ADMINISTRASI PENGADAAN ASET PADA KOPERASI GARUDAYAKSA NUSANTARA RAGUNAN JAKARTA SELATAN

  • RIFALDY NOVAL ARIANTO
  • 2020

Abstrak

Rifaldy Noval Arianto (22170814), Administrasi Pengadaan Aset Pada Koperasi
Garudayaksa Nusantara Ragunan Jakarta Selatan 
Pertumbuhan badan usaha koperasi di Indonesia pada saaat ini telah mengalami
peningkatan yang sangat signifikan baik koperasi yang menggunakan sistem konvensional
maupun koperasi yang menggunakan sistem syari’ah. Pengadaan barang atau aset
merupakan suatu kegiatan yang sangat penting untuk menunjang saran dan prasarana
karyawan koperasi dalam melakukan tugasnya sehari-hari. Rumusan masalah dalam
penelitian ini adalah bagaimana pelaksanaan pengadaan aset, jenis aset yang dilakukan
pengadaan, dan kendala apa saja yang ada saat proses pelaksanaan pengadaan aset.
Penelitian ini dilakukan di Koperasi Garudayaksa Nusantara. Metode penelitian yang
digunakan peneliti yaitu: penelitian data kualitatif dengan melakukan pengamatanpengamatan
secara
langsung
mengenai
kegiatan-kegiatan
yang
berkaitan
atau
observasi,

melakukan

wawancara dengan karyawan yang terlibat dalam proses pelaksanaan
pengadaan aset, dan studi pustaka dengan mencari refrensi dari berbagai penelitian.
Diperoleh hasil yang menjadi kesimpulan penelitian yaitu: bahwa pelaksanaan pengadaan
aset pada Koperasi Garudayaksa Nusantara sudah baik dengan adanya standar operasional
perusahaan untuk melakukan pengadaan. Proses pelaksanaan pengadaan aset dilakukan
oleh bagian Divisi Aset. Metode yang digunakan Koperasi Garudayaksa Nusantara dalam
pelaksanaan pengadaan yaitu pengadaan langsung. Dimana bagian Divisi Aset
menghubungi secara langsung vendor untuk melakukan pembelian barang. Jenis aset yang
dilaukan pengadaan pada Koperasi Garudayaksa Nusantara semua jenis aset diantara aset
berupa elektronik dan aset untuk pemeliharaan kantor. 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Arsana,  i putu. (2016). Manajemen Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah. CV Budi
Utama. 

Lahada, G. (2017). Persepsi Masyarakat Terhadap Pelayanan Administrasi pada Kantor
Lurah Uemalingku Kecamatan Ampana Kota. Ilmiah Administratie, 8(1).
https://scholar.google.co.id/citations?user=ZPwSkfMAAAAJ&hl=id#d=gs_md_cit
ad&u=%2Fcitations%3Fview_op%3Dview_citation%26hl%3Did%26user%3DZPw
SkfMAAAAJ%26citation_for_view%3DZPwSkfMAAAAJ%3Ad1gkVwhDpl0C%
26tzom%3D-420

Lawu,

S., uparman Hi, & Sugiyah. (2018). Analisis Pengadaan Barang Pembuatan
Company Profile Pesanan Konsumen Pada PT Inti Rimbo Jakarta. Jurnal Mabiska,
3, 30–40. http://lppm.bsi.ac.id/repository/analisis-prosedur-pengadaan-barangpembuatan-company-profile-pesanan-konsumen-pada-pt-inti-rimbo-jakarta/

Lina

Marliani, M. S. (2019). Definisi Administrasi Dalam Berbagai Sudut Pandang.
Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
http://dx.doi.org/10.25157/dinamika.v5i4.1743

Nisa Nurharjanti, N. (2017). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Fraud Pengadaan
Barang/Jasa di Lembaga Publik. Jurnal Akuntansi Dan Investasi, 18(2), 209–221.
https://doi.org/10.18196/jai.18028

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 22170814 - RIFALDY NOVAL ARIANTO
  • Prodi : Administrasi Bisnis
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ida Hendarsih, M.M
  • Asisten :
  • Kode : 0026.D3.AB.TA.I.2020
  • Diinput oleh : RTN
  • Terakhir update : 16 Juni 2021
  • Dilihat : 229 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika