Perancangan Sistem Peminjaman Dan Pengembalian Buku Pada Perpustakaan SMK KUSUMA BANGSA Bogor

  • Sheira Nurhakim
  • 2019

Abstrak

Perpustakaan adalah bagian dari sumber belajar yang dimiliki oleh setiap Sekolah atau Universitas. Perpustakaan sangat penting untuk menambah pengetahuan dan wawasan siswa. Karena Perpustakaan membuat Siswa mudah mencari informasi dan pengetahuan lebih lanjut. Perpustakaan SMK Kusuma Bangsa Bogor masih menggunakan sistem manual mulai dari sistem pencarian buku, sistem pinjaman buku dan sistem pengembalian buku. Dengan memanfaatkan perkembangan teknologi yang semakin maju, maka kita dapat mengubah sistem manual menjadi sistem terkomputerisasi. Dalam penelitian ini, suatu sistem dirancang menggunakan metode waterfall. Dengan ini, saya berharap sistemnya mudah digunakan, efisien untuk digunakan, dan membantu Pustakawan SMK Kusuma Bangsa Bogor untuk melengkapi sistem kerja Pustakawan seperti sistem pencarian buku, sistem pinjam buku, dan sistem pengembalian buku.

Kata Kunci
Daftar Pustaka


 

 

Abdulloh, Rohi. 2016. Easy&SimpleWeb Programming. Jakarta: PT.Elex Media

Kumputindo.

 

Batubara, Hamdan Husein. Pembelajaran Berbasis Web dengan Moodle Versi 3.4.

          Deepublish, 2018.

 

Darwati, I. RANCANG BANGUN PEMINJAMAN DAN PENGEMBALIAN

BUKU  PADA PERPUSTAKAAN SEKOLAH DASAR. J. Ilmu Pengetah. dan Teknol. Komput. (2017).

 

Fatmawati. (2016). Perancangan SistFem Informasi Pemesanan Katering Berbasis

             Web Pada Rumah Makan Tosuka Tangerang. Jurnal Teknik Komputer

              AMIK BSI, II(2), 33–41.

 

Firdayanthie, eka wida, & Mahdiati, T. (2016). No Title, IV(2), 126–138.

 

Hendini, A. (2016). PEMODELAN UML SISTEM INFORMASI MONITORING

        PENJUALAN DAN STOK BARANG (STUDI KASUS: DISTRO ZHEZHA    

 PONTIANAK), IV(2), 107–116.

 

Hidayatullah, Priyanto, dan Jauhari Khairul Kawistara. 2017. Pemrograman WEB.

                Bandung. Informatika Bandung.

Kadir, Abdul. 2015. Javascipt dan Jquery. Yogyakarta: Andi

Lubis, Adyanata. 2016. Basis Data Dasar Untuk Mahasiswa Ilmu Komputer.     

 Yogyakarta: CV. Budi Utama.

 

Maryono, Y. & Darwati, I. Perancangan Web Perpustakaan Pada Smp Taruna

         Bhakti Depok. J. Pilar Nusa Mandiri (2017).

 

Mirawati & Silvi Purnia, D. Pembangunan Sistem Informasi Perpustakaan Pada Sekolah Menengah Pertama Negeri 5 Ciamis. J. Inform. Univ. BSI (2015). doi:10.31311/JI.V2I2.115.

 

Mirawati & Purnia, D. S. Pada Sekolah Menengah Pertama. J. Inform. (2015).

Nurlaili, A., Anton, & Ummu, R. (2016). Rancangan Sistem Informasi E-Recruitment Berbasis Web Pada PT. Geogservices, 3(2), 48–54.

 

rangga firdaus, dwi sakethi,  firdaus rosman. Rancang Bangun Sistem Informasi  Perpustakaan Berbasis Web. J. komputasi (2015).

 

Rosa,A.S dan M. Shalahuddin. 2015. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan

Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung.

Rosa,A.S dan M. Shalahuddin. 2016. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung.

 

Sidik, B., & Pohan, H. I. (2014). Pemrograman WEB dengan HTML. Bandung:

 Informatika Bandung.

 

Sukmaindrayana, A., dan Sidik, R. (2017). Aplikasi Grosir Pada Toko RSIDIK

Bungursari Tasikmalaya, 4(2). Diambil dari

http://jurnal.stmikdci.ac.id/index.php/jumika/article/view/147

 

 

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12160264 - Sheira Nurhakim
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Bogor A
  • Tahun : 2019
  • Periode : I
  • Pembimbing : Hylenarti Hertyana, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0213.D3.SI.TA.I.2019
  • Diinput oleh : IRF
  • Terakhir update : 23 Juni 2022
  • Dilihat : 177 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika