Perancangan Sistem informasi Penjualan ATK Berbasis Web pada CV. Telaga Arta

  • Ade Prasetyo
  • 2019

Abstrak

Sistem Informasi Penjualan Atk ini merupakan suatu sistem yang digunakan untuk menginput data pesanan , juga data transaksi penjualan dan pembelian barang serta stok barang. Keberadaan sistem informasi ini penting. Dalam hal ini, CV. Telaga Arta dijadikan sebagai tempat penelitian, karena sistem informasi penjualan dan pembelian barang yang ada di tempat tersebut belum terkelola dengan baik sehingga seringkali terjadi kesalahan dalam pembuatan laporan yang ada, seperti proses pemesanan Atk, pengolahan data transaksi penjualan, pengolahan data transaksi pembelian, pengolahan data barang, pengolahan data customer, dan pengolahan data anggota supplier. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan kemudahan pada saat proses penginputan data pesanan yang dulunya masih manual, pengolahan data barang, customer dan supplier, mempermudah dalam pengolahan data transaksi penjualan dan pembelian, meminimalisir kesalahan dalam pencatatan data pembelian dan data penjualan. Tujuan penelitian tersebut dihasilkan beberapa kegunaan yang terdiri dari kegunaan yang mempercepat waktu dan memudahkan jika ada pesanan Atk.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode pegumpulan data. Sedangkan metode pendekatan yang digunakan adalah pendekatan terstruktur dan metode pengembangannya menggunakan model waterfall.Cara pengumpulan data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Perangkat lunak yang digunakan adalah :  Microsoft Windows, PhpMyAdmin. Sistem informasi ini dibangun agar dapat memberikan kemudahan dalam adanya pemesanan Atk, pengolahan data penjualan dan pembelian baik dari penjualan kepada customer dan pembelian terhadap supplier serta pengolahan laporan penjualan dan pembelian agar lebih tepat dan akurat.

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Andi, S. (2015). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Furniture Berbasis Web Pada Pk . Bumi Jaya Bekasi. Perspektif, XIII(1), 9–19.
Destiana, H., & Hadidah, A. (2016). Sistem Informasi Penjualan Accesories Berbasis Web Pada Toko Fahmi Jakarta. Paradigma, XVIII(1), 28–37.
Hastanti, R. P., Eka, B., Indah, P., & Wardati, U. (2015). Sistem Penjualan Berbasis Web ( E-Commerce ) Pada Tata Distro Kabupaten Pacitan. 3(2), 1–9.
Hutahea, J. (2014). Konsep Sistem Informasi. In Konsep Sistem Informasi (Vol. 53). https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Imaniawan,  fabriyan fandi dwi, & Elsa,  umi maelani. (2017). Sistem Informasi Penjualan Sepatu Berbasis Web Pada Vegas Hyper Purwokerto. IJSE – Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 82–91.
Imaniawan, F. F. D., & Nur, H. M. (2019). Jurnal Evolusi Volume 7 No 1 - 2019. Volume, 7(1), 61–67.
Journal, I., & Engineering, S. (2015). Volume 1 No 1 – 2015 Lppm3.bsi.ac.id/jurnal IJSE – Indonesian Journal on Software Engineering. 1(1), 1–10.
Mandiri, S. N., & Octasia, A. (2016). SISTEM INFORMASI PENJUALAN KAOS BERBASIS WEB PADA DISTRO SICKNESS BERBASIS E - COMMERCE. 299–302.
Setyawan, A., Muttaqin, Z., & Angpa, M. S. S. (2019). Aplikasi Pengadaan Barang Berbasis Web Pada Pt. Powerblock Indonesia. E-Jurnal.Lppmunsera.Org, 6(1), 73–77. Retrieved from http://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/PROSISKO/article/view/1129
Wahid, A., Barat, W. J., Indriyani, F., Deswandi, A., & Barat, W. J. (2016). SNIPTEK 2016 SISTEM INFORMASI RESERVASI FASILITAS PADA APARTEMEN EKSEKUTIF MENTENG JAKARTA Seminar Nasional Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komputer Nusa Mandiri INF-316 Seminar Nasional Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komputer Nusa Mandiri. 315–322.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12165237 - Ade Prasetyo
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Dewi Sartika B
  • Tahun : 2019
  • Periode : I
  • Pembimbing : Anggi Oktaviani, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0089.D3.SI.TA.I.2019
  • Diinput oleh : YAY
  • Terakhir update : 09 Juni 2023
  • Dilihat : 76 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika