SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMESANAN KUE BERBASIS WEB PADA HOME INDUSTRI KHANZA CAKE

  • ANISA NURCAHYA RAHAYU
  • 2022

Abstrak

ABSTRAK

 

Anisa Nurcahya Rahayu (19180635), Sistem Informasi Penjualan dan Pemesanan Kue Berbasis Web Pada Home Industri Khanza Cake

 

Khanza Cake merupakan sebuah home industri yang bergerak dalam bidang penjualan kue seperti kue ulang tahun, kue pernikahan, kue khitanan dan kue lainnya. Proses penjualan dan pemesanan yang digunakan oleh Khanza Cake ini sendiri masih kurang efektif yaitu konsumen harus mendatangi tempat produksi sehingga membutuhkan waktu luang untuk membeli kue atau memesan melalui media sosial seperti whatsapp dimana sering kali terjadi pesanan yang tidak terbaca atau terlewat karena menumpuknya pesan dari para konsumen. Dan juga dalam pembuatan laporan yang masih dilakukan secara manual sehingga tidak efisien. Dengan ini Khanza Cake memberikan alternatif pemecahan masalah dengan membangun sebuah sistem informasi berbasis website menggunakan metode prototype dengan tahapan pengumpulan data, rancangan prototype, dan evaluasi prototype yang disesuaikan dengan kebutuhan Khanza Cake. Dengan adanya sistem informasi ini diharapkan dapat membantu dalam proses penjualan sehingga transaksi penjualan dapat dilakukan dengan cepat, kapan saja, dan dimana saja oleh konsumen lainnya. Serta memudahkan dalam pembuatan laporan sehigga menjadi lebih efisien.

 

ABSTRACT

 

Anisa Nurcahya Rahayu (19180635), Web-Based Cake Ordering and Sales Information System at Khanza Cake Home Industry

 

Khanza Cake is a home industry engaged in the sale of cakes such as birthday cakes, wedding cakes, circumcision cakes and other cakes. The sales and ordering process used by Khanza Cake itself is still less effective, namely consumers have to go to the production site so they need free time to buy cakes or order via social media such as whatsapp where orders often occur that are not read or missed due to the accumulation of messages from consumers. . And also in making reports that are still done manually so it is not efficient. With this Khanza Cake provides an alternative problem solving by building a website-based information system using the prototype method with the stages of data collection, prototype design, and prototype evaluation that are tailored to the needs of Khanza Cake. With this information system, it is hoped that it can assist in the sales process so that sales transactions can be carried out quickly, anytime, and anywhere by other consumers. As well as making it easier to make reports so that they become more efficient.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Ajie, M. D. (2021). Karakteristik, Jenis dan Model Sistem Informasi. Jurnal Unimus, 1–10. http://himasta.unimus.ac.id/wp-content/uploads/2021/03/5.-KARAKTERISTIK-JENIS-DAN-MODEL-SISTEM-INFORMASI.pdf.

 

Andrean Nur Wicaksono, D., & Ed Dien, H. (2021). Rancang Bangun E-Commerce Berbasis Web menggunakan PHP dan Mysql di CV. Sumber Raya Jember. Seminar Informatika Aplikatif Polinema, 2021.

 

Astuti, P. (2018). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Sepatu Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Puji Astuti. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 4(1), 73–78. https://doi.org/10.31294/ijse.v4i1.6300.

 

Gunawan, D., Puji, D., Andriani, R., & Susafa’ati. (2018). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Restoran Caki Cake Karawang. Jurnal AKRAB JUARA, 3(1), 1–16.

 

Heriyanto, Y. (2018). Perancangan Sistem Informasi Rental Mobil Berbasis Web Pada PT.APM Rent Car. Jurnal Intra-Tech, 2(2), 64–77.

 

Ishak, R., & Widyastuti, H. (2018). Penjualan Kue Dan Roti Berbasis Web. Penjualan Kue Dan Roti Berbasis Web, 6(1), 27–34.

 

Latukolan, M. L. A., Arwan, A., & Ananta, M. T. (2019). Pengembangan Sistem Pemetaan Otomatis Entity Relationship Diagram Ke Dalam Database. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 3(4), 4058–4065. http://j-ptiik.ub.ac.id/index.php/j-ptiik/article/view/5117.

 

Mukminin, A., Rachman, R., Bina Sarana Informatika, U., Nusa Mandiri, S., & Mardira Indonesia, S. (2020). Perancangan Sistem Monitoring Dokumentasi Problem Solving Dengan Codeigniter (Studi Kasus : Iti Rsud Banyumas). Jurnal Computech & Bisnis, 14(1), 19–29.

 

Munti, N. Y. S., & Syaifuddin, D. A. (2020). Analisa Dampak Perkembangan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Bidang Pendidikan. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(2), 1799–1805.

 

Nursari, S. R. C., & Immanuel, Y. (2018). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Online. CCIT Journal, 11(1), 102–114. https://doi.org/10.33050/ccit.v11i1.563.

 

Sarwindah, S. (2018). Sistem Pendaftaran Siswa Baru Pada SMP N 1 Kelapa Berbasis Web Menggunakan Model UML. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), 7(2), 110–115. https://doi.org/10.32736/sisfokom.v7i2.573.

 

Setiawan, A. H., & Wijanarko, R. (2021). Sistem Informasi Penjualan Roti Berbasis Web (Studi Kasus di CV Mams Bakery). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 3(1), 52. https://doi.org/10.36499/jinrpl.v3i1.4036.

 

Sintawati, I. D. (2018). Pembuatan Sistem Informasi Penjualan Kue Berbasis Web Dengan Metode RAD (Rapid Application Development). Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 2(4), 1–6.

 

Yoko, P., Adwiya, R., & Nugraha, W. (2019). Penerapan Metode Prototype dalam Perancangan Aplikasi SIPINJAM Berbasis Website pada Credit Union Canaga Antutn. Jurnal Ilmiah Merpati (Menara Penelitian Akademika Teknologi Informasi), 7(3), 212. https://doi.org/10.24843/jim.2019.v07.i03.p05.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19180635 - ANISA NURCAHYA RAHAYU
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Yusti Farlina, M.Kom
  • Asisten : Dasya Arief Firmansah, M.Kom
  • Kode : 0030.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 12 Desember 2022
  • Dilihat : 175 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika