Perancangan Sistem Informasi Registrasi Online Wisata Pendakian Gunung Kembang

  • Iqamul Haq Panigoro
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK
Iqamul Haq Panigoro (12184947), Perancangan Sistem Informasi Registrasi Online Wisata Pendakian Gunung Kembang
Dalam era globalisasi sekarang ini, teknologi informasi melaju dengan cepatnya. Adapun komputer yang merupakan peralatan yang diciptakan untuk mempermudah pekerjaan manusia, saat mencapai kemajuan baik di dalam pembuatan hardware maupun software. Sistem Registrasi Online Wisata Pendakian Gunung Kembang ini membutuhkan sekali adanya suatu sistem informasi yang menunjang dan memberikan kemudahan kepada para pendaki atau wisatawan. Untuk itulah penulis mencoba membuat Tugas Akhir mengenai sistem informasi registrasi online wisata pendakian gunung kembang yang sampai saat ini masih belum terkomputerisasi. Pada saat ini registrasi online wisata pendakian gunung belum begitu banyak dilakukan dan masih banyak wisata pendakian gunung yang masih melakukan registrasi secara manual , mulai dari mengisi form data pendaki menggunakan kertas , penyimpanan data yang masih belum terkomputerisasi , dan penyampaian informasi yang kurang. Sistem registrasi online ini merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan – permasalahan yang ada pada sistem wisata pendakian gunung gunung di Indonesia , serta dengan sistem yang terkomputerisasi dapat tercapai suatu kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang kegiatan wisata pendakian gunung kembang ini. Sistem yang terkomputerisasi lebih baik dari sistem yang manual agar berjalan lebih efektif dan efisien serta sistem registrasi online yang sekarang lebih kondusif dibandingkan sistem yang terdahulu.
Kata Kunci : Perancangan Sistem Informasi, Registrasi Online Wisata Pendakian Gunung Kembang
ABSTRACT
Iqamul Haq Panigoro (12184947), Design of Online Registration Information System Mount Kembang Climbing Tourism
In today's era of globalization, information technology is advancing rapidly. As for computers, which are equipment created to facilitate human work, when achieving progress both in the manufacture of hardware and software.Mount Kembang Climbing Tour Online Registration System requires an information system that supports and provides convenience to climbers or tourists. For this reason, the author tries to make a Final Project regarding the online registration information system for Mount Kembang climbing tourism which is still not computerized. At this time online registration of mountain climbing tours has not been done much and there are still many mountain climbing tours that still register manually , starting from filling out the climber data form using paper, data storage that is not yet computerized , and lack of information delivery. This online registration system is the best solution to solve the problems that exist in the mountain climbing tourism system in Indonesia , and with a computerized system, an effective and efficient activity can be achieved in supporting this Mount Kembang climbing tourism activity. The computerized system is better than the manual system to run more effectively and efficiently and the online registration system is now more conducive than the previous system.
Keywords : Information System Design, Online Registration Information System Mount Kembang Climbing Tourism

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA
Aceng Abdul Wahid. (2020). Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi. Jurnal Ilmu-Ilmu Informatika Dan Manajemen STMIK, November.
Achmad Yusron Arif. (2019). Pengertian MySQL, Kelebihan Dan Kekurangan. In 2019.
Admin. (2016). Pengertian phpMyAdmin dan Fungsi-Fungsinya. Http://Www.Datapendidikan.Com/Pengertian-Phpmyadmin-Dan-Fungsi-Fungsinya/.
Ansori. (2020). Ansori Web: Pengertian Activity Diagram, Tujuan, Simbol dan Contohnya. In Ansoriweb.com.
Billah, E. (2019). Pengertian dan Tahap Metode SDLC Waterfall. Medium.Com.
Hasugian dan shidiq (2012:608). (2019). Bab Ii Landasan Teori. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9).
Heru Kurniawan Ramadani, H. K. R., & Walidini Syaihul Huda. (2020). Game Edukasi Aksara Jawa Menggunakan Augmented Reality Berbasis Android. Explore IT! : Jurnal Keilmuan Dan Aplikasi Teknik Informatika, 12(2). https://doi.org/10.35891/explorit.v12i2.2281
Jogiyanto. (2017). Konsep Dasar Sistem Informasi. Konsep Dasar Sistem Informasi.
Manroe. (2018). Pengertian Database dan Contohnya, Fungsi, Manfaat, Jenis, dan Komponen. In Maxmanroe.
Maxmanroe.com. (2019). Pengertian Internet: Definisi, Fungsi, Manfaat, dan Dampak Internet. © 2019 Maxmanroe.Com - All Right Reserved.
Mei Lisda Sari. (2016). Apa itu Use Case, Activity Diagram, dan Sequence Diagram ? | Talking to myself. 2016.
Munah. (2018). PENGERTIAN WEB BROWSER, FUNGSI, CARA KERJA SERTA CONTOHNYA. Https://Www.Radenpost.Com/Pengertian-Web-Browser/.
Mustika, A. (2018). Definisi Sistem Informasi Akuntansi Adalah. In 29 March.
Putra. (2020). PENGERTIAN INFORMASI: Fungsi, Konsep Dasar & Jenis Jenis Informasi. Salamadian.Com.
Ratnasari, E. (2018). Pengertian Dan Fungsi Xampp. Ilmuti.Org.
Ritonga, P. (2018). Pengertian Unified Modeling Language ( UML ) Dan Modelnya Menurut Pakar Dan Ahli. 25 April.
Rosa AS, m. S. (2017). Pengertian Sequence Diagram. Rekayasa Perangkat Lunak.
Rusmawan, U. (2019). Tekinik Penulisan Tugas Akhir dan Skripsi Pemrograman - Pengertian ERD. In Marlinda (Vol. 2, Issue 2).
Wahid, A. A. (2020). Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi. Jurnal Ilmu-Ilmu Informatika Dan Manajemen STMIK, November.
Waryanto. (2018). Pengertian Website Lengkap dengan Jenis dan Manfaatnya - Niagahoster. Niagahostinger.
Yasin K. (2018). Apa Itu Web Server Dan Fungsinya? Niagahoster.
Yusron Arif, A. (2019). Pengertian MySQL, Kelebihan Dan Kekurangan. 2019.
Zakaria, M. (2017). Pengertian, Fungsi dan Manfaat Internet yang Perlu Anda Ketahui. Nesabamedia.Com.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 12184947 - Iqamul Haq Panigoro
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ahmad Sinnun, M.Kom
  • Asisten : Sari Dewi, M.Kom
  • Kode : 0095.D3.SI.TA.I.2021
  • Diinput oleh : OKT
  • Terakhir update : 16 Januari 2022
  • Dilihat : 262 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika