Perancangan Sistem Pelayanan jasa laundry Love clean berbasis web

  • Madaniati Maruhawa
  • 2021

Abstrak

Madaniati Maruhawa(12184600), Perancangan Sistem Pelayanan jasa laundry Love clean berbasis web

 

Perkembangan teknologi yang semakin meningkat saat ini di era globalisasi di berbagai bidang tidak terkecuali dalam bidang usaha jasa laundry perkembangan internet memudahkan setiap orang dalam melakukan aktifitas sehari-hari serta memperoleh informasi yang akurat.Pelayanan jasa laundry membutuhkan sebuah inovasi dengan memanfaatkan teknologi informasi yang berkembang saat ini salah satunya dengan membangun website untuk menunjang dan memberikan pelayanan yang memuaskan bagi para customer dan pengeleloah dalam pelayanan jasa laundry.untuk itulah penulis mencoba membuat Tugas Akhir Mengenai Perancagan sistem pelayanan jasa laundry love clean berbasis web yang saat ini masih belum menggunakan sistem terkomputerisasi atau masih mengunakan sistem manual mulai dari pencatatan data transaksi hingga pembuatan laporan yang masih mengunakan sistem manual yang seluruhnya tersimpan dalam buku besar sehingga memungkinkan pada saat proses berlangsung terjadi kesalahan dalam pencatatan , kurang akuratnya laporan yang di buat dan keterlambatan dalam mencari data data yang diperlukan.perancagan sistem pelayanan jasa laundry love clean ini merupakan salah satu solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada pada laundry love clean, serta dengan sistem yang menggunkan sistem terkomputerisasi dapat tercapai suatu kegiatan yang efektif dan efisien dalam pengelolahan pelayanan jasa laundry . sistem yang terkomputerisasi lebih baik di banding sistem yang masih menggunkan sistem manual agar lebih baik dala pengelolaan yg efektif dan efisien yang sekang lebih terkondusif di bandingkan dengan sistem yang telah di pakai dahulu.

 

Kata Kunci: Perancangan Sistem , Sistem Pelayanan Jasa Laundry

Kata Kunci
Daftar Pustaka

ANofyat, Adelina Ibrahim, and Arisandy Ambarita. 2018. “Sistem Informasi Pengaduan Pelanggan Air Berbasis Website Pada Pdam Kota Ternate.” IJIS - Indonesian Journal On Information System 3(1).

Andani, Eva Sapitri, Mahasiswa Informatika, and Universitas Teknologi Sumbawa. 2019. “SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI AKADEMIK PADA BIMBINGAN BELAJAR BERBASIS WEB

( STUDI KASUS DILA SAMAWA ) Dosen Informatika , Universitas Teknologi Sumbawa Rodianto@uts.Ac.Id ,, 2 Evasapitri751@gmail.Com Abstrak.” 1(1): 1–10.

Andriansyah, Doni. 2018. “Penerapan Model Waterfall Pada Sistem Informasi Layanan Jasa Laundry Berbasis Web.” Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE) 4(1): 27–32.

Armaniah, Heni, Amas Sari Marthanti, and Faif Yusuf. 2019. “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Bengkel Ahass Honda Tangerang.” Jurnal Penelitian Ilmu Managemen 2(2): 63.

https://repository.bsi.ac.id/index.php/repo/viewitem/21429.

Destiningrum, Mara, and Qadhli Jafar Adrian. 2017. “Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre).” Jurnal Teknoinfo 11(2): 30.

Fahzi, Mohd. Razief, and Suroto. 2017. “Sistem Informasi Pengendalian Kegiatan Pembangunan Pada Pemerintah Kota Batam.” Jurnal Ilmiah Zona Komputer 7(3): 17–35.

Faizal, Muhammad, and Sanda Putri, Listya. 2018. “Sistem Informasi Pengolahan Data Pegawai Berbasis Web (Studi Kasus Di PT. Perkebunan Nusantara VIII Tambaksari).” Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi 1(1): 1–19.

Firmansyah, Yoki, and Pitriani. 2017. “Penerapan Metode SDLC Waterfall Dalam Pembuatan Aplikasi Pelayanan Anggota Pada Cu Duta Usaha Bersama Pontianak.” Jurnal Bianglala Informatika 5(2): 53–61.

https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/Bianglala/article/view/ 2703/1813.

IpanRipai, M.Kom. 2019. “Rancangan Bangun Media Pembelajaran Menggunakan Android Untuk Mata Kuliah Pemrograman Internet Menggunakan Magazine App Marker.” Jurnal ICT learning 3(1): 1–6.

Josi, Ahmat. 2017. “Penerapan Metode Prototyping Dalam Membangun Website Desa (Studi Kasus Desa Sugihan Kecamatan Rambang).” Jti 9(1): 50–57.

Muharam, Agus, Dewi Yuliandari, and Gustap Dimas Sutanto. 2018. “Perancangan Sistem Pembelian Material Berorientasi Objek Pada Pt Hi-Tech Ink Indonesia Cikarang.” Jurnal Inkofar 1(1): 110–17.

Mukhtar, Harun. 2019. “Aplikasi Penjadwalan Otomatis Ujian Proposal Dan Sidang Skripsi Pada Fakultas Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Riau.” Jurnal Fasilkom 8(1): 315–33.

Mulyadi, Bohati, Jaroji, and Agus T. 2019. “Aplikasi Sistem Pemesanan Jasa Laundry (E-Laundry) Berbasis Android.” ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi 1(1): 48–57.

Putra, Mardi Yudhi, and Syahbaniar Rofiah. 2019. “Sistem Informasi Jasa Laundry Pada Melaway Laundry Bekasi.” Information System for Educators and Professionals 4(1): 55–64.

R. Susanti, Tonich, R. Alexandro. 2019. “Kualitas Pelayanan Jasa Pada Usaha Laundry Ririn Di Jalan G. Obos XII Kota.” Kualitas Pelayanan Jasa Pada Usaha Laundry Ririn Di Jalan G. Obos XII Kota 2019(11): 270–77.

Rian, Hesti, and Anwar Fuandytama. 2019. “Pelayanan Jasa Laundry Pada Mamah Laundry and Cleaners Serang.” Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer 5(2): 64–69. http://journal.thamrin.ac.id/index.php/jtik/article/view/168/112.

Sandra, J Kuryanti. 2018. “Jurnal Khatulistiwa Informatika, Vol. 4, No.

1 Juni 2016 Rancang.” Khatulistiwa Informatika 4(1): 84–92. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khatulistiwa/article/vie w/3805/2627.

Suendri. 2018. “Implementasi Diagram UML (Unified Modelling Language) Pada Perancangan Sistem Informasi Remunerasi Dosen Dengan Database Oracle (Studi Kasus: UIN Sumatera Utara Medan).” Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika 3(1): 1–9. http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/algoritma/article/download/314 8/1871.

Sukmaindrayana, Andri, and Rahman Sidik. 2017. “Aplikasi Grosir Pada Toko RSIDIK Bungursari Tasimalaya.” Jurnal Manajemen Informatika 4(2): 31–40. https://www.cambridge.org/core/product/identifier/CBO97811074 15324A009/type/book_part.

Tabrani, Muhamad. 2018. “Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Inventori Pt. Pangan Sehat Sejahtera.” Jurnal Inkofar 1(2): 30–40.

Yaqin, Muhammad Syawal Ainul. 2019. “Aplikasi Pelayanan Jasa Laundry Berbasis WEB.” Jurnal Teknologi Informasi 2(1):9

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12184600 - Madaniati Maruhawa
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Eka W Fridayanthie, M.Kom
  • Asisten : Muhammad Faisal, M.Kom
  • Kode : 0038.D3.SI.TA.I.2021
  • Diinput oleh : RIA
  • Terakhir update : 31 Maret 2022
  • Dilihat : 217 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika