Strategi Bauran Pemasaran Pada Cv Inco Nusa Abadi

  • Dinar Nurrifki
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

Dinar Nurrifki (22180664), Strategi Bauran Pemasaran pada CV Inco Nusa Abadi.

Strategi bauran pemasaran merupakan konsep strategi pemasaran yang harus dirancang sedemikian rupa sesuai dengan segi bisnis yang dijalani. Bauran pemasaran ini merupakan bagian dari rancangan bisnis dan merupakan komponen yang sangat penting karena bertujuan agar produk yang dipasarkan dapat terjual. Dalam sebuah perusahaan dibutuhkan strategi bauran pemasaran yang tepat agar dapat menghasilkan pengaruh terhadap penjualan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi bauran pemasaran yang dilakukanoleh CV Inco Nusa Abadi, mengetahui apa saja produk, bagaimana penentuan harga, bagaimana penentuan tempat, apa saja strategi promosi, dan bagaimana mengatasi kendala serta solusi untuk menghadapi kendala-kendala tersebut. Penelitian ini merupakan metode kualitatif untuk mengetahui strategi bauran pemasaran pada CV Inco Nusa Abadi. Pengumpulan data merupakan hasil dari wawancara dengan Manager CV Inco Nusa Abadi. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi bauran pemasaran pada CV Inco Nusa Abadi yang bergerak di bidang jasa Anti Rayap dan Fumigasi melakukan strategi bauran pemasaran dengan menentukan produk yang akan dijual di antaranya Jasa Anti Rayap dan Fumigasi. Penetapan harga dapat dilakukan dengan menghitung semua pengeluaran. Lokasi yang strategis dan fasilitas yang lengkap akan berpegaruh pada strategi promosi perusahaan.

Kata Kunci : Strategi, Bauran Pemasaran

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

Arifin, A. (2017). Strategi Manajemen perubahan dalam meningkatkan disiplin diperguruan tinggi. Jurnal EDUTECH Ilmu Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 117–132.

Bilung, S. (2016). Analisis SWOT Dalam Menentukan Strategi Pemasaran Sepeda Motor Honda Pada CV. Semoga Jaya Di Area Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur. EJournal Adminsitrasi Bisnis, 4(1), 116–127.

Fudsyi, M. I. (2017). PENGARUH AUDIT PEMASARAN TERHADAP EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS FUNGSI PEMASARAN PADA POLITEKNIK LP3I BANDUNG. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 3(2), 89–105.

Gazali, S. (2017). Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Memilih Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Madani Balikpapan. Jurnal Akuntansi Manajemen Madani, 1(3), 83–95.

Haerisma, A. S. (2018). Pengembangan ekonomi kreatif bidang fashion melalui bauran pemasaran. Al-Amwal. Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syari’ah, 10(1), 91–104.

Ismail. (2020). Manajemen Strategis Sektor Publik. Jawa Timur:Qiara Media.

Johar, H. (2016). Strategi belajar mengajar. Deepublish. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=MsKIDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR5&dq=pengertian+strategi&ots=TFcDCevGy5&sig=W3u6ESPSurKSeKwyOYOh_DZ5bR4&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false

Meithiana, I. (2019). Pemasaran Kepuasan Pelanggan. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=PYfCDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR3&dq=Pengertian+pemasaran&ots=mb5bFNio4d&sig=u5S_mQIu_JfaW0IpsCJlRSiyJ1A&redir_esc=y#v=onepage&q=Pengertian pemasaran&f=false

Putra, A. D. (2016). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Pt. Telekomunikasi Tbk Di Surabaya. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 5(9), 1689–1699.

Sylvia. (2019). Penerapan Bauran Pemasaran Untuk Meningkatkan Omset Penjualan Pada UD Rahmani Sasirangan Kabupaten Banjar. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 12(1), 51–62.

Untari, F. (2018). Strategi Pemasaran Melalui Media Sosial Instagram (Studi Deskriptif Pada Akun@ Subur_Batik). Widya Cipta. Jurnal Sekretari Dan Manajemen, 2(2), 271–278.

Warnadi. (2019). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta:Deepublish.

Wibowo, R. A. (2019). Manajemen Pemasaran. Radna Andi Wibowo. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=vgywDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PT5&dq=Pengertian+pemasaran&ots=9dWAe5TL5X&sig=4q_eo6CMEuwTcnxM7gt-X15K9EE&redir_esc=y#v=onepage&q=

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 22180664 - Dinar Nurrifki
  • Prodi : Administrasi Bisnis
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ida Yuniasih, M.Pd
  • Asisten : -
  • Kode : 0043.D3.AB.TA.I.2021
  • Diinput oleh : NSI
  • Terakhir update : 17 Januari 2023
  • Dilihat : 141 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika