RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN PESANAN CATERING PADA AYAM REMPAH MERDEKA SUKABUMI

  • FIRA MARDIANA
  • IRA SINTIAWATI
  • 2018

Abstrak

ABSTRAK

 

Fira Mardiana (11150843), Ira Sintiawati (11151103) Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Pesanan Catering Pada Ayam Rempah Merdeka Sukabumi

 

Ayam Rempah Merdeka Sukabumi adalah salah satu usaha yang bergerak dibidang pelayanan Catering. Catering adalah sebuah usaha pelayanan jasa dibidang penyediaan makanan yang melibatkan pemesan (customer), barang yang dipesan (makanan) dan penyedia (catering). Catering Ayam Rempah Merdeka Sukabumi memiliki kelemahan yaitu masih menggunakan tulis tangan serta kesulitan yang dihadapi saat mencari data, seperti data konsumen, data pesanan, paket catering, nota dan laporan. Oleh sebab itu, dibuatlah suatu rancang bangun sistem informasi penerimaan pemesanan yang dapat membantu proses lebih cepat dan lebih terjamin keamanan dan keakuratannya untuk mengurangi resiko kesalahan. Metode penelitian  yang digunakan yaitu, metode observasi, metode wawancara, dan metode kepustakaan. Sistem yang dibuat adalah sistem database dengan menggunakan MySQL dan PHP sebagai bahasa pemrogramannya. Hasil penelitian menunjukan bahwa dengan menggunakan sistem komputerisasi dalam pengolahan data pesanan dan laporan pesanan lebih efektif dan efisien dibanding dengan sistem yang ada sebelumnya.

 

ABSTRACT

 

Fira Mardiana (11150843), Ira Sintiawati (11151103) The Design Of The Catering Order Reception Information System In The Ayam Rempah Merdeka Sukabumi

 

Ayam Rempah Merdeka Sukabumi is one of the businesses engaged in Catering services. Catering is a service business in the field of food supply involving the customer (customer), goods ordered (food) and providers (catering). Catering Ayam Rempah Merdeka Sukabumi has a weakness that is still using handwriting and difficulties encountered when looking for data, such as consumer data, order data, catering packages, notes and reports. Therefore, a design information system of receipt ordering that can help process faster and more secure security and accuracy to reduce the risk of error. The research method used is, the observation method, interview method, and library method. The system created is a database system using MySQL and PHP as the programming language. The results showed that by using computerized system in order data processing and order report more effective and efficient than the previous system

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

 

Aprilia, C., Astuti, E., & Dewantara, R. (Maret, 2017). ANALISIS SISTEM INFORMASI RESERVASI HOTEL (Studi Pada Sistem Informasi Reservasi Dewarna Hotel Letjen Sutoyo Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), XLIV(1), 112.

Ardi, B. kusuma. (2013). PENGARUH KEMAJUAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP PERKEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI Oleh?: Bagus Kusuma Ardi (*. STIE DHARMAPUTRA SEMARANG DHARMA EKONOM, (38), 1–12.

Cendrawati, Heksaniar. (2015). Sistem Informasi Pemesanan Katering Berbasis Web Pada Hexsa Katering Sorong.

Enterprise, Jubilee. (2014). MySQL Untuk Pemula. Jakarta: PT Gramedia.

Fatmawati. (2016). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN KATERING BERBASIS WEB PADA RUMAH MAKAN TOSUKA TANGERANG. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI, II(2), 34-35.

Fridayanthie, Eka., W., & Mahdiati, T.,  (2016). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERMINTAAN ATK BERBASIS INTERNET (STUDI KASUS KEJAKSAAN NEGERI RANGKAS BITUNG). Khatulistiwa informatika Vol. IV No.2, 130.

Jogianto. (2014). Analisis dan Desain Sistem Informasi Pendekatan Terstuktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Andi Offset.

Kurniawan, A. Y. (2016). PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMESANAN SEMEN BERBASIS WEB. e-journal.uajy.ac.id, 28.

Mardi. (2014). Sistem Informasi Akuntansi . Bogor: Ghalia Indonesia.

Muhammad, F., & Mulyani , A. (2016). PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DIPESANTREN PERSIS 99 RANCABANGO. Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut 13(1),353.

Muhammad Khairul Hakim1, Yuyun Siti Rohmah S.T., M.T.2, Yuli Sun Hariyani S.T., M. T. (2017). SISTEM INFORMASI KEGIATAN POSYANDU BERBASIS WEB DAN SMS ( STUDI KASUS PERUMAHAN PESONA BALI ) UNIVERSITAS TELKOM INFORMATION SYSTEM FOR POSYANDU ACTIVITIES BASED ON WEB AND SMS GATEWAY ( CASE STUDY AT PESONA BALI RESIDENCE ) TELKOM UNIVERSITY. E-Proceeding of Applied Science?: Vol.3, No.3 Desember 2017 | Page 1954, 3(3), 1954–1962.

Muslihudin, dan Oktafianto. (2016). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Tersruktur dan UML. Yogyakarta: Andi Offset.

Nisa, F. dan yulia. (2017). SISTEM INFORMASI PENYEWAAN BUS ONLINE BERBASIS WEB. Jurnal Politeknik, Informatika, 3, 19.

Pratama, I. P. (2014). Sistem Informasi dan Implementasi. Bandung: Informatika Bandung.

Pramono,  mia sari dan yazid yud. (2013). PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI TERHADAP SISTEM INFORMASI AKUNTANSI Mia Sari. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi, 2(8), 1–14.

Prasetyo, E. (2016). RANCANG BANGUN APLIKASI PERSEDIAAN BAHAN PRAKTIKUM PADA SMK NEGERI 3 MODEL SEKAYU. Jurnal Tekhnik Informatika Politeknik Sekayu (TIPS), 2-5.

Prihanto, Dedy Rahman., dan Fitriah, Maya Lailatul. (2016). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMESANAN KATERING BERBASIS WEB. Jurnal Aplikasi Sistem Informasi Pemesanan Katering Berbasis Web.

Rahmawati, S., Andini S., & Zefriyenni. (2016, Desember). PENERAPAN GAME EDUCATION UNTUK MENINGKATKAN DAYA INGAT BELAJAR PADA ANAK USIA DINI. Jurnal Teknologi, V(2), 69-70.

Sujarweni, Wiratna. (2015). Sistem Akuntansi. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Tabrani, M. (2014). Implementasi Sistem Informasi Reservasi Penginapan. Bianglala Informatika Vol. II No. 1, 33-42., II(1), 33–42.

Yaqin, R. W. (2013). Game Dasar-dasar Hukum Islam dalam Kitab Mabadi'ul Fiqh Jilid I. Jurnal Tekhnika Vol 5, 473-474.

Zamzami, Faiz, Nabella Duta Nusa dan Ihda Arifin Faiz. (2016). Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 11150843 - FIRA MARDIANA
  • 11151103 - IRA SINTIAWATI
  • Prodi : Sistem Informasi Akuntansi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2018
  • Periode : I
  • Pembimbing : Renny Oktapiani, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0014.D3.SIA.TA.I.2018
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 22 Juni 2021
  • Dilihat : 210 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika