Proses Pengelolaan Kas Biaya Operasional Kendaraan Pada Pt Metakom Persada Pranata

  • Cynthia Putri Ayuniingrum
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

 

Cynthia Putri Ayuningrum (22180883) Proses Pengelolaan Kas Biaya Operasional Kendaraan Pada PT Metakom Persada Pranata

Dunia usaha dan dunia industri saat ini sedang mengalami perkembangan yang sangat pesat. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya para pengusaha baik skala mikro maupun makro dengan beragam usaha mereka yang menarik dan sudah pasti menghasilkan laba untuk meningkatkan taraf hidup pengusaha dan karyawan diperusahaan tersebutPenelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana Proses Pengelolaan Kas Biaya Operasional Kendaraan pada PT Metakom Persada Pranata, mengetahui kendala dan solusi alternatif dalam pemecahan masalah. Teknik pengumpulan data melalui observasi, yaitu mengamati langsung objek yang diteliti. Berdasarkan hasil pembahasan menunjukan bahwa proses pengelolaan kas biaya operasional kendaraan sesuai dengan standar pengelolaan kas pada umumnya seperti yang tercantum dalam job description. Kendala yang terjadi dari proses pengelolaan kas biaya operasional kendaraan yaitu seringnya terjadi keterlambatan datangnya dokumen laporan biaya perjalanan yang akan diproses untuk dijadikan pengeluaran kas, Kurangnya pemeliharaan kendaraan yang menyebabkan keterlambatan pengiriman, dan kurang memadainya tempat penyimpanan voucher. Solusi yang dilakukan dalam menghadapi kendala-kendala tersebut dengan cara menghubungi kembali divisi terkait yang bertanggung jawab atas dokumen setoran dan laporan biaya perjalanan dinas karyawan agar datang tepat pada waktu yang sudah ditentukan, dilakukan pengecekan kendaraan sebelum pengiriman dan rutin service kendaraan sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan, untuk penyimpanan voucher yang kurang memadai lebih baik jika diadakan tempat penyimpanan yang baru supaya pada saat dibutuhkan sewaktu-waktu tidak akan kesulitan mencari nya. Penulis berharap agar keterlambatan tersebut bisa diminimalisir supaya proses pengeluaran kas tidak terhambat dan proses keuangan menjadi lancar.

 

Kata Kunci : Pengelolaan Kas, Operasional Kendaraan

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Bustami, Bastian dan Nurlela. Akuntansi Biaya Edisi 4. Jakarta: Mitra Wacana Media, 2013.

Fattah, Nanang. Manajemen Stratejik Berbasis Nilai. Bandung:

Gunawan, Herry. Pengantar Transportasi Dan Logistik. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada, 2014.

Miro, Fidel. Pengantar Sistem Transportasi. Jakarta: Erlangga, 2015

 

Muhyi Abdul Herwan, Zaenal Muttaqin, dan Healthy Nirmalasari. HR Plan & Strategy. Jakarta: Raih Asa Sukses, 2016.

Munandar,        Budgeting:       Perencanaan  Kerja  Pengkoordinasian       Kerja Pengawasan Kerja Edisi Kedua. Yogyakarta: BPFE-YOGYAKARTA, 2013.

Murhadi, R Werner. Analisis Laporan Keuangan Proyeksi Dan Valuasi Saham. Surabaya: Salemba Empat, 2013.

Purwanti, Ari dan Prawironegoro Darsono. Akuntansi Manajemen. Jakarta: Mitra Wacana Media, 2013.

Pustaka Baru Press, 2015. Remaja Rosdakarya, 2015.

Samryn, L.M. Pengantar Akuntansi. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada, 2015.

 

Sari, Retna, Ati dan Nurbatin, Defia dan Setiyowati Wahyu Supami. Akuntansi Keuangan Berbasis PSAK. Malang: Mitra Wacana Media, 2017.

Sugiarto, Agus dan Teguh Wahyono. Manajemen Kearsipan Modern: Dari Konvensional ke Basis Komputer. Yogyakarta: Gava Media, 2015.

Tathagati, Aini. Step By Step Membuat SOP. Yogyakarta: Efata Publishing, 2014. Wiratna, V Sujarweni. Akuntansi Biaya Teori dan Penerapannya. Yogyakarta:

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 22180883 - Cynthia Putri Ayuniingrum
  • Prodi : Administrasi Bisnis
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Fajri Ariandi,S.H. , M.M.
  • Asisten : -
  • Kode : 0007.D3.AB.TA.I.2021
  • Diinput oleh : NSI
  • Terakhir update : 15 Desember 2022
  • Dilihat : 138 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika