Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Pembayaran Hutang Pada PT Inspirasi Kuliner Indonesia

  • Delva Fitriani
  • 2020

Abstrak

xiv
ABSTRAK
Delva Fitriani (11170739), Wiji Miskah Wulandari (11170589), Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Pembayaran Hutang Pada PT Inspirasi Kuliner Indonesia
Dalam era globalisasi sekarang ini, tekhnologi informasi melaju dengan cepatnya. Adapun komputer yang merupakan peralatan yang diciptakan untuk mempermudah pekerjaan manusia, saat mencapai kemajuan baik didalam pembuatan hardware maupun software. PT Inspirasi Kuliner Indonesia membutuhkan sekali adanya suatu sistem informasi yang menunjang dan memberikan pelayanan yang memuaskan bagi para customer begitu pula dalam pembayaran hutang kepada supplier. Untuk itulah penulis mencoba membuat Tugas Akhir mengenai sistem pembayaran hutang pada PT Inspirasi Kuliner Indonesia yang sampai saat ini belum terkomputerisasi. PT Inspirasi Kuliner Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dibidang kuliner dengan menu utama ayam. Sistem yang ada pada PT Inspirasi Kuliner Indonesia ini masih dilakukan secara manual, mulai dari pencatatan, sampai penyimpanan data-data lainnya yang berhubungan dengan proses pembayaran hutang sampai dengan pembayaran. Sehingga memungkinkan pada saat proses berlangsung terjadi kesalahan dalam pencatatan, kurang akuratnya laporan yang dibuat dan keterlambatan dalam pencarian data-data yang diperlukan. Perancangan sistem informasi ini merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada pada perusahaan ini, serta dengan sistem yang terkomputerisasi dapat tercapai suatu kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang aktifitas pada perusahaan ini.
xv
Kata Kunci : Perancangan Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Pembayaran Hutang
xvi
Delva Fitriani (11170739), Wiji Miskah Wulandari (11170589), Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Pembayaran Hutang Pada PT Inspirasi Kuliner Indonesia
In the current era of globalization, information technology is advancing rapidly. As for computers, which are equipment created to facilitate human work, while making progress in both hardware and software manufacturing. PT Inspirasi Kuliner Indonesia is in need of an information system that supports and provides satisfying services to customers as well as in paying debts to suppliers. For this reason, the author tries to make a final project regarding the debt payment system at PT Inspirasi Kuliner Indonesia which has not been computerized until now. PT Inspirasi Kuliner Indonesia is a company engaged in the culinary field with a main menu of chicken. The existing system at PT Inspirasi Kuliner Indonesia is still done manually, starting from recording, to storing other data relating to the process of paying debts to payments. So it is possible when the process takes place there are errors in recording, inaccurate reports made and delays in searching for the required data. This information system design is the best solution to solve the problems that exist in this company, and with a computerized system, an effective and efficient activity can be achieved in supporting the activities of this company.
Keywords: Accounting Information System Design, Debt Payment System

Kata Kunci
Daftar Pustaka

99
Daftar Pustaka
Edu Pambudi S.Kom. (2015). Pengertian Sistem Basis Data Menurut Para Ahli DosenIT.com. Dosenit.Com.
Objek dengan Pemodelan Unified Modeling Language. JURNAL SISTEM INFORMASI STMIK ANTAR BANGSA.
Fridayanthie, & Mahdiati. (2016). Logical Relational Structure (LRS). Lestari et Al., n.D.
Frieyadie. (2015). Definisi LRS. Rahmayu.
Achmad Yusron Arif. (2019). Pengertian MySQL, Kelebihan Dan Kekurangan. 2019.
Hendini, A. (2016). Pemodelan uml sistem informasi. Crop Science.
ttps://doi.org/10.2135/cropsci1983.0011183x002300020002x
Irnanda Pratiwi, Hermanto MZ, Selvia Aprilyanti. (2018) Pemilihan Supplier Terbaik Penyedia Barang Consumable Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process.
Jurnal Manajemen Industri dan Logistik Vol.2 No. 2, 148. Diambil dari https://jurnal.poltekapp.ac.id/index.php/JMIL/article/download/35/36
P. M. Puspita, I. Santoso, W. Sarengat. (2016). Analisis Pendapatan Dan Profitabilitas Agriculture Vol. 5 No. 1, 6-9. Diambil dari https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/aaj/article/view/11191
Pressman. (2015). Metode Waterfall : Definisi, Tahapan, Kelebihan dan Kekurangan. Retrieved from http://www.pengetahuandanteknologi.com: http://www.pengetahuandanteknologi.com/2016/09/metode-waterfalldefinisi-tahapan.html
100
Mulyadi. (2016). Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat.
Sutabri Tata, 2016, Sistem Informasi Manajemen, Andi Offset, Yogyakarta.
J. Hutahaean, Konsep Sistem Informasi, Yogyakarta: Deepublish, 2015. Pratama dalam Risdiansyah (2017) tentang pengertian informasi.
Al-Fatta dalam Sasongko (2015) pengertian sistem informasi.
Viola, Ekawati, & Wijaya (2017) Definisi Sistem Informasi Akuntansi (SIA).
Romney dan Steinbart dalam Mulyani (2016:26) 6 komponen dalam sistem informasi akuntansi.
Windu Gata, Grace dalam Hendini (2016), Unified Modeling Language (UML).
Sukamto dan Shalahuddin (2015), UML merupakan bahasa visual.
Eka Wida Fridayanthie (2016) merupakan aplikasi database server. Pengembangnya disebut Structured Query Language (SQL).
Husni I. Pohan dalam Aprizal (2016) pengertian MySQL.
Sukamto dan Shalahuddin, (2015) pengerian ERD.
Lubis (2016) pengerian ERD.
Chen dalam buku (Sukamto dan Shalahuddin, 2015) disajikan ke dalam bentuk tabel.
Andriansyah, (2016) pengertian Logical Record Structure (LRS).
Frieyadie dalam Rahmayu (2015) “LRS merupakan hasil dari pemodelan Entity Relational Ship (ER).
Retnasari, & Arifianto (2016) “Logical Record Structure (LRS) terdiri dari link-link diantara tipe record.
Pooley dalam Muslihudin dan Oktafianto (2016) diagram use case.
Akil, 2018 pengertian activity diagram.
101
Sukamto dan Shalahuddin (2015) Diagram aktivitas atau activity diagram.
Sukamto dan Shalahudin (2015) Deployment Diagram.
Hendini (2016) Deployment Diagram
Muslihudin dan Oktafianto (2016) membatasi bahasa bahwa Squence diagram.
Sukamto dan Shalahuddin (2015) bahwa Diagram sequence.
Wahana Komputer (2015) menjelaskan bahwa PhpMyAdmin
Wahana Komputer (2015) menerangkan bahwa XAMPP
Andi dalam Rahmawati et al. (2016) XAMPP
Wahana Komputer (2015) membatasi bahasan bahwa NetBeans
A. Lubis. (2016). Basis Data Dasar. Yogyakarta: Deepulblish
Adriansyah, Doni. (2016). Membuat Sistem Informasi Penjualan. Jogyakarta: GAVA MEDIA
Syaiful bahri. (2016). Pengantar Akuntansi - Syaiful bahri, S.E., M.S.A - Google Buku. In CV. ANDI OFFSET.
Syukroni, M. F. (2017). Rancang Bangun Knowledge Management Sistem Berbasis Web Pada Madrasah Mualimin Al-Islamiyah Uteran Geger Madiun. Teknik

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 11170739 - Delva Fitriani
  • Prodi : Sistem Informasi Akuntansi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Sari Hartini,M.Kom
  • Asisten : A. Sudrajat, SE, MM
  • Kode : 0031.D3.SIA.TA.I.2020
  • Diinput oleh : OKT
  • Terakhir update : 22 Desember 2021
  • Dilihat : 236 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika