Monitoring Alat Ukur Ph Air Dan Pengecekan Suhu Untuk Tanaman Menggunakan Blynk Berbasis Node Mcu Esp32

  • Nugie Rizky Aprianto
  • Aji Sugiarto
  • 2021

Abstrak

ABSTRAK

 

Aji Sugiarto (13180688) & Nugie Rizky Aprianto (13180542), MONITORING ALAT UKUR PH AIR DAN PENGECEK SUHU UNTUK TANAMAN MENGGUNAKAN BLYNK BERBASIS NODE MCU ESP32.

Air merupakan sumber daya alam yang sangat penting bagi kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Khususnya air untuk kebutuhan tanaman. Salah satu teknologi yang dikembangkan seiring perkembangan zaman untuk mempermudah aktivitas-aktivitas manusia lebih praktis lebih efisien dan serba otomatis untuk dijadikan sebuah fasilitas oleh individu atau kelompok sebagai sumber informasi untuk mengetahui tentang kualitas kadar ph pada air dan keadaan suhu yang ada di sekitar lingkungan supaya dapat diketahui keadaannya yang sesuai tanaman untuk berkebun / bercocok tanam. Alat yang di buatkan ini menggunakan komponen elektronik yaitu Nodemcu ESP32 sebagai mikrokontrolernya, DF Robot, DS18B20, LCD 16x2, Relay, waterpump. Komponen tersebut digunakan untuk sistem kerja otomatis alat yang di buat. Alat ini memiliki kelebihan yaitu kadar Ph dan suhu air yang diproyeksikan melalui Lcd 16x2 dan aplikasi blynk agar dapat memonitoring kualitas dan suhu air tersebut melalui Handphone android secara efisien dan realtime.

Kata kunci: Ph Air dan Suhu Air, DF Robot DS18B20, NodeMcu ESP32.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

- AMIK BSI Purwokerto, N. I. F., & - AMIK BSI Purwokerto, A. A. (2018). Pembuatan Alat Pendeteksi Gempa Menggunakan Accelerometer Berbasis Arduino. Evolusi : Jurnal Sains Dan Manajemen, 6(1), 61–67. https://doi.org/10.31294/evolusi.v6i1.3582

Abizar Rachman, Zainal Arifin, S. M. (2020). Sistem Pengendali Suhu Ruangan Berbasis Internet of Things ( IoT ) Menggunakan Air Conditioner ( AC ) Dan NodeMCU V3 ESP82. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer Dan Teknologi Informasi, 5(1), 19–23.

Barus, E. E., Pingak, R. K., & Louk, A. C. (2018). OTOMATISASI SISTEM KONTROL pH DAN INFORMASI SUHU PADA AKUARIUM MENGGUNAKAN ARDUINO UNO DAN RASPBERRY PI 3. Jurnal Fisika : Fisika Sains Dan Aplikasinya, 3(2), 117–125. https://doi.org/10.35508/fisa.v3i2.612

Darnila, E., Ula, M., & Halim, A. (2020). Implementasi Enkripsi Pesan Text Menggunakan Algoritma Vigénere Chiper ( Studi Kasus Pemograman Dev- C ++ ). Jurnal Teknologi Terapan Dan Sains.

Febtriko, A., & Puspitasari, I. (2018). Anip Febtriko, 2) Ira Puspitasari. 3(1), 1–9.

Hanafri, M. I., Iqbal, M., & Prasetyo, A. B. (2019). Perancangan Aplikasi Interaktif Pembelajaran Pengenalan Komputer Dasar untuk Siswa Sekolah Dasar Berbasis Android. Jurnal Sisfotek Global, 9(1), 87–92. Retrieved from http://journal.stmikglobal.ac.id/index.php/sisfotek/article/download/237/251

Jupri, A., Muid, A., & Muliadi, -. (2017). Rancang Bangun Alat Ukur Suhu, Kelembaban, dan pH pada Tanah Berbasis Mikrokontroler ATMega328P. Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika (JEPIN), 3(2), 76–81. https://doi.org/10.26418/jp.v3i2.21210

Lutfiyana1, Noor Hudallah2,  dan A. S. (2017). Rancang Bangun Alat Ukur Suhu Tanah ,. 9(2), 80–86.

Muslihudin, M., Renvilia, W., Taufiq, Andoyo, A., & Susanto, F. (2018). Implementasi Aplikasi Rumah Pintar Berbasis Android Dengan Arduino Microcontroller. Jurnal Keteknikan Dan Sains, 1(1), 23–31.

Nugraha, R. W., Kom, M., & Kurniati, D. (2018). Hubungan Dengan Pelanggan Berbasis Web ( Studi Kasus : Crms Indonesia ). 11(1).

Nugrahanto, I., Elektro, T., Wisnuwardhana, U., & Email, M. (2017). Pembuatan Water Level Sebagai Pengendali Water Pump Otomatis Berbasis Transistor. Jurnal Ilmu-Ilmu Teknik - Sistem, 13(1), 59–70.

Oktaprianna1, R., Yamato, & Rijadi3, B. B. (n.d.). RANCANG BANGUN SMART AQUARIUM MENGGUNAKAN ARDUINO ATMEGA 2560 BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT). 12.

Prayoga, A., Ramdhani, Y., Mubarok, A., & Topiq, S. (2018). Pengukur Tingkat Kekeruhan Keasaman Dan Suhu Air Menggunakan Mikrokontroler Atmega328p Berbasis Android. Jurnal Informatika, 5(2), 248–254. https://doi.org/10.31311/ji.v5i2.3819

Rahmanto, Y., Rifaini, A., Samsugi, S., & Riskiono, S. D. (2020). SISTEM MONITORING pH AIR PADA AQUAPONIK MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ARDUINO UNO. Jurnal Teknologi Dan Sistem Tertanam, 1(1), 23. https://doi.org/10.33365/jtst.v1i1.711

Santoso, G., Hani, S., & Prasetiyo, R. (2020). Sistem Monitoring Kualitas Tanah Tanaman Padi dengan Parameter Suhu dan Kelembaban Tanah Berbasis Internet of Things (IoT). Prosiding Seminar Nasional Teknoka, 5(2502), 146–155. https://doi.org/10.22236/teknoka.v5i.297

Suleman, S., Hidayat, A. S., Ferdiansyah, D., Akhirianto, P. M., & Nuryadi, N. (2020). Rancang Bangun Alat Pendeteksi kelembaban tanah dan Penyiram Otomatis Berbasis Arduino Uno. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 6(2), 240–249. https://doi.org/10.31294/ijse.v6i2.9120

W, N. Z., & M Taufiqurrohman. (2019). Fertili Ty Pada Budidaya Buah Naga. Seminar Nasional Fortei7-2, 73–78.

Wahyudi, R., Wijaya, M., & Sukainah, A. (2018). Pengaruh Penggunaan Pupuk Dari Limbah Rumput Laut Terhadap Pertumbuhan Tanaman Bayam. Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian, 4, 160. https://doi.org/10.26858/jptp.v4i0.7121

Widodo, A. E., & Suleman, S. (2020). Otomatisasi Pemilah Sampah Berbasis Arduino Uno. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 6(1), 12–18. https://doi.org/10.31294/ijse.v6i1.7781

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 13180542 - Nugie Rizky Aprianto
  • 13180688 - Aji Sugiarto
  • Prodi : Teknologi Komputer
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Adika May Sari, S.T., M.Kom
  • Asisten : -
  • Kode : 0032.D3.TK.TA.I.2021
  • Diinput oleh : NSI
  • Terakhir update : 06 Juli 2022
  • Dilihat : 274 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika