Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Produk Lois Pada PT Intigarmindo Persada Jakarta

  • Dede Arisky Nayrul
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

 

Dede Arisky Nayrul (22180317), Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Produk Lois Pada PT. Intigramindo Persada Jakarta.

 

Pada umumnya, perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan produk atau jasa, mempunyai tujuan untuk tetap hidup dan berkembang pada kegiatan usaha yang sudah dijalankan. Dalam metode kualitatif deskriptif ini membahas “Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Produk Lois Pada PT. Intigramindo Persada Jakarta”. Dalam memperoleh data, penulis menggunakan beberapa metode diantaranya: Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Hasil semua permasalahan disampaikan agar strategi pemasaran dalam meningkatkan volume penjualan produk dapat berjalan dengan baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa PT. Intigramindo Persada Jakarta untuk meningkatkan volume penjualan produk adalah dengan cara segmentasi pasar, targeting dan positioning. Terdapat dampak-dampak yang timbul setelah strategi pemasaran tersebut dilakukan, salah satu diantaranya adalah strategi pemasaran yang ditetapkan perusahaan dapat dikatakan berhasil karena semakin banyak produk yang dikenal oleh masyrakat luas berkat strategi baru yang diterapkan perusahaan. Kendala perusahaan dalam melakukan strategi pemasaran untuk meningkatkan volume penjualan adalah menentukan harga jual dalam setiap produknya, dikarenakan harus menyesuaikan dengan kondisi dan minat masyarakat tanpa mengurangi kualitas barang  yang perusahaan produksi.

 

Kata Kunci: Strategi, Pemasaran, Volume Penjualan Produk

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Ahyar Muhammad Diah, dan L. O. H. (2019). Faktor Yang Mempengaruhi Volume Penjualan Pada Koperasi Daihatsu Cabang Samari. 1(1), 90–95.

Arifen, R., Purwanty, V. D., Suci, D. A., Agustiawan, R. H., Sudrajat, A. R., & Sumedang, S. A. (n.d.). DAYA SAING UMKM. 1–7.

Atmoko, T. P. H. (2018). Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Volume Penjualan Di Cavinton Hotel Yogyakarta. Journal of Indonesian Tourism, Hospitality and Recreation, 1(2), 83–96. https://doi.org/10.17509/jithor.v1i2.13769

Dimyati, M., & Mohamad Dimyati, Ms. (2018). Strategi Pemasaran Untuk Menghadapu Persaingan Yang Dinamis.

Mumtahana, H. A., Nita, S., & Tito, A. W. (2017). Pemanfaatan Web E-Commerce untuk Meningkatkan Strategi Pemasaran. Khazanah Informatika: Jurnal Ilmu Komputer Dan Informatika, 3(1), 6. https://doi.org/10.23917/khif.v3i1.3309

Pradiani, T. (2018). Pengaruh Sistem Pemasaran Digital Marketing Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Hasil Industri Rumahan. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 11(2), 46–53. https://doi.org/10.32812/jibeka.v11i2.45

Rohaeni, H. (2016). Peranan Promosi Melalui Personal Selling Terhadap Volume Penjualan. Ecodemica, IV(2), 223–231.

Setiawati, I. (2017). Pengaruh Strategi Pemasaran Online Terhadap Peningkatan Laba Umkm. Strategi Komunikasi Pemasaran, (20), 1–5.

Utami, H. N., & Firdaus, I. F. A. (2018). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Perilaku Online Shopping: Perspektif Pemasaran Agribisnis. Jurnal Ecodemica: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 2(1), 136–146.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 22180317 - Dede Arisky Nayrul
  • Prodi : Administrasi Bisnis
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Sugiyah, M.Pd.
  • Asisten : -
  • Kode : 0011.D3.AB.TA.I.2021
  • Diinput oleh : NSI
  • Terakhir update : 16 Januari 2023
  • Dilihat : 164 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika