RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TABUNGAN ONLINE PELAJAR PADA KOPERASI SMA NEGERI 3 KOTA SUKABUMI

  • SITI MARIYAH ULFAH
  • SHABILA NUR HAFIZHAH
  • 2018

Abstrak

ABSTRAK

 

Siti Mariyah Ulfah (11150744), Shabila Nur Hafizhah (11151053), Rancang Bangun Sistem Informasi Tabungan Online Pelajar Pada Koperasi SMA Negeri 3 Kota Sukabumi

Koperasi Usaha Kita adalah koperasi yang berada di lingkungan SMA Negeri 3 Kota Sukabumi yang tidak hanya menyediakan jasa simpan pinjam, tapi juga menyediakan jasa tabungan bagi para pelajar. Akan tetapi sistem menabung yang ada pada saat ini masih dilakukan dengan cara manual, sehingga kurang menarik minat para pelajar untuk menabung, mulai dari proses pencatatan transaksi menabung, hingga pada pembuatan laporan. Memungkinkan terjadinya kesalahan dalam pencatatan, kurang akuratnya laporan yang dibuat, dan hilangnya data-data penting yang diperlukan. Inilah yang melatarbelakangi pembuatan tugas akhir dengan judul Rancang Bangun Sistem Informasi Tabungan Online Pelajar Pada Koperasi SMA Negeri 3 Kota Sukabumi. Metode penelitian dalam tugas akhir ini yakni dengan melakukan riset pada SMA Negeri 3 Kota Sukabumi selama 1 bulan, dan metode pengumpulan data yang digunakan yaitu pengamatan (observation), wawancara (interview), dan studi pustaka (library research). Sistem komputerisasi merupakan solusi yang terbaik. Diharapkan dengan adanya sistem yang komputerisasi akan dapat tercapai suatu kegiatan yang semakin efektif dan efisien, serta sistem pencatatan akan lebih kondusif dalam menunjang aktivitas yang terjadi pada saat siswa menabung, serta dengan gaya menabung yang baru akan membuat seluruh pelajar di SMA Negeri 3 Kota Sukabumi termotivasi untuk lebih bijak dalam menggunakan uangnya untuk menabung.

 

ABSTRAK

 

Siti Mariyah Ulfah (11150744), Shabila Nur Hafizhah (11151053), Design of Student Online Savings Information System At Cooperative SMA Negeri 3 Kota Sukabumi

Our Cooperative Enterprises is a cooperative located in SMA Negeri 3 Kota Sukabumi that not only provides savings and loan services, but also provides savings services for students. However, the existing savings system is still done manually, so it is less attractive for students to save, starting from the process of recording savings transactions, to the making of reports. Possible errors in recording, inaccuracy of reports made, and loss of critical data required. This is the background of making the final task entitled Design of Information Systems Online Savings Students At Cooperative SMA Negeri 3 Sukabumi City. The research method in this final project is to conduct research on SMA Negeri 3 Sukabumi for 1 month, and data collection method used are observation, interview, and library research. Computerized system is the best solution. It is expected that with a computerized system will be achieved an activity more effective and efficient, and recording system will be more conducive in supporting the activities that occur when students save, and with a new saving style will make all students in SMA Negeri 3 Kota Sukabumi motivated to more wise in using his money to save.

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Adami, F. Z., & Budihartanti, C. (2016). Penerapan Teknologi Augmented Reality Pada Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Berbasis Android. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI, II(8), 122–131.

Alannita, N. P., & Suaryana, I. G. N. A. (2014). Pengaruh Kecanggihan Teknologi Informasi, Partisipasi Manajemen, Dan Kemampuan Teknik Pemakai Sistem Informasi Akuntansi Pada Kinerja Individu. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 1, 33–45.

Alfarisyi, M. I., & Amila, K. (2014). Rancang Sistem Informasi Layanan Alumni Itenas Berbasis Web. Jurnal Online Institut Teknologi Nasional, 02(01), 132–143.

Arnold, R. D., & Wade, J. P. (2015). A Definition of Systems Thinking?: A Systems Approach. Procedia - Procedia Computer Science, 44, 669–678. https://doi.org/10.1016/j.procs.2015.03.050

Asnawi, M. F. (2018). Aplikasi Konfigurasi Mikrotik Sebagai Manajemen Bandwidth Dan Internet Gateway Berbasis Web. Jurnal PPKM, I, 42–48.

Catiltay, N. E., Tokdemir, G., Kilic, O., & Topalli, D. (2013). The Journal of Systems and Software Performing and analyzing non-formal inspections of entity relationship diagram ( ERD ). The Journal of Systems & Software, 86(8), 2184–2195. https://doi.org/10.1016/j.jss.2013.03.106

Dengen, N., & Khairina, D. M. (2016). Sistem Informasi Akademik Berbasis Web SMP Negeri 4 Samarinda. Jurnal Informatika Mulawarman, 4(2), 18–29.

Destiningrum, M., & Adrian, Q. J. (2017). SISTEM INFORMASI PENJADWALAN DOKTER BERBASSIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER ( STUDI KASUS?: RUMAH SAKIT YUKUM MEDICAL CENTRE ). TEKNOINFO Vol. 11, 11(2), 6–13.

Fitriawati, M., & Sihombing, D. E. N. (2015). Sistem Informasi Pemesanan Wisata Dan Ekspedisi Berbasis Web Pada Kampung Batu Malakasari. Jurnal Manajemen Informatika, 1, 19.

Fridayanthie, E. W., & Mahdiati, T. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Permintaan ATK Berbasis Intranet (Studi Kasus: Kejaksaan Negeri Rangkasbitung). Jurnal Khatulistiwa Informatika, IV(2), 126–138.

Hasugian, P. S., Hutahaean, H. D., & Sihotang, H. T. (2017). Sistem Pendukung Keputusan Penentu Guru Wali Kelas Pada SMP Negeri 19 Medan Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 2(1), 33.

Hasyim, N., Hidayah, N. A., & Latisuro, S. W. (2014). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KOPERASI BERBASIS WEB PADA KOPERASI WARGA BARU MTS N 17 JAKARTA, 7(2), 1–10.

Hengki, & Suprawiro, S. (2017). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Inventory Sparepart Kapal Berbasis Web: Studi Kasus Asia Group Pangkalpinal. SISFOKOM, 06, 121–129.

Herliana, A., & Rasyid, P. M. (2016). Sistem Informasi Monitoring Pengembangan Software Pada Tahap Development Berbasis Web. Jurnal Informatika, (1), 41–50.

Hidayah, N. W., & Thamrin, H. (2016). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Produk UKM Kerajinan Ukir Kaca Sebagai Portal Community Marketing Berbasis Web. Naskah Publikasi, 11.

Indah, I. N. (2013). Pembuatan Sistem Informasi Penjualan Pada Toko Sehat Jaya Elektronik Pacitan. Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed (IJCSS), 10(2), 125.

Khan, A. H., & Porres, I. (2015). Journal of Visual Languages and Computing Consistency of UML class , object and statechart diagrams using ontology reasoners $. Journal of Visual Language and Computing, 26, 42–65. https://doi.org/10.1016/j.jvlc.2014.11.006

Krismiaji. (2015). Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: Unit Penerbit.

Ladjamudin, A. B. Bin. (2013). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Lumertz, P. R., Ribeiro, L., & Duarte, L. M. (2016). Journal of Visual Languages and Computing User interfaces metamodel based on graphs $. Journal of Visual Languages and Computing, 32, 1–34. https://doi.org/10.1016/j.jvlc.2015.10.026

Marlenih, A. S. S. (2017). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Perumahan Citra Raya. Jurnal SISFOTEK Global, 7(1), 57.

Meiliana, Septian, I., Alianto, R. S., Daniel, & Gaol, F. L. (2017). Automated Test Case Generation from UML Activity Diagram and Sequence Diagram using Depth First Search Algorithm. Procedia Computer Science, 116, 629–637. https://doi.org/10.1016/j.procs.2017.10.029

Murad, D. F., Kusniawati, N., & Asyanto, A. (2013). Aplikasi Intelligence Website Untuk Penunjang Laporan PAUD Pada Himpaudi Kota Tangerang. Jurnal CCIT Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja, 7(40), 44–58.

Nugraha, A., & Octasia, A. (2016). Sistem Informasi Penjualan Kaos Berbasis Web Pada Distro Sickness Berbasis E-Commerce. SNIPTEK, 299–302.

Nugraha, S. A., & Setiawan, R. (2016). Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Administrasi Keuangan Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Assalam Garut. Online Jurnal STT-Garut, 13, 320–332.

Prasetyo, E. (2015). Rancang Bangun Media Penyampaian Informasi Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Musi Banyuasin. Teknik Informatika Politeknik Sekayu (TIPS), III, 2.

Priyanto, A., & Ulinnuha, F. (2017). Perancangan Aplikasi Penerjemah Bahasa Indonesia Ke Bahasa Jawa Untuk Media Bantu Belajar Siswa SMK Salafiah Berbasis Android. Indonesian Journal on Networking and Security, 6(4), 39–46.

Puspitasari, D., Studi, P., & Informatika, M. (2015). Rancang bangun sistem informasi koperasi simpan pinjam karyawan berbasis web, XI(2), 186–196.

Putri, F. E., Rahmansyah, N., & Ariandi, V. (2018). Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menyeleksi Siswa Magang Ke Jepang Menggunakan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) Berbasis Web (Studi Kasus?: LPK Hinomaru Padang). Majalah Ilmiah, 25(1), 24–36.

Rahmani, A. (2017). Pengertian, Unsur, dan Contoh Sistem Akuntansi. Retrieved October 25, 2017, from https://www.jurnal.id/id/blog/2017/pengertian-unsur-dan-contoh-sistem-akuntansi

Ristyabudi, A., & Thamrin, H. (2016). Penerapan Single Page Application Pada Proses Pengisian Online Data Rencana Studi Mahasiswa. Jurnal Ilmu Komputer Dan Informatika, II(1), 1–9.

Safitri, S. T., & Supriyadi, D. (2015). Rancang Bangun Sistem Informasi Praktek Kerja Lapangan Berbasis Web dengan Metode Waterfall. Infotel, 7, 73.

Simaremare, Y. P. ., Subriadi, A. P., & Wibowo, R. P. (2013). Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Manajemen Publikasi Ilmiah Berbasis Online Pada Jurnal Sisfo. Jurnal Teknik Pomits, 2(3), 470–475.

Sitohang, H. T. (2018). Sistem Informasi Pengagendaan Surat Berbasis Web Pada Pengadilan Tinggi Medan. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1), 6–9.

Susanto. (2015). Pengertian Tabungan Menurut Para Ahli Lengkap & Jelas. Retrieved August 13, 2015, from http://www.spengetahuan.com/2015/08/pengertian-tabungan-menurut-para-ahli-lengkap-jelas.html

Taufik, A., & Ermawati. (2017). Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Pentas Seni Berbasis Web Pada Sanggar Seni Getar Pakuan Bogor. Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 1–7.

Trigo, A., Belfo, F., & Estébanez, R. P. (2016). Accounting Information Systems?: evolving towards a business process oriented accounting. Procedia - Procedia Computer Science, 100, 987–994. https://doi.org/10.1016/j.procs.2016.09.264

Veza, O., & Ropianto. (2017). Perancangan Sistem Informasi Inventory Data Barang Pada PT. Andalas Berlian Motors. Jurnal Teknik Ibnu Sina JT-IBSI, 2(2), 121–134.

Warman, I. (2013). Rekayasa Web Untuk Pemesanan Handphone Berbasis JQUERY Pada Permata Cell. Momentum, 15(2), 30–38.

Winarno, E., Zaki, A., & Dev, S. (2014). Pemrograman Web Berbasis HTML5, PHP, dan JavaScript. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.

Yuniko, F. T., & Putra, F. K. (2017). Penerapan Teknologi Informasi Web Programing Untuk Meningkatkan Pelayanan Publik Dalam Bidang Kebijakan Administrasi Kependudukan. Journal Of Information System And Informatics Engineering, 1(1), 14.

Yusuf, M. F., & Soepriyanto, Y. (2017). Rancang Bangun Animasi Protokol Routing Jenis Distance Vector dan Link State Menggunakan Teknologi Augmented Reality. Seminar Nasional Inovasi Teknologi UN PGRI Kediri, 12.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 11150744 - SITI MARIYAH ULFAH
  • 11151053 - SHABILA NUR HAFIZHAH
  • Prodi : Sistem Informasi Akuntansi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2018
  • Periode : I
  • Pembimbing : ANDI RIYANTO, S.E, M.M
  • Asisten :
  • Kode : 0030.D3.SIA.TA.I.2018
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 23 Juni 2021
  • Dilihat : 270 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika