Perancangan Sistem Informasi Absensi Berbasis Web Pada National Paralympic Committe Indonesia (NPCI) Kabupaten Bogor

  • Handi Saeful Rahman
  • 2023

Abstrak

Perancangan sistem absensi berbasis web merupakan suatu solusi efektif untuk meningkatkan efisiensi dan keakuratan dalam proses absensi di National Paralympic Committee Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem absensi berbasis web yang dapat memudahkan proses dalam pengelolaan absensi para pelatih dan karyawan. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan studi literatur untuk mengidentifikasi kebutuhan dalam perancangan sistem ini. Hasil dari penelitian ini  adalah perancangan sistem absensi berbasis web yang terintegrasi dengan fitur fitur seperti login multi-level, pencatatan kehadiran, laporan absensi otomatis. Perancangan sistem ini juga memiliki fitur keamanan untuk melindungi data sensitif yang terkait dengan absensi pelatih dan karyawan. Implementasi perancangan sistem ini di harapkan dapat meningkatkan efisiensi manajemen absensi serta memberikan kemudahan akses dan keterbukaan informasi terkait dengan kehadiran para pelatih dan karyawan National Paralympic Committee Indonesia

Kata Kunci
Daftar Pustaka

-

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12201027 - Handi Saeful Rahman
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Bogor A
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Dewi Ayu Nur Wulandari, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0102.D3.SI.TA.II.2023
  • Diinput oleh : IRF
  • Terakhir update : 18 April 2024
  • Dilihat : 30 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika