RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM REKOMENDASI KELULUSAN PDB DI SMP AL-BASYARI DENGAN METODE SAW

  • RUSTANDI
  • 2022

Abstrak

ABSTRAK

 

Rustandi (19211299), Rancang Bangun Aplikasi Sistem Rekomendasi Kelulusan PDB di SMP Al-Basyari Dengan Metode SAW.

 

Pada era globalisasi sekarang ini, perkembangan teknologi informasi tumbuh begitu pesat.  Adapun kebutuhan masyarakat pada teknologi informasi khususnya teknologi komputer pada saat ini menjadi suatu hal yang harus dipertimbangkan pemanfaatannya, seperti dalam prihal pendidikan sekolah yang tidak harus datang kesekolah dalam pendaftaran peserta didik baru, dan tidak harus menyediakan kertas formulir untuk pihak sekolah, mengingat sekarang perkembangan teknologi sangat cepat sekali info sekolah dan pendaftaran peserta didik baru yang bisa diakses oleh sebuah teknologi komputer atau smartphone dimanapun kita berada. Web PPDB memang menjadi sebuah solusi untuk pihak sekolah atau masyarakat dalam pendaftaran sekolah karena PPDB online ini bisa di akses oleh semua orang dimanapun berada dengan syarat adanya jaringan internet dan peralatan yang mendukung akses ke internet seperti komputer, smartphone. Untuk itulah penulis mencoba membuat Skripsi mengenai perancangan Aplikasi sistem PPDB di SMP Al-Basyari. Perancangan Sistem aplikasi PPDB ini merupakan solusi terbaik untuk memecahkan permasalahan-permasalahan khususnya yang ada pada sekolah seperti dalam mengkomputerisasikan proses pengisian formulir, sampai penyimpanan data-data lainnya yang berhubungan dengan proses pendaftaran hingga pembuatan laporan, serta dengan sistem yang terkomputerisasi dapat tercapai suatu kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang aktifitas sekolah.

 

ABSTRACT

 

Rustandi (19211299), Rancang Bangun Aplikasi Sistem Rekomendasi Kelulusan PDB di SMP Al-Basyari Dengan Metode SAW.

 

In the current era of globalization, the development of information technology is growing so rapidly. The community's need for information technology, especially computer technology, is currently something that must be considered for its use, as in the case of school education, which does not have to come to school in registering new students, and does not have to provide paper forms for the school, considering the current development of technology. very fast school info and registration of new students that can be accessed by a computer or smartphone technology wherever we are. PPDB web is indeed a solution for schools or the community in school registration because this online PPDB can be accessed by everyone wherever they are provided that there is an internet network and equipment that supports access to the internet such as computers, smartphones. For this reason, the author tries to make a thesis regarding the design of the PPDB system application at Al-Basyari Middle School. The design of the PPDB application system is the best solution for solving problems, especially those in schools, such as in computerizing the process of filling out forms, to storing other data related to the registration process to making reports, and with a computerized system, an activity can be achieved. effective and efficient in supporting school activities

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Ardiansyah, A., Pratmanto, D., Aji, S., & Fandhilah, F. (2022). Sistem Informasi
        Jasa Servis Printer Dengan Metode Waterfall. Indonesian Journal on Software  
        Engineering (IJSE)
8(1), 18-25.

Riyansuni, I., & Devitra, J. (2020). Analisis Dan Perancangan Sistem Pendukung   
       Keputusan Penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Dengan Simple
       Additive Weighting (SAW) Pada Dinas Sosial Kota Jambi. Jurnal Manajemen
       Sistem Informasi
5(1), 151-163.

Ibrahim, A., & Ambarita, A. (2018). Sistem Informasi Pengaduan Pelanggan Air
       Berbasis Website Pada PDAM Kota Ternate. IJIS-Indonesian Journal On
       Information System
3(1).

Siregar, H. F., Siregar, Y. H., & Melani, M. (2018). Perancangan Aplikasi Komik
       Hadist Berbasis Multimedia. (JurTI) Jurnal Teknologi Informasi2(2), 113-121.

Nurlela, S., Akmaludin, A., Hadianti, S., & Yusuf, L. (2019). Penyeleksian jurusan
       terfavorit pada smk sirajul falah dengan metode saw. Jurnal Pilar Nusa
       Mandiri
15(1), 1-6.

Imaniawan, F. F. D., & Wati, F. F. (2018). Sistem Informasi Administrasi
       Kependudukan Berbasis Web Pada Desa Bogangin Sumpiuh. Indonesian
       Journal of Networking and Security (IJNS)
7(3).

Wijaya, G., & Mandiri, M. S. S. N. (2017). Perancangan Sistem Informasi Pengajuan
       Kredit Berbasis Web Pada PT. BPR Kredit Mandiri Indonesia Cabang
       Bekasi. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE)3(2).

Mustaqbal, M. S., Firdaus, R. F., & Rahmadi, H. (2015). Pengujian aplikasi
       menggunakan black box testing boundary value analysis (studi kasus: Aplikasi
       prediksi kelulusan smnptn). Jurnal Ilmiah Teknologi Infomasi Terapan1(3).

Irawan, Y., & Wahyuningsih, D. (2018). Pendaftaran Peserta Didik Baru Dengan
       Metode Simple Additive Wighting (SAW). JSiI (Jurnal Sistem Informasi)5(1).

Pratama, M. N., Sevtiana, A., & Martha, D. (2017). Penerapan Metode Simple
       Additive Weighting (Saw) Pada Sistem Seleksi Penerimaan Calon Siswa Baru
       (Studi Kasus: SMK Negeri 1 Cirebon). Jurnal Digit5(2).

Muqorobin, M., Apriliyani, A., & Kusrini, K. (2019). Sistem Pendukung Keputusan
       Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW. Respati14(1).

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19211299 - RUSTANDI
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Agung Wibowo, M. Kom
  • Asisten : ita yulianti, M.Kom
  • Kode : 0027.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 12 Desember 2022
  • Dilihat : 137 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika