Produksi Berita Televisi "SEO NEWS"

  • Windha Andreany
  • Shah Reza Pahlevi
  • Rizki Ramadhan
  • Mishael Immanuel Daepany
  • 2023

Abstrak

Televisi merupakan salah satu media massa yang paling berpengaruh pada kehidupan manusia. Kelebihan yang dimiliki media televisi seperti fungsi audio visual yang di gabungkan serta perwujudan warna yang realistis, membuat media ni sangat di gemari oleh penonton dari berbagai kalangan tanpa batas, usia, ekonomi atau pun pendidikan. Program acara televisi sangat bermacam-macam mulai dari drama dan nondrama, semua itu bersifat informatif, edukatif, menghibur, persuasif serta adanya pendekatan yang kuat dengan penonton. Program non-drama berita televisi mampu mewakili tujuan tersebut. Banyak informasi dan edukasi yang sama yang pernah di buat dalam kemasan berita. Efek yang ditimbulkan dari program berita televisi khalayak mendapatkan informasi terkini yang sangat aktual, tajam dan terpercaya. Tim kami membuat program non-drama berita televisi berjudul “ Seo News” yang siap menjadi warna baru dalam dunia informasi yang ditampilkan di televisi. Seo News adalah program berita yang tentunya menyajikan berbagai beritayang teraktual, tajam, dan terpercaya. Seo News akan menyajikan berita hardnews dan softnews yang berasal dari berita lokal. Program ini penuliskemas dengan konsep yang menarik yang akan menjadikan tayangan Seo News berbeda dari tayangan yang lainnya Seo News akan mengemas berita menjadi lebih singkat, padat, dan tentunya juga jelas.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Fachruddin. (2011). Dasar-Dasar Penyiaran, Sejarah, Organisasi, Operasional, dan Regulasi (2nd ed.).

Fachruddin. (2017). Dasar - dasar produksi Televisi : Produksi Berita, Feature, Laporan, Investigasi, Dokumenter, dan Teknik Editing. PRENADAMEDIA GROUP.

Hakim. (2021). Teknik Reportase : Dimensi Teoretis dan Praktis (1st ed.). Kencana.

Hikmat, & Purnama. (2018). Junalistik : Teori dan Praktik (2nd ed.).

Irwanto, & Kusumawati. (2017). Broadcasting Televisi Teori dan Praktik (4th ed.). CV BUDI UTAMA.

Isnawijayani. (2019). Menulis Berita di Media Massa & Produksi Feature. CV. Andi Offset.

Junaedi. (2013). Jurnalisme Penyiaran dan Reportase Televisi . Prenadamedia Group.

Latief. (2020). Panduan Produksi Acara Televisi Nondrama : Ide, Format, Sistem Kerja, Kerabat Kerja, Naskah, Tata Rias, Dan Acuan Dasar Kamera (1st ed.). Kencana.

Latief, R., & Utud, Y. (2015). Siaran Televisi Non-Drama : Kreatif, Produksi, Public Relations, dan Iklan. Prenada Media Group.

Latief, & Utud. (2017). Siaran Televisi Non drama : Kreatif, Produktif , Public Relations, dan Iklan. Budi Utama.

Mabruri KN. (2018). Produksi Program Tv Non-Drama Manajemen Produksi dan Penulis Naskah. PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Morissan. (2018). Jurnalistik Televisi Mutakhir (2nd ed.). Kencana.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 42190426 - Windha Andreany
  • 422000157 - Shah Reza Pahlevi
  • 42200043 - Rizki Ramadhan
  • 42200123 - Mishael Immanuel Daepany
  • Prodi : Penyiaran
  • Kampus : Pemuda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Jaka Atmaja, M.M., M.I.Kom.
  • Asisten : Chepi Nurdiansyah, M.M., M.I.Kom.
  • Kode : 0004.D3.BR.TA.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 04 Juni 2024
  • Dilihat : 11 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika