel, Anda dapat mengabadikan objek kemudian dapat memajang foto hasil jepretan Anda dalam bentuk media iklan. Namun jika hanya demikian, maka tampilan iklan tetap kurang menarik. Solusinya adalah memanipulasi foto tersebut dengan software olah foto yang cukup populer yakni Photoshop. Anda tidak perlu memusingkan bagaimana cara membuat foto dengan tampilan berbeda bahkan membubuhinya dengan efek-efek visual yang eye catching. Elemen-elemen lain seperti pattern atau fill dapat digunakan pula untuk ornamen yang tentunya membuat tampilan foto Anda menjadi lebih menarik. Untuk sebuah iklan alangkah baiknya jika diberikan pula sentuhan efek digital imaging sehingga tampilan yang tidak mungkin dapat menjadi mungkin dengan efek tersebut, misalnya menambahkan api pada sebuah gedung, menjadikan objek seperti terbang, menambahkan efek api, dan sebagainya. Layaknya sebuah iklan, tampaknya kurang lengkap bila Anda tidak menambahkan teks sebagai keterangan. Namun sebaiknya teks yang ditulis ini singkat namun jelas. Anda juga dapat menambahkan teks tersebut dengan efek bayangan, warna gradient, style, atau mengubah blending mode jika memang diperlukan. Adapun tema yang dibahas meliputi: - Iklan Produk - Iklan Layanan Masyarakat - Iklan Acara - Iklan Film Buku ini akan mengulas seluk-beluk iklan, penggunaan fasilitas, dan efek pada software Photoshop tanpa mengacu pada versi Photoshop apapun. Anda dapat menggunakan Photoshop CS, CS2, CS3, atau yang terbaru CS4.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kramat 98, Pontianak
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 221324
Kode Klasifikasi : 005-66
Judul Buku : Digital imaging untuk iklan
Edisi : -
Penulis : Derry Iswidharmanjaya dan Beranda Agency
Penerbit : PT Elex Media Komputindo
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2009
ISBN : 978-979-27-6199-3
Tajuk Subjek : Iklan,Digital
Deskripsi : xii, 148 hlm. ; 23 cm
Eksemplar : 3
Stok : 3
Petugas : Nur Santy, S.Hum
Dengan modal kamera digital dengan resolusi 6 hingga 10 megapixel, Anda dapat mengabadikan objek kemudian dapat memajang foto hasil jepretan Anda dalam bentuk media iklan. Namun jika hanya demikian, maka tampilan iklan tetap kurang menarik. Solusinya adalah memanipulasi foto tersebut dengan software olah foto yang cukup populer yakni Photoshop.

Anda tidak perlu memusingkan bagaimana cara membuat foto dengan tampilan berbeda bahkan membubuhinya dengan efek-efek visual yang eye catching. Elemen-elemen lain seperti pattern atau fill dapat digunakan pula untuk ornamen yang tentunya membuat tampilan foto Anda menjadi lebih menarik.

Untuk sebuah iklan alangkah baiknya jika diberikan pula sentuhan efek digital imaging sehingga tampilan yang tidak mungkin dapat menjadi mungkin dengan efek tersebut, misalnya menambahkan api pada sebuah gedung, menjadikan objek seperti terbang, menambahkan efek api, dan sebagainya. Layaknya sebuah iklan, tampaknya kurang lengkap bila Anda tidak menambahkan teks sebagai keterangan. Namun sebaiknya teks yang ditulis ini singkat namun jelas. Anda juga dapat menambahkan teks tersebut dengan efek bayangan, warna gradient, style, atau mengubah blending mode jika memang diperlukan.

Adapun tema yang dibahas meliputi:
- Iklan Produk
- Iklan Layanan Masyarakat
- Iklan Acara
- Iklan Film

Buku ini akan mengulas seluk-beluk iklan, penggunaan fasilitas, dan efek pada software Photoshop tanpa mengacu pada versi Photoshop apapun. Anda dapat menggunakan Photoshop CS, CS2, CS3, atau yang terbaru CS4.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika