• Studi kebijakan publik dan pelayanan publik : konsep dan aplikasi proses kebijakan dan pelayanan publik

    Studi kebijakan publik dan pelayanan publik : konsep dan aplikasi proses kebijakan dan pelayanan publik

    • Deddy Mulyadi
    • ALFABETA
    • 2015
    • 978-602-289-143-7
    Sinopsis

    Kebijakan publik merupakan salah satu dimensi pokok dalam ilmu dan praktik Administrasi Publik. Sebagai salah satu unsur penting dalam Administrasi Publik, Kebijakan Publik dianalogikan fungsinya sama dengan fungsi otak pada tubuh manusia, karena melalui instrumen ini, segala aktivitas kehidupan bernegara, dan bermasyarakat mulai dilakukan oleh birokrasi, plus pihak swasta dan masyarakat. Dalam konteks organisasi, baik yang berukuran kecil maupun yang berukuran besar, seperti suatu bangsa, kebijakan publik merupakan instrumen nyata yang menggambarkan hubungan yang riil antara pemerintah dan masyarakat. Hal ini karena melalui kebijakan publik inilah segala proses penyelenggaraan Negara, pembangunan dan pelayanan publik akan mulai berjalan. Kebijakan publik sebagai titik awal (starting point) pengoperasian program-program dan/atau kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh pemerintah, masyarakat dan swasta. Buku ini ditulis dalam upaya memberikan suatu sumbangsih terhadap perkembangan ilmu dan praktik Administrasi Publik. Dengan harapan akan memberikan manfaat bagi para akademisi, praktisi maupun masyarakat umum yang berminat dengan isu aktual kebijakan Publik dan Pelayanan Publik.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Yogyakarta
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 205150
Kode Klasifikasi : 351
Judul Buku : Studi kebijakan publik dan pelayanan publik : konsep dan aplikasi proses kebijakan dan pelayanan publik
Edisi : -
Penulis : Deddy Mulyadi
Penerbit : ALFABETA
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2015
ISBN : 978-602-289-143-7
Tajuk Subjek : Public Administration
Deskripsi : x, 258 hlm. : ill. ; 24 cm
Eksemplar : 1
Stok : 1
Petugas : Putri Ayu Citra Ardhian
Kebijakan publik merupakan salah satu dimensi pokok dalam ilmu dan praktik Administrasi Publik. Sebagai salah satu unsur penting dalam Administrasi Publik, Kebijakan Publik dianalogikan fungsinya sama dengan fungsi otak pada tubuh manusia, karena melalui instrumen ini, segala aktivitas kehidupan bernegara, dan bermasyarakat mulai dilakukan oleh birokrasi, plus pihak swasta dan masyarakat.
Dalam konteks organisasi, baik yang berukuran kecil maupun yang berukuran besar, seperti suatu bangsa, kebijakan publik merupakan instrumen nyata yang menggambarkan hubungan yang riil antara pemerintah dan masyarakat. Hal ini karena melalui kebijakan publik inilah segala proses penyelenggaraan Negara, pembangunan dan pelayanan publik akan mulai berjalan. Kebijakan publik sebagai titik awal (starting point) pengoperasian program-program dan/atau kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh pemerintah, masyarakat dan swasta.
Buku ini ditulis dalam upaya memberikan suatu sumbangsih terhadap perkembangan ilmu dan praktik Administrasi Publik. Dengan harapan akan memberikan manfaat bagi para akademisi, praktisi maupun masyarakat umum yang berminat dengan isu aktual kebijakan Publik dan Pelayanan Publik.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika