Sistem Informasi Terpadu Pondok Pesantren Al-Amien Purwokerto

  • Anin Amalia
  • 2020

Abstrak

Pesatnya perkembangan teknologi informasi pada saat ini membuat bidang pendidikan ikut melaju dengan pesat. Munculnya penerimaan santri baru merupakan kondisi yang sering dihadapi oleh para pondok pesantren. Pondok pesantren Al-Amien Purwokerrto membutuhkan sistem informasi yang terpadu untuk pendaftaran santri baru, yang dapat memberikan kemudahan bagi pihak pondok pesantren maupun bagi calon santri baru. Oleh sebab itu penulis mencoba untuk membuat tugas akhir mengenai Sistem Terpadu untuk Pondok Pesantren Al-Amien Purwokerto berbasis web.

Sistem ini dimulai dengan calon santri melihat halaman utama pondok pesantren yang berisi profil lengkap pondok pesantren, daftar kegiatan pondok pesantren, nama pengasuh pondok pesantren serta struktur lengkap pondok pesantren, selanjutnya calon santri bisa mendaftarkan dan mengisi data diri secara online untuk menjadi santri baru, selanjutnya calon santri harus menunggu maksimal 2x24 jam untuk sah menjadi santri baru, kemudian admin akan memvalidasi data-data yang sudah masuk hal ini bertujuan ketika calon santri login sudah terdaftar menjadi santri baru.

Sistem ini akan memberi kemudahan bagi pihak pondok pesantren dalam mengolah data, merubah jadwal kegiatan serta merubah profil atau struktur organisasi yang baru. Hal ini juga akan memudahkan calon santri untuk melakukan pendaftaran dan melihat jadwal kegiatan  secara online.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Arifin, Ali Murtadha Muhammad. 2017. Pemanfaatan Internet untuk Belajar pada Mahasiswa Birrul. Jurnal Penelitian Bimbingan dan Konseling. 3(1): 31-39.

Ayu, Fitri dan Nia Permatasari. 2018. Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Praktek Kerja Lapangan (PKL) pada Devisi Humas PT. Pegadaian. Intra-Tech. 2 (2): 12-26.

Bashori. 2017. Modernisasi Lembaga Pendidikan Pesantren Perspektif Azyumardi Azra. Pendidikan Islam . 11(2): 269-296.

Fridayanthie, Eka Wida dan Tias Mahdiati. 2016. Rancang Bangun Sistem Informasi Permintaan Atk Berbasis Intranet (Studi Kasus: Kejaksaan Negeri Rangkasbitung). Khatulistiwa Informatika. 4 (2): 126-138.

Hasgian, Pendra Sudarto.2018. Perancangan Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi. Journal Of Informatic Pelita Nusantara. 3 (1): 82-86.

Iriadi, Nandang dan Ade Ustami Indrasari. 2017. Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web pada CV. Bambu Jaya Jakarta. Journal Speed. 9 (3): 34-39.

Josi, Ahmat. 2017. Penerapan Metode Prototiping dalam Pembangunan Website Desa (Studi Kasus Desa Sugihan Kecamatan Rambang). JTI. 9 (1): 50-57.

Kesuma, Chandra.; Yustina Meisella Kristania.; Fatimah Isnaeni. Sistem Informasi Pendaftaran Pernikahan Berbasis Web Pada Kantor Urusan Agama Kecamatan Banyumas. Evolusi Volume. 6 (2): 26-35.

Lestari, Mita Agnitia;Muhamad Tabrani; Surtika Ayumida. 2018. Sistem Informasi Pengolahan Data Administrasi Kependudukan pada Kantor Desa Pucung Karawang. Interkom. 13 (3): 14-21.

Palit, Randi V; Yaulie D.Y. Rindengan; Arie S.M. Lumenta. 2015. Rancangan Sistem Informasi Keuangan Gereja Berbasis Web di Jemaat GMIM Bukit Moria Malalayang. E-Journal Teknik Elektro Dan Komputer. 4 (7): 1-7.

Purwati, Neni; Halimah; Agus Rahardi. 2018. Perancangan Website Program Studi Sistem Informasi Institut Informatika Dan Bisnis Darmajaya Bandar Lampung. SIMADA (Jurnal Sistem Informasi & Manajemen Basis Data). 1 (1): 71-80.

Ripai, Ipan. 2019. Mengukur Kinerja Auto Generate Content Menggunakan Plugin Wordpress Wp Agc Ebo dalam Menghasilkan Dollar di Google Adsense. Jurnal ICT Learning. 3(2): 1689-1699.

Romadhon, Syahrul Suci  dan Desmulyati. 2019. Perancangan Website Sistem Informasi Simpan Pinjam Menggunakan Framework Codeiginter pada Koperasi Bumi Sejahtera Jakarta. Journal of Information System, Informatics and Computing. 3 (1): 21-28.

Setiyadi, Didik dan Muhtajuddin Danny. 2018. Analisis Sistem Informasi Pendaftaran Online Di PT.Global Digital Edukasi. www.edumor.com. 3: 63-74.

Sukmaindrayana, Andri dan Rahman Sidik. 2017. Aplikasi Grosir pada Toko Rsidik Bungursari Tasikmalaya. Jumika. 4 (2): 31-40.

Sukrianto, Darmanta dan Siti Agustina. 2018. Pemanfaatan Sms Gateway Pada Sistem Informasi Absensi Siswa Di SMAN 12 Pekanbaru Berbasis Web. Intra-Tech. 2 (2): 78-90.

Swara, Ganda Yoga dan Yunes Pebriadi. 2016. Rekayasa Perangkat Lunak Pemesanan Tiket Bioskop Berbasis Web. Teknoif. 4 (2): 27-39.

Tastiati dan Corie Mey Hellyana. 2017. Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Genom Bag Purwokerto. Evolusi Volume. 5 (2): 66-73.

Yanuardi dan Angga Aditya Permana. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Keuangan Pada PT. Secret Discoveries Travel And Leisure Berbasis Web. Jurnal Teknik Informatika. ISSN : 2519-0710: 1-7.

Zamaludin, Isyal; Wina Yusnaeni; Silvy Amelia. 2016. Perancangan Pembelajaran Jarak Jauh (E-learning). Prosisko. 3 (2): 20-25.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12170049 - Anin Amalia
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Purwokerto
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Chandra Kesuma, M.Kom.
  • Asisten : Sunanto, S.T., M.Kom.
  • Kode : 0011.D3.SI.TA.I.2020
  • Diinput oleh : ANH
  • Terakhir update : 13 Desember 2021
  • Dilihat : 201 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika