Perancangan Sistem Informasi Penggajian Kayarwan Berbasis Web Pada PT. Mitra Jakarta Sriwijaya

  • Shania Mounica F
  • 2021

Abstrak

viii
ABSTRAK
Shania Mounica F (12180598), Perancangan Sistem Informasi Penggajian
Kayarwan Berbasis Web Pada PT. Mitra Jakarta Sriwijaya
PT. Mitra Jakarta Sriwijaya adalah salah satu perusahaan outsourcing yang berada di
Graha Krama Yudha, Jakarta Selatan. Guna membantu dalam aktivitas pengolahan
data penggajian karyawan, PT. Mitra Jakarta Sriwijaya menggunakan aplikasi
Microsoft Excel yang dimana sistem ini belum sepenuhnya terkomputerisasi yang
dimana dapat mengakibatkan berkurangnya efesiensi karyawan dalam bekerja.
Seringkali menyebabkan terjadinya kesalahan perhitungan gaji karyawan juga
kurangnya keamanan data perusahaan dikarenakan tidak adanya fitur keamanan pada
aplikasi Microsoft Excel. Perancangan sistem informasi penggajian merupakan solusi
terbaik guna memecahkan permasalahan yang ada pada perusahaan ini, dalam metode
penelitian ini, metode yang digunakan yaitu metode waterfall sebagai pola
pengembangan sistem. Hasil penelitian ini adalah Sistem Informasi Penggajian pada
PT. Mitra Jakarta Sriwijaya yang memberikan kemudahan dalam penghitungan gaji,
pembuatan slip gaji dan tingkat keamanan data yang jaga.
Kata Kunci: Perancangan, Sistem Informasi, Penggajian.
ix
ABSTRACT
Shania Mounica F (12180598), Perancangan Sistem Informasi Penggajian
Kayarwan Berbasis Web Pada PT. Mitra Jakarta Sriwijaya
PT. Mitra Jakarta Sriwijaya is an outsourcing company located in Graha Krama
Yudha, South Jakarta. In order to assist in employee payroll data processing activities,
PT. Mitra Jakarta Sriwijaya uses the Microsoft Excel application, which is not yet
fully computerized, which can result in reduced employee efficiency at work. Often
causes errors in calculating employee salaries as well as a lack of company data
security due to the absence of security features in the Microsoft Excel application. The
design of a payroll information system is the best solution to solve the problems that
exist in this company, in this research method, the method used is the waterfall method
as a system development pattern. The results of this study are the Payroll Information
System at PT. Mitra Jakarta Sriwijaya which makes it easy to calculate salaries, create
paychecks and maintain a level of data security.
Keyword: Design, Information Systems, Payroll

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA
Afni, N., Pakpahan, R., & Jumarah, A. R. (2019). Rancang bangun sistem informasi
penggajian dengan implementasi metode waterfall. Jurnal Khatulistiwa
Informatika, 7(2).
Cikalong, m. P., & handini, a. I. (n.d.). Rancang bangun sistem informasi akuntansi
penggajian pada dealer motor pt. Markoni.
Firmansyah, Y. (2017). Penerapan Metode SDLC Waterfall Dalam Pembuatan
Aplikasi Pelayanan Anggota Pada CU Duta Usaha Bersama Pontianak. Bianglala
Informatika, 5(2), 53–61.
Fridayanthie, E. W., & Mahdiati, T. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi
Permintaan Atk Berbasis Intranet (Studi Kasus: Kejaksaan Negeri
Rangkasbitung). Jurnal Khatulistiwa Informatika, 4(2).
Jefi, Alvino Muhammad Joddy, K. S. (2013). Optimasi Sistem Informasi Penggajian
Karyawan Berbasis Website. Africa’s Potential for the Ecological Intensification
of Agriculture, 53(9), 1689–1699.
Kristanto, Andri. 2018. Peranvangan Sistem informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta:
GAVA MEDIA.
Pramularso, E. Y. (2018). Pengaruh Kompetensi terhadap Kinerja Karyawan CV
Inaura Anugerah Jakarta.
Rudiana, r. (2019). Perancangan sistem informasi penggajian pada pt krama cipta
karya jakarta.
Rusmawan, U. (2019). Teknik Penulisan Tugas Akhir dan Skripsi Pemrograman. Elex
media komputindo.
Sastra, R. (2017). Metode Pengembangan Perangkat Lunak Waterfall Dalam
Perancangan Sistem Informasi E-Learning. IJSE–Indones. J. Softw. Eng. Metod,
3(1), 27–33.
Sunarto, S., Rachmawati, S., & Saputra, H. (2017). Perancangan Sistem Informasi
PeSunarto, S., Rachmawati, S., & Saputra, H. (2017). Perancangan Sistem
Informasi Penggajian Pada SMK Perintis 1 Depok. Simnasiptek 2017, 1(1), 195–
202.nggajian Pada SMK Perintis 1 Depok. Simnasiptek 2017, 1(1), 195–202.
Yuningsih, S., Hikmah, A. B., Ishak, R., & Lesmono, I. D. (2019). Sistem Informasi
Penggajian Karyawan Berbasis Web Pada Badan Musyawarah Warga Delatinos
Tangerang Selatan. IJCIT (Indonesian Journal on Computer and Information
Technology) Vol.4, No.1, Mei 2019, Pp. 89 ~ 99 p-ISSN: 2527-449X, e-ISSN:
2549-7421, 4(1), 89–99.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12180598 - Shania Mounica F
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : HENNY LEIDIYANA, M.KOM
  • Asisten : KADINAR NOVEL, M.KOM
  • Kode : 0191.D3.SI.TA.I.2021
  • Diinput oleh : OKT
  • Terakhir update : 21 Januari 2022
  • Dilihat : 174 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika