Sistem Informasi Jasa Reklame Pada Percetakan Trendys Advertising Tegal.

  • Muhammad Irfan Zidny
  • 2020

Abstrak

Muhammad Irfan Zidny (12171365), Sistem Informasi Jasa Reklame Pada Percetakan Trendys Advertising Tegal.

 

Kemajuan tekonologi sekarang maju begitu pesat, termasuk dalam bidang sistem informasi berbasis website. Trendys Advertising merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa percetakan. Jasa yang dilayani antara lain Advertising, Percetakan, Florist dan lain-lain. Dalam memasarkan produknya, Trendys Advertising masih menggunakan cara-cara yang biasa seperti memasang spanduk dan membagikan brosur. Trendys Advertising membutuhkan sekali adanya suatu sistem informasi penjualan yang dapat digunakan sebagai sarana promosi yang jangkauan pemasarannya luas namun dengan biaya yang terjangkau. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dilakukan penelitian untuk memperoleh Metode pengembangan perangkat lunak untuk merancang sistem informasi jasa reklame berbasis website menggunakan model waterfall dimulai dari proses analisis kebutuhan perangkat lunak selanjutnya proses pembuatan desain kemudian proses pembuatan kode program setelah itu pengujian terhadap sistem dan terakhir pemeliharaan pada perangkat lunak.. Sistem informasi ini merupakan solusi yang tepat untuk memecahkan permasalahan tersebut karena website ini dapat digunakan sebagai media promosi dengan cakupan pasar yang luas dan harga yang terjangkau.

 

Kata Kunci: Sistem Informasi, Waterfall, Website

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Alpiandi, M. R. (2016). Sistem Informasi Akademik Berbasis Web di SMP Negeri 2 Kecamatan Gaung. Jurnal Sistem Informasi Akademik, Vol 5(3), 8–13.

 

Andrasto, T. (2013). Pengembangan Sistem Database Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dosen Unnes. Jurnal Teknik Elektro, 5(2), 64–68.

 

Bakhri, S. (2015). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Sembako Menggunakan Model Waterfall. Informatika, 3(1).

 

Bakti, S., Hasibuan, N. A., Sianturi, L. T., & Sianturi, R. D. (2016). Perancangan Aplikasi Pembelajaran Coreldraw X3, 3(4), 32–35.

 

Destiana, H., & Hadidah, A. (2016). Sistem Informasi Penjualan Accesories Berbasis Web Pada Toko Fahmi Jakarta. Paradigma, XVIII(1), 28–37.

 

Fandhilah, Pratmanto, D., & Fatakhudin, A. (2017). Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Paket Pernikahan dan Preweding Berbasis Web ISSN?: 2461-0690 ISSN?: 2461-0690. Software Engineering, 3(2), 1–9.

 

Hastanti, R. P., Purnama, B. E., & Wardati, I. U. (2015). Sistem Penjualan Berbasis Web ( E-Commerce ) Pada Tata Distro Kabupaten Pacitan. Jurnal Bianglala Informatika, 3(2), 1–9.

 

Imaniawan, F. F. D., & Elsa, U. M. (2017). Sistem Informasi Penjualan Sepatu Berbasis Web Pada Vegas Hyper Purwokerto, 3(2).

 

Imaniawan, F. F. D., & Wati,  F. F. (2017). Sistem Informasi Administrasi Kependudukan Berbasis Web Desa Sawahan, 3(2), 77–81. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ijse/article/view/2980

 

Iriadi, N., Indrasari, A. U., & Komputer, T. (2017). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Cv . Bambu Jaya Jakarta. Speed - Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 9(3), 34–39.

 

Kaafi, A. Al, & Syahriani. (2016). SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN BERBASIS WEB, 277–282.

 

Maulana, Y. I. (2015). Perancangan Sistem Informasi Aplikasi Penjualan Tekstil Secara Tunai Pada PD. Putra Bungsu Djaya Jakarta. IJSE - Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 92–97. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ijse/article/view/2982/1933

 

Mulayana, U., & Gustina, D. (2016). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Handphone Berbasis WEB pada Toko Ilham Cellular Jakarta. Jurnal Ilmiah FIFO, 8(2), 161–172.

 

Pahlevi, O., Mulyani, A., & Khoir, M. (2018). Sistem Informasi Inventori Barang Menggunakan Metode Object Oriented Di Pt . Livaza Teknologi Indonesia Jakarta. Jurnal PROSISKO, 5(1), 27–35. Retrieved from http://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/PROSISKO/article/view/587/595

 

Prabowo, F. A., & Syani, M. (2017). Sistem Informasi Pengolahan Sertifikat Berbasis WEB di Divisi Training Seamolec, 1(1), 73–81.

 

Rahman, F., & Santoso. (2017). Aplikasi Pemesanan Undangan Online, 1, 78–87. Saryoko, A. (2015). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Furniture BerbasisWeb Pada Pk. Bumi Jaya Bekasi. Perspektif, 13(1), 9–19. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/perspektif/article/view/1100

 

Sintawati, I. D., & Sari, A. M. (2017). Perlengkapan Tidur Berbasis Web. Paradigma, 19(2), 127–130.

 

Sunarti. (2015). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Batik Berbasis E-Commerce. Evolusi, 3(1), 73–79. https://doi.org/10.2311/EVO.V3I1.234

 

Surniandari, A., & Gustaman, G. (2014). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web. Jakarta, 1(01), 26–33. https://doi.org/10.1111/evo.12175

 

Syahriani. (2017). Penerapan Sistem Informasi E-Commerce Pakaian dan Perlengkapan Bayi. Teknik Komputer, III(2), 77–82.

 

Wasiyanti, S., & Talaohu, R. (2016). PARADIGMA Vol. XVIII. No.2 September 2016 SISTEM INFORMASI PENJUALAN OBAT BERBASIS WEB PADA APOTEK KONDANG WARAS DEPOK. Paradigma, XVIII(2), 49–62.          Retrieved from https://repository.bsi.ac.id/index.php/unduh/item/1993/jurnal-siw-sept-201 6-paradigma.pdf

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12171365 - Muhammad Irfan Zidny
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Tegal
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Sopian Aji,M.Kom
  • Asisten : Fandhilah,M.Kom
  • Kode : 0021.D3.SI.TA.I.2020
  • Diinput oleh : RAY
  • Terakhir update : 21 Juni 2021
  • Dilihat : 228 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika