Perancangan Sistem Informasi Manajemen Kegiatan SIMANTAN Pada Puskesmas Cilongok I Kabupaten Banyumas

  • Candra Apriyani
  • 2023

Abstrak

Candra Apriyani (12200533), “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Kegiatan SIMANTAN Pada Puskesmas Cilongok I Kabupaten Banyumas”

Puskesmas atau Pusat Kesehatan Masyarakat adalah fasilitas kesehatan yang diberdayakan oleh pemerintah dalam rangka menciptakan masyarakat yang sehat dengan memberikan pelayanan kesehatan tingkat pertama. Dalam menjalankan fungsinya Puskesmas melaksanakan pelayanan kepada masyarakat baik perorangan maupun melalui pemberdayaan masyarakat. Upaya yang digiatkan dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan dalam wilayahnya tentu harus memiliki perencanaan yang tersistematis agar dapat terdokumentasi dengan baik diperlukan suatu sistem untuk mewadahi proses perencanaan hingga pelaporan kegiatan tersebut. Untuk itu penulis merancang suatu sistem manajemen kegiatan secara terkomputerisasi dari mulai proses rencana usulan kegiatan, rencana pelaksanaan kegiatan, sampai dengan proses pelaporan kegiatan. Tujuan dari perancangan sistem informasi ini yaitu memberikan kemudahan pengolahan data yang sebelumnya masih berproses secara manual, sehingga membutuhkan waktu dan tenaga dalam proses pengajuan kegiatan tersebut. Perancangan sistem manajemen kegiatan dilakukan dengan metode pengembangan perangkat lunak prototipe memberikan gambaran model fisik sistem dan berfungsi sebagai versi awal dari sistem yang nantinya dapat digunakan sebagai acuan dalam pembuatan program. Dengan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Kegiatan SIMANTAN diharapkan dapat memberikan solusi dalam proses perencanaan, pelaksanaan dan pelaporan kegiatan yang dilaksanakan di Puskesmas sehingga alur yang sebelumnya masih dilakukan secara manual menjadi terkomputerisasi.

Kata Kunci: Sistem Informasi Manajemen, Informasi, Kegiatan, Perencanaan, Puskesmas, Cilongok, Banyumas

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Abednigo, S. P., Muliawati, A., & Wahyono, B. T. (2021). Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Geotrack Administrasi Surat Berbasis Website. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(4), 475. https://doi.org/10.32493/informatika.v5i4.6780
Adani, M. R. (2020). Pengertian Internet, Sejarah, Perkembangan, dan Manfaatnya.
Sekawan Media. https://www.sekawanmedia.co.id/blog/internet-adalah/
Afiifah, K. ’, Fira Azzahra, Z., & Anggoro, A. D. (2022). Universitas Negeri Jakarta; Jl. Rawamangun Muka Raya No.11 RW.14 Rawamangun. JURNAL INTECH, 3(2), 18– 22.
Alit, R. D., Chrismes Aruan, M., Rahadyan, A., Artikel, S., & Kunci, K. (2020). Sistem Informasi Pelayanan Medis Pasien di Klinik Insani Citeureup Berbasis Java. Innovation in Research of Informatics (INNOVATICS), 2(1), 16–21.
Anisa Martadala, D., Redi Susanto, E., & Ahmad, I. (2021). MODEL DESA CERDAS DALAM PELAYANAN ADMINISTRASI (STUDI KASUS: DESA KOTABARU BARAT KECAMATAN MARTAPURA KABUPATEN OKU TIMUR). Jurnal
Teknologi    Dan    Sistem    Informasi    (JTSI),    2(2),    40–51. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
Apriliah, W., Subekti, N., & Haryati, T. (2019). PENERAPAN MODEL WATERFALL DALAM PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI PT. CHIYODA INTEGRE INDONESIA KARAWANG 1. In
Jurnal Interkom (Vol. 14, Issue 2).
Bakri, H. (2020). Quality Improvement of Community Health Center During Covid-19 Pandemic International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding Quality Improvement of Community Health Center During Covid-19 Pandemic. https://doi.org/10.18415/ijmmu.v7i4.1614
Effendy, E., Siregar, E. A., Fitri, P. C., & Damanik, I. A. S. (2023). Mengenal Sistem Informasi Manajemen Dakwah (Pengertian Sistem, Karakteristik Sistem) (Vol. 5). https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jpdk/article/view/14061/10847
Faradila Nur Dewi. (2019). Kendala Kinerja Sistem Informasi Akuntansi pada Perusahaan di Era Digital. In Kompasiana.
Fauziah, Y. (2020). Metode Pembelajaran Berbasis Web (E-Learning) Dalam Proses Belajar Mengajar Secara Virtual. Jurnal Terapung, 2, 35–44.
Firmansyah, M. A., & Mahardhika, B. W. (2018). Pengantar Manajemen (1st ed.).
Deepublish.
Harahap, E. F., Adisuwiryo, S., & Fitriana, R. (2022). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi (N. Wahid, Ed.; 1st ed.). Wawasan Ilmu.
 
Kesuma, C. (2021). Sistem Informasi Akademik SMK Muhammadiyah Somagede berbasis Web. In Journal Speed-Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi (Vol. 13, Issue 3).
Kurniawan, T. A. (2020). Sistem Informasi Akuntansi dengan Pendekatan Simulasi (1st ed.). Deepublish.
Layla Umayya. (2021). Pengertian Internet. Digital Library Of Laylan Umayyah. http://perpustakaandigitallaylan.weebly.com/ uploads/2/0/5/7/20579744/pengertian_ internet.pdf
Lestari, C. K., & Amri, A. M. (2020). Sistem Informasi Akuntansi:Beserta Contoh Penerapan Aplikasi SIA Sederhana dalam UMKM (1st ed.). Deepublish.
Mubarok, A., Riana, D., Sanjaya, R., Tri Prasetyo, R., Ramdhani, Y., Akbar Rismayadi, A., Hidayatulloh, S., Nurbayanti Shobary, M., Arifin, T., & Herliana, A. (2018). Sistem Informasi Pelayanan Online di Mapolresta Bandung. In Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 1, Issue 1). http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/abdimas
Nugroho, A. (2019, September). Pengertian XAMPP Lengkap dengan Fungsi dan Cara Instalasi. https://qwords.com/blog/pengertian-xampp/
Nurhayati, A. N., Josi, A., & Hutagalung, N. A. (2018). RANCANG BANGUN APLIKASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG PADA KOPERASI KARTIKA
SAMARA GRAWIRA PRABUMULIH. Jurnal Teknologi Dan Informasi, 7(2), 13– 23.
Puspita, K., Alkhalifi, Y., & Basri, H. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Website Dengan Metode Spiral. Paradigma
- Jurnal Komputer Dan Informatika, 23(1). https://doi.org/10.31294/p.v23i1.10434
Renaningtias, N., & Apriliani, D. (2021). PENERAPAN METODE PROTOTYPE PADA PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR MAHASISWA. In
Jurnal Rekursif (Vol. 9, Issue 1). http://ejournal.unib.ac.id/index.php/rekursif/92
Rikasatya, R. (2022). Peramalan Luas Panen dan Produksi Tanaman Pangan sebagai Determinan Ketahanan Pangan di Indonesia menggunakan Metode ARIMA (Forecasting of Harvested Area and Production of Food Crops as the Food Security Determinant in Indonesia using ARIMA Method). JSMART Jurnal Statistik, Ekonomi, Keuangan, Sumber Daya Manusia, Dan Teknologi Informasi, 01(01), 12–20.
Ritonga. (2018). Pengertian Unified Modeling Language ( UML ) Dan Modelnya Menurut Pakar Dan Ahli.
Setyoningrum, N. R., & Arihardjo, D. S. (2021). ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN BERBASIS WEB PADA PT. BATAM BINTAN TELEKOMUNIKASI LAGOI. JINTEKS (Jurnal Informatika
Teknologi    Dan    Sains),    3,    272–277. http://jurnal.uts.ac.id/index.php/JINTEKS/article/view/978/631
 
Siregar, E. A. (2018). PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN DAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA
HOTEL DI KOTA MEDAN [Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara]. http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/2147/Pengaruh%20Sistem
%20Informasi%20Akuntansi%20Manajemen%20Dan%20Teknologi%20Informasi% 20Terhadap%20Kinerja%20Manajerial%20Pada%20Hotel%20di%20Kota%20Meda n.pdf?sequence=1&isAllowed=y
Surahmat, A., Nasri, E., & Febriyanto, S. (2022). RANCANG BANGUN APLIKASI LEARNING MANAGEMENT SYSTEM DENGAN FRAMEWORK CODEIGNITER UNTUK MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN
PADA SMK DARUL ISHLAH. Jurnal Sistem Informasi Dan Informatika (Simika) P- ISSN, 5, 2622–6901.
Suryaningsih, S., Riandika, Y., Hasanah, A., & Anggraito, S. (2020). Aplikasi Wakaf Indonesia Berbasis Blockchain. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 4(2), 20–
29. https://doi.org/10.29408/edumatic.v4i2.2402
Tabrani, M., & Aghniya, I. R. (2019). IMPLEMENTASI METODE WATERFALL PADA PROGRAM SIMPAN PINJAM KOPERASI SUBUR JAYA MANDIRI SUBANG.
Jurnal Interkom, 14, 44–53. https://media.neliti.com/media/publications/359696- implementasi-metode-waterfall-pada-progr-b7b51f27.pdf
Talakua, A. (2021). A. Talakua Rancang Bangun Sistem Informasi Tugas Akhir berbasis Web. Jurnal Sustainable: Jurnal Hasil Penelitian Dan Industri Terapan, 10(2), 45–
52. https://doi.org/10.31629/sustainable.v10i2.3752
Viani, D. O. (2021). RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING DAN EVALUASI KEGIATAN DAN KEUANGAN BERBASIS WEB PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH  DAN  SUMBER  DAYA  MANUSIA  KOTA  MEDAN  [Universitas
Pembangunan    Panca    Budi    Medan]. https://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/55/1/DHEI%20OKTI%20VIANI.pdf
Widyawati, W., Surahmat, A., Nasri, E., & Febriyanto, S. (2022). Rancang Bangun Aplikasi Learning Management System Dengan Framework Codeigniter Untuk Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Pada Smk Darul Ishlah. Jurnal Sistem Informasi Dan Informatika (Simika), 5(1), 68–77. https://doi.org/10.47080/simika.v5i1.1702
Zakiyudin, A. (2020, August 20). Klasifikasi Sistem. Aiszaki.Com.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12200533 - Candra Apriyani
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Purwokerto
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Joko Dwi Mulyanto, M.Kom.
  • Asisten : Indriyanti, M.Kom.
  • Kode : 0009.D3.SI.TA.I.2023
  • Diinput oleh : ANH
  • Terakhir update : 13 Maret 2024
  • Dilihat : 55 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika