Implementasi Metode Dynamic System Development Method (DSDM) pada SIPELAKOR (Studi Kasus : Posyandu Cempaka III Kawali).

  • Devi Fauziah Nur
  • 2018

Abstrak

Posyandu merupakan suatu unit pelayanan kesehatan yang dilaksanakan di suatu wilayah kerja dalam naungan puskesmas setempat. Pelayanan program kesehatan terpadu tersebut biasanya dilakukan setiap satu bulan sekali. Dalam pelayanan Posyandu terdapat beberapa masalah diantaranya  petugas posyandu melakukan pencatatan dan pembuatan laporan dalam bentuk paperbase atau pencatatan dikertas. Hal ini sangat memperlambat proses pekerjaan petugas posyandu dan tidak efesiennya proses pencatatan pelayanan Posyandu serta seringkali orangtua yang datang ke Posyandu dengan tidak membawa KMS menjadikan orangtua tidak mempunyai pegangan untuk memantau perkembangan balita sehingga pada penelitian ini enulis membuat  Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Posyandu sebagai Pemantauan Perkembangan bagi Orangtua (SIPELAKOR) ini sebagai salah satu solusi dari permasalahan sistem berjalan yang ada di Posyandu untuk membantu mempermudah seluruh proses pencatatan pelayanan Posyandu dan pemantauan perkembangan Balita dengan menggunakan Metode Dynamic System Development Method (DSDM) sebagai metode pengembangan perangkat lnak dan Unified Modelling Language (UML) sebagai alat pemodelan visual berbasis Objek untuk merancang sistem pelayanan Posyandu ini.

 

Kata Kunci : Dynamic System Development Method (DSDM), Posyandu, Sistem Informasi, dan Unified Modeling Language (UML).

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Adhy, Satriyo, Panji Wisnu Wirawan, And Sukmawati Nur Endah. 2016. “Implementasi E-Commerce B2c Bahasa Jawa Untuk Umkm Jolali Kaosemarang Satriyo.” Masyarakat Informatika 6.

 

Danuri, Muhamad. 2013. “Object Oriented Programming ( Oop ) Pembangun Program Aplikasi.” : 40–47.

 

Fatoni, Ahmad, And Dhany Dwi. 2016. “Rancang Bangun Sistem Extreme Programming Sebagai Metodologi Pengembangan Sistem.” 3(1): 1–4.

 

Hendini, Ade. 2016. “Pemodelan Uml Sistem Informasi Monitoring Penjualan Dan Stok Barang (Studi Kasus: Distro Zhezha Pontianak).” Iv(2): 107–16.

 

Hutahaean, Jeperson. 2015. Konsep Sistem Informasi. Deepublish.

 

Indra, Tofik Griha. 2017. “No Title.” 5: 139–51.

 

Isa, Indra, And George Hartawan. 2017. “Perancangan Aplikasi Koperasi Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi Kasus Koperasi Mitra Setia).” 5: 139–51.

 

Karnita, Afnisari, Herlawati, And Nita Merlina. 2013. “Pada Toko Buku As-Salam Bekasi.” Ix(1): 79–86.

 

Lipursari, Anastasia. 2013. “Peran Sistem Informasi Manajemen (Sim) Dalam Pengambilan Keputusan.” 5(1): 26–37.

 

Mulyani, Sri. 2017. Metode Analisis Dan Perancangan Sistem. Abdi Sistematika.

 

Novita, Rice, And Novita Sari. 2015. “Jurnal Teknoif Issn : 2338-2724 Pendahuluan Vol . 3 No . 2 Oktober 2015 Jurnal Teknoif Issn : 2338-2724.” 3(2).

 

Rusdi, Ibnu, And Mohamad Abi Mashabi. 2017. “Sistem Informasi Kependudukan Di Rukun Tetangga 04 / 08 Kelurahan Utan Panjang Berbasis Web.” 12550(1): 9–15.

 

Solichin, Achmad. 2016. Pemrograman Web Dengan Php Dan Mysql. Penerbit Budi Luhur.

 

Sugianto, Yulius, And Suhatati Tjandra. 2016. “Aplikasi Point Of Sale Pada Toko Retail Dengan.” 8(1): 1–8.

 

Suhat, And Ruyatul Hasanah. 2013. “Jurnal Kesehatan Masyarakat.” Jurnal Kesehatan Masyarakat 8(2): 113–20. Https://Journal.Unnes.Ac.Id/Nju/Index.Php/Kemas/Article/Viewfile/3072/3118.

 

Wahyu Wibowo, Yudi, Paulus Santosa Insap, And Eko Nugroho. 2014. “Perancangan Sistem Informasi Posyandu Online E-113 E-114.” : 113–18.

 

Wayan, Ni, And Sumartini Saraswati. 2015. “Sistem Ujian Online Berbasis Website.” S@Cies 6: 21–29.

 

Wibowo, Kadek. 2015. “Analisa Konsep Object Oriented Programming Pada Bahasa Pemrograman Php.” 3(2): 151–59.

 

 

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12147118 - Devi Fauziah Nur
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Tasikmalaya
  • Tahun : 2018
  • Periode : I
  • Pembimbing : Dini Silvi Purnia, S.Kom,M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0003.D3.SI.TA.I.2018
  • Diinput oleh : SFT
  • Terakhir update : 11 Juli 2022
  • Dilihat : 133 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika