Perancangan Company Profile SMK ALBANA sebagai media informasi kepada publik eksternal

  • Rivaldo Nuryudin
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

 

Rivaldo Nuryudin (41170072), Perancangan Company Profile SMK ALBANA sebagai  media informasi kepada publik eksternal.

 

Smk Albana merupakan sekolah yang menyelenggarakan pendidikan kejuruan, dalam memilih sekolah bukan hal yang mudah untuk bisa menarik minat masyarakat, untuk mendapatkan sekolah yang baik. Diperlukan banyaknya usaha yang lebih untuk mendapatkan siswa dan siswi, hal ini berpengaruh dalam menginformasikan lembaga itu sendiri, sehingga sangat dibutuhkan company profile sebagai media informasi untuk publik eksternal. Peran Humas dalam penyediaan informasi sangat dibutuhkan. Humas membutuhkan media informasi untuk menggapai publik eksternal. Untuk itu dibuat perancangan company profile. Dalam menyusun penelitian ini, penulis menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan cara mencari data-data dan fakta dengan wawancara mendalam. Data yang diperoleh dianalisa secara deskriptif. Humas SMK Albana memberi dukungan dan menyetujui untuk membuat company profile sebagai media informasi, sehingga masyarakat bisa lebih mudah mendapatkan informasi mengenai sekolah SMK Albana. Dalam company profile ini menuangkan isi company profile di antarnya sejarah sekolah, visi dan misi sekolah, struktur organisasi sekolah, fasilitas-fasilitas sekolah, potensi sekolah dan prestasi sekolah. Untuk tampilan company profile tidak harus mewah tetapi informasi yang di sajikan lengkap dan akurat. Diharapkan dengan adanya company profile ini bisa dapat menjadikan media informasi yang efektif, dan pesan lebih tersampaikan dengan baik kepada publik eksternal.

 

KataKunci : Company Profile, Media Informasi, Publik Eksternal, SMK                               ALBANA.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

ABSTRACT

 

Rivaldo Nuryudin (41170072), Design of SMK ALBANA Company Profile As Information Media For External Public.

 

Albana vocational high school is a school that organizes vocational education, choosing a school is not an easy thing to be able to attract people’s interest, to get a good school. More effort is needed to get students, this has an effect on informing the institution itself, so a company profile is needed as a medium of information for the external public. The role of Public Relations inproviding information is very much needed. For this reason, a company profile was designed. In compiling this research, the writer used descriptive qualitative method by searching for data and facts with in depth interviews. The data obtained were analyzed descriptively. The Public Relations of SMK Albana give support and agreed to create a company profile. As a medium for information, so that the public could more easily get information about the SMK Albana school. In this company profile, the contents of the company profile include school history, school vision and mission, school organizational structure, school facilities, school potential and school achievements. The appearance of the company profile does not have to be luxurious, but the information presented it can become an effective information media, an the message is better coveyed to the external public.

 

Keywords: Company Profile, Information Media, External Public, SMK Albana

 

           

Kata Kunci
Daftar Pustaka

  1. DAFTAR PUSTAKA

abidin Zainal Yusuf. (2017). No Title. Metode Penelitian Komunikasi, Bandung: CV Pustaka Setia.

AD Rizqi. (2017). bab III metodologi. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Afriansyah, H. (2019). Administrasi Hubungan Sekolah dengan Masyarakat.

Ali, D. S. F. (2017). Marketing Pulic Relation. Diantara Penjualan Dan Pencitraan.

Alifah, N., & Cahyo, A. (2018). Analisis dan perancangan desain sistem informasi perpustakaan sekolah berdasarkan kebutuhan sistem. 14(1).

Anggraini, D. (2020). Perancangan Company Profile TK JAC SCHOOL Jakarta Sebagai Media Informasi Kepada Publik Eksternal. In Bsi.

Desiyanti, N. (2017). Jurnal Fungsi Public Relations. Fungsi Public Relations, 18–55.

Diniasty, P. (2017). Eksternal Public Relations dan Citra Perusahaan (Studi korelasional tentang Pengaruh Eksternal Public Relations dalam Meningkatkan Citra Perusahaan di Kalangan Nasabah Bank Sumut Cabang Marendal Kota Medan). Jurnal Ilmu Komunikasi, 4(3).

Edwin, L. (2018). Strategi Komunikasi Pemasaran Cleans dengan Metode Benchmarking.:Menurut Sugiyono (2017)

Fatimah, K. (2020). PERANCANGAN COMPANY PROFILE SEBAGAI MEDIA PROMOSI CV. BAROTEK. IKONIK?: Jurnal Seni Dan Desain, 2(1). https://doi.org/10.51804/ijsd.v2i1.607

Fauzan, N. (2019). Peran Public Relations Dalam Mengelola Kegiatan Media Relations (Studi Deskriptif Kualitatif di Hotel Royal Ambarrukmo Yogyakarta). Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Hasmayati, E. (2016). No Title. 1(2), 175–180.

Kasim, P. N. K. (2019). Implementasi Strategi Pemasaran Pariwisata Untuk Meningkatkan Kepuasan Wisatawan Berkunjung Ke Desa Gucialit Kecamatan Gucialit Kabupaten Lumajang Studi Kasus Pada Komunitas Gowa (Guciailit Organisasi Wisata Alam).

Kriyantono, R. (2019). research strategi and media relations in pub lic relations practices. Jurnal Komunikatif.

Maxmanroe. (2020). Pengertian Wawancara Adalah, Tujuan, Jenis, Ciri-Ciri, Fungsi Wawancara. Maxmanroe.Com.

Muntihana, V., Informatika, J. T., Sains, F., & Teknologi, D. A. N. (2017). BERBASIS WEB DAN ANDROID PADA KLINIK GIGI LISDA.

Ngurah, P. I. G. (2016). Manajemen Hubungan Masyrakat. 112.

Paramitha Dessi Priyana. (2016). Kegiatan Eksternal Public Relations Dalam Meningkatkan Citra Lorin Solo Hotel.

Pratiwi, N. I. (2017). Penggunaan Media Video Call dalam Teknologi Komunikasi. Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial, 1(2), 202–224.

Prayudi. (2019). Public Relations Stratejik. In Komunikasi UPN Press (Vol. 80, Issue 20).

RS Alkarimi. (2017). Kajian Pustaka Public Relations. Public Relations Dan Ruang Lingkup, 25–60.

Ruslan, R. (2018). Metode Penelitian Public Relations dan Komunikasi. In Metode Penelitian Public Relations dan Komunikasi.

Sa’diya, M. A. (2017). Aktifitas Public Relations PT Semen Gresik Melalui Program Corporate Social Responsibility (CSR). 9–27.

Sari, M., & Asmendri. (2018). Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA. Penelitian Kepustakaan (Library Research) Dalam Penelitian Pendidikan IPA, 2(1), 15.

Siregar, H. F., & Siregar, Y. H. (2018). Perancangan Aplikasi Komik Hadist Berbasis Multimedia. 2(2), 113–121.

Sugiyono, P. D. (2016). Bab Ii Tinjauan Pustaka 2.1 Public Relations. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Sukarja, E., Kahar, I., Maulana, R., & Hidayat, A. (2019). “ THE LIES WE BELIEVE .”

Suri, N. (2019). Bab II Landasan Teori. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Wibawanto. (2018). Bab Ii Landasan Teori. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 8–24.

Yusmawati. (2019). Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. 7(1), 678–680.

Zakky. (2020). Pengertian Observasi Menurut Para Ahli dan Secara Umum

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 41170072 - Rivaldo Nuryudin
  • Prodi : Hubungan Masyarakat
  • Kampus : Pemuda
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Maya May Syarah,S.Sos.,M.Si
  • Asisten :
  • Kode : 0021.D3.PR.TA.I.2021
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 12 April 2022
  • Dilihat : 193 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika