• Panduan aplikatif dan solusi : membuat desain kemasan produk dengan coreldraw x6 dan adobe photoshop cs6

    Panduan aplikatif dan solusi : membuat desain kemasan produk dengan coreldraw x6 dan adobe photoshop cs6

    • Arie Prabawati, Th (Ed)
    • Andi
    • 2013
    • 978-979-29-2127-4
    Sinopsis

    Kemasan sebuah produk memiliki arti yang penting. Dari kemasan produk, pembeli dapat melihat gambaran singkat dari kegunaan dan kelebihan produk tersebut. Semakin menarikgambar pada kemasan,semakin pembeli tertarik untuk melihat produk tersebut, meskipun belum tentu membelinya. Oleh karena itu, sebuah desain kemasan yang baik dapat menjadi nilai yang lebih. Saat ini ada 2 software yang dapat diandalkan untuk membuat desain grafis,yaitu Adobe Photoshop dan CorelDraw. software terbaru dari Adobe Photoshop adalah CS6, untuk CorelDraw adalah X6. Melalui kedua aplikasi tersebut, anda dapat membuat berbagai desain kemasan suatu produk. baik mengolah gambardengan Adobe Photoshop Maupun menggambar sendiri menggunakan CorelDraw. Buku PAS: Membuat Desain Kemasan Produk dengan CoreldrawX6 dan Adobe Photoshop CS6 Berisi pembahasan secara praktis dan tuntas tentang langkah-langkah membuat desain produk menggunakan kedua software desain grafis tersebut. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dipahami dan disertai gambar supaya mempermudah pemahaman. Buku ini akan membahas : *Bab 1 Desain Kemasan Produk Makanan *Bab 2 Desain Kemasan Produk Minuman *Bab 3 Desain Kemasan Produk Kecantikan *Bab 4 Desain Kemasan Produk Kebersihan *Bab 5 Desain Kemasan Produk Bahan Dapur

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Kaliabang, Tasikmalaya, Cengkareng, BSD
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 205248
Kode Klasifikasi : 006.686
Judul Buku : Panduan aplikatif dan solusi : membuat desain kemasan produk dengan coreldraw x6 dan adobe photoshop cs6
Edisi : 1
Penulis : Arie Prabawati, Th (Ed)
Penerbit : Andi
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2013
ISBN : 978-979-29-2127-4
Tajuk Subjek : CorelDraw,Computer Graphics
Deskripsi : viii, 264 hlm. : ill. ; 16 x 23 cm
Eksemplar : 5
Stok : 5
Petugas : Ayu Intansari, S.Kom
Kemasan sebuah produk memiliki arti yang penting. Dari kemasan produk, pembeli dapat melihat gambaran singkat dari kegunaan dan kelebihan produk tersebut. Semakin menarikgambar pada kemasan,semakin pembeli tertarik untuk melihat produk tersebut, meskipun belum tentu membelinya. Oleh karena itu, sebuah desain kemasan yang baik dapat menjadi nilai yang lebih. Saat ini ada 2 software yang dapat diandalkan untuk membuat desain grafis,yaitu Adobe Photoshop dan CorelDraw. software terbaru dari Adobe Photoshop adalah CS6, untuk CorelDraw adalah X6. Melalui kedua aplikasi tersebut, anda dapat membuat berbagai desain kemasan suatu produk. baik mengolah gambardengan Adobe Photoshop Maupun menggambar sendiri menggunakan CorelDraw. Buku PAS: Membuat Desain Kemasan Produk dengan CoreldrawX6 dan Adobe Photoshop CS6 Berisi pembahasan secara praktis dan tuntas tentang langkah-langkah membuat desain produk menggunakan kedua software desain grafis tersebut. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dipahami dan disertai gambar supaya mempermudah pemahaman. Buku ini akan membahas : *Bab 1 Desain Kemasan Produk Makanan *Bab 2 Desain Kemasan Produk Minuman *Bab 3 Desain Kemasan Produk Kecantikan *Bab 4 Desain Kemasan Produk Kebersihan *Bab 5 Desain Kemasan Produk Bahan Dapur
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika