PERANCANGAN PROGRAM E-KAMPANYE PT AQUA GOLDEN MISSISSIPPI FACTORY GUNA MEMBERI EDUKASI KEPADA MASYARAKAT TENTANG PENTINGNYA MINUM AIR PUTIH

  • ANITA SELVIANI
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

 

Anita Selviani (41180277) dan Syafira Zahara (41180321) , Perancangan Program E-Kampanye PT Aqua Golden Mississippi Factory Guna Memberi Edukasi Kepada Masyarakat Tentang Pentingnya Minum Air Putih

 

Digital kampanye atau dapat disebut E-Kampanye sendiri adalah sebuah kegiatan kampanye yang dibangun dengan menggunakan fasilitas Sistem Teknologi Informasi untuk pencapaian pesan kepada khalayak luas secara massal. Dalam program perancangan E-Kampanye ini penulis mengangkat tema tentang pentingnya minum air putih 1.5 liter per hari, yang dimana air merupakan sumber kehidupan, semua makhluk hidup pasti memerlukan air minum untuk melepas dahaga dan memenuhi kebutuhan cairan di dalam tubuh. tanpa air putih tubuh kita akan mengalami rasa haus yang dapat menyebabkan dehidrasi sehingga juga dapat menimbulkan berbagai macam penyakit lainnya. Dari permasalahan tersebut penulis membuat perancangan kampanye dalam bentuk sosialisasi guna memberikan edukasi kepada masyarakat tentang betapa pentingnya minum air putih. Dalam penulisan ini, penulis menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, kepustakaan dan dokumentasi. Disini penulis menggunakan media publikasi dengan memanfaatkan media sosial seperti instagram sesuai dengan target kampanye ini yaitu masyarakat pengguna instagram kisaran usia 15-35 tahun yang dimana pada kisaran usia tersebut gemar sekali mengkonsumsi minuman yang mengandung pewarna, perasa, serta pengawet buatan yang tentunya sangat tidak baik untuk kesehatan tubuh sehingga dapat menimbulkan berbagai macam penyakit. Media publikasi yang digunakan penulis yaitu e-poster dan berbagai konten lainnya. Diharapkan dengan adanya kampanye ini kelak dapat menjadi alat untuk menumbuhkan  kesadaran  masyarakat untuk menjaga kesehatan tubuh dengan gemar minum air putih sesuai dengan anjuran WHO.

Kata Kunci : E-Kampanye, Manfaat air putih, Instagram

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Ardiana, N. P. L., Damayanti, M. N., & Muljosumarto, C. (2016). Perancangan Kampanye Sosial tentang Pemahaman Eksistensi dan Esensi Keragaman Lintas Etnis di Semarang. Jurnal DKV Adiwarna, 1(8), 1–11. https://media.neliti.com/media/publications/81469-ID-perancangan-kampanye-sosial-tentang-pema.pdf

Ardianto, E. (2016). METODOLOGI PENELITIAN untuk PUBLIC RELATIONS KUANTITATIF DAN KUALITATIF (Keempat). Simbiosa Rekatama Media.

DEWI, R. P. (2019). Studi Kasus - Metode Penelitian Kualitatif. April 2015, 31–46. https://doi.org/10.31227/osf.io/f8vwb

Dwi, P. A. (2020). Perancangan Program Kampanye Pt Electronic City “No Plastic No Worry” Dalam Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Bahaya Sampah Plastik. Analisis Pendapatan Dan Tingkat Kesejahteraan Rumah Tangga Petani, 53(9), 1689–1699.

Dyah, P., Astuti, R., Aziz, A., & Fuad, A. (2020). Analisa Pengelolaan Kampanye Public Relations tentang Pencegahan Covid-19 di Indonesia. Digital Library.

Edwin, L. (2018). Strategi Komunikasi Pemasaran Cleans dengan Metode Benchmarking. https://dspace.uc.ac.id/bitstream/handle/123456789/1648/BAB III.pdf?sequence=14&isAllowed=y#:~:text=Menurut Sugiyono (2017) purposive sampling,dapat dilihat berdasarkan tabel 3.1.

Heckman, J. J., Pinto, R., & Savelyev, P. A. (1967). ??No Title No Title No Title. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 14–23.

Hermansyah, R. (2018). Universitas Pasundan Bandung. September, 4–21.

Hidayanti, R., & Martunis, Y. (2017). Peran Media Baru Dalam Membentuk Komunitas Virtual. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FISIP Unsyiah, 2(2), 47–66.

Khoerunnisa, R., Abidin, Y. Z., & Ma’arif, A. A. (2018). Aktivitas Kampanye Public Relations dalam Mensosialisasikan Internet Sehat dan Aman. Humas: Jurnal Ilmu Hubungan Masyarakat, 3(4), 59–77. http://jurnal.fdk.uinsgd.ac.id/index.php/humas/article/view/453

Kusanti, Devy Putri, L. (2018). No Title. Ilmu Komunikasi.

Marsella, S. (2018). PERAN PEMERINTAH DESA DALAM MENGATASI PENYALAHGUNAAN NARKOBA(DRUGS ABUSE) DI KALANGAN REMAJA (Studi Deskriptif di Desa Haurgelis Kecamatan Haurgeulis Kabupaten Indramayu). 54–79.

Maudi, E., & Susilowati. (2018). Strategi Koperasi Karya Mandiri Dalam Memperkenalkan Product Knowledge Melalui Event Gowes Pesona Nusantara. Jurnal Komunikasi, 9(1), 1–9. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jkom

Mayasari, S., & Indraswari, C. (2018). Efektivitas Media Sosial Instagram Dalam Publikasi HUT Museum Nasional Indonesia (MNI) Kepada Masyarakat. Jurnal Komunikasi,9(2),190–196. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jkom/article/view/4326

Norma, S. (2019). Perancangan Kampanye Sosial Membangun Kesadaran Beretika Komunikasi Di Sosial Media Pada Siswa Smk Pgri 11 Jakarta. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Pertama MM & Mochtar M. (2019). Perancangan Kampanye Sosial Tentang Manfaat Olahraga Di Sela Waktu Kerja Bagi Pegawai Kantoran. 8–18. http://repository.unpas.ac.id/41032/

Prameswari,  noviardani kartika. (2017). 6,09 Dan Nilai T. 2(2), 90–102.

R Pratywi. (2019). Pentingnya Praktik Humas Dalam Menciptakan Komunikasi Yang Efektif Di Yayasan Perguruan Islam Adabiyah Palembang. Statistical Field Theor, 53(9), 1689–1699.

Riadi, S. O. (2017). Efektivitas Pesan Kampanye Pendewasaan Usia Perkawinan Terhadap Tingkat Preferensi Usia Perkawinan Di Kelurahan Tangkerang Barat Pekanbaru. Journal of Chemical Information and Modeling, 12–35. http://repository.uin-suska.ac.id/19888/

Shidiq, U., & Choiri, M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9). http://repository.iainponorogo.ac.id/484/1/METODE PENELITIAN KUALITATIF DI BIDANG PENDIDIKAN.pdf

Sugianto, A., & Sembiring, W. A. (2018). Pengaruh Kampanye Public Relations terhadap Sikap Positif Khalayak. Jurnal Lensa Mutiara Komunikasi, 1, 45–60.

Sugiyono, P. D. (2016). Bab Ii Tinjauan Pustaka 2.1 Public Relations. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. http://eprints.polsri.ac.id/2380/3/BAB II.pdf

Sulfan, & Mahmud, A. (2018). Konsep Masyarakat Menurut Murtadha Muthahhari (Sebuah Kajian Filsafat Sosial). Jurnal Aqidah-Ta, IV(2), 270–284. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/aqidah-ta/article/view/6012/pdf

Ulum, A. F. (2017). Pengaruh Pemanfaatan Media Poster Terhadap Perilaku Siswa Dalam Menjaga Kebesihan Lingkungan DI KElas II MI Nashrul fajar Meteseh Tembalang Semarang Tahun Pelajaran 2016/2017. http://eprints.walisongo.ac.id/8263/1/133911044.pdf

 

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 1180277 - ANITA SELVIANI
  • Prodi : Hubungan Masyarakat
  • Kampus : Pemuda
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Silvina Mayasari S.Sos,M.Si
  • Asisten :
  • Kode : 0053.D3.PR.TA.I.2021
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 13 April 2022
  • Dilihat : 282 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika