• Sistem akuntansi perhotelan

    Sistem akuntansi perhotelan

    • Arfan Ikhsan dan Ida Bagus Teddy Prianthara
    • Graha Ilmu
    • 2008
    • 978-979-756-351-6
    Sinopsis

    Hotel adalah suatu jenis akomodasi yang mempergunakan sebagian atau seluruh bangunan, untuk menyediakan jasa penginapan, makan dan minum, serta jasa lainnya bagi umum, yang dikelola secara komersial. Hotel juga dapat disebut dengan suatu usaha yang menggunakan bangunan atau bagian dari bangunan yang khusus disediakan, di mana setiap orang dapat menginap dan makan serta memperoleh pelayanan dan fasilitas lainnya dengan pembayaran (mempunyai restoran yang berada di bawah manajemen hotel tersebut). Untuk menunjang aktifitas manajemen pada hotel, diperlukan sebuah sistem akuntansi yang baik dalam hotel tersebut guna pengambilan keputusan manajemen. Sistem akuntansi perhotelan adalah kumpulan formulir, catatan-catatan dan prosedur-prosedur yang digunakan sedemikian rupa untuk menyediakan dan mengolah data keuangan yang berfungsi sebagai media kontrol bagi manajemen hotel untuk mendukung pengambilan keputusan bisnis. Dari definisi sistem akuntansi perhotelan tersebut, unsur suatu sistem akuntansi utama adalah formulir, catatan-catatan yang terdiri dari penjurnalan, buku besar dan buku pembantu serta laporan. Dalam mengoperasikan suatu sistem akuntansi, terlebih dahulu kita harus memahami tiga tahapan penting berikut. Pertama, kita harus mengenal dokumen bukti transaksi yang digunakan perusahaan, baik mengenai banyaknya maupun jumlah-jumlah rupiahnya, serta data penting lainnya yang berkaitan dengan transaksi perusahaan. Kedua, kita harus mengelompokkan dan mencatat data yang tercantum dalam dokumen bukti transaksi ke dalam catatan-catatan akuntansi. Ketiga, kita harus meringkas informasi yang tercantum dalam catatan-catatan akuntansi menjadi laporan-laporan untuk manajemen dan pihak-pihak lain yang berkepentingan. Dalam perusahaan yang kecil sekalipun, kuantitas data yang harus dicatat biasanya cukup besar. Oleh karena itu, sistem akuntansi harus dirancang sedemikian rupa sehingga data diproses secara efisien. Buku ini menjelaskan unsur-unsur dari masing-masing sistem akuntansi.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kalimalang, Yogyakarta
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 206471
Kode Klasifikasi : 657.0285
Judul Buku : Sistem akuntansi perhotelan
Edisi : 1
Penulis : Arfan Ikhsan dan Ida Bagus Teddy Prianthara
Penerbit : Graha Ilmu
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2008
ISBN : 978-979-756-351-6
Tajuk Subjek : Sistem Akuntansi
Deskripsi : xiii, 316 hlm. : ill. ; 26 cm
Eksemplar : 5
Stok : 5
Petugas : Putri Ayu Citra Ardhian
Hotel adalah suatu jenis akomodasi yang mempergunakan sebagian atau seluruh bangunan, untuk menyediakan jasa penginapan, makan dan minum, serta jasa lainnya bagi umum, yang dikelola secara komersial. Hotel juga dapat disebut dengan suatu usaha yang menggunakan bangunan atau bagian dari bangunan yang khusus disediakan, di mana setiap orang dapat menginap dan makan serta memperoleh pelayanan dan fasilitas lainnya dengan pembayaran (mempunyai restoran yang berada di bawah manajemen hotel tersebut).
Untuk menunjang aktifitas manajemen pada hotel, diperlukan sebuah sistem akuntansi yang baik dalam hotel tersebut guna pengambilan keputusan manajemen. Sistem akuntansi perhotelan adalah kumpulan formulir, catatan-catatan dan prosedur-prosedur yang digunakan sedemikian rupa untuk menyediakan dan mengolah data keuangan yang berfungsi sebagai media kontrol bagi manajemen hotel untuk mendukung pengambilan keputusan bisnis. Dari definisi sistem akuntansi perhotelan tersebut, unsur suatu sistem akuntansi utama adalah formulir, catatan-catatan yang terdiri dari penjurnalan, buku besar dan buku pembantu serta laporan. Dalam mengoperasikan suatu sistem akuntansi, terlebih dahulu kita harus memahami tiga tahapan penting berikut.
Pertama, kita harus mengenal dokumen bukti transaksi yang digunakan perusahaan, baik mengenai banyaknya maupun jumlah-jumlah rupiahnya, serta data penting lainnya yang berkaitan dengan transaksi perusahaan. Kedua, kita harus mengelompokkan dan mencatat data yang tercantum dalam dokumen bukti transaksi ke dalam catatan-catatan akuntansi. Ketiga, kita harus meringkas informasi yang tercantum dalam catatan-catatan akuntansi menjadi laporan-laporan untuk manajemen dan pihak-pihak lain yang berkepentingan. Dalam perusahaan yang kecil sekalipun, kuantitas data yang harus dicatat biasanya cukup besar. Oleh karena itu, sistem akuntansi harus dirancang sedemikian rupa sehingga data diproses secara efisien. Buku ini menjelaskan unsur-unsur dari masing-masing sistem akuntansi.
Terkait Subjek Buku yang sama

  • Sistem informasi akuntansi
    Sistem informasi akuntansi
    • Mardi
    • Ghalia Indonesia
    • 2014
    • 978-979-450-595-3
    Sinopsis

    Buku Sistem Informasi Akuntansi ini berusaha memberikan pengetahuan dan keterampilan yang dibutulikan mahasiswa guna meniti karier kelak di bidang akuntansi. Buku ini menggambarkan bagaimana ... Lihat Selengkapnya

  • Sistem akuntansi
    Sistem akuntansi
    • Mulyadi
    • Salemba Empat
    • 2001
    • 979-691-060-8
    Sinopsis

    Mulyadi adalah staf pengajar pada fakultas ekonomi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Ia memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (Drs.) jurusan akuntansi dari fakultas ekonomi. Pada tahun 1983 ia telah ... Lihat Selengkapnya

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika