APLIKASI PEMESANAN MOTOR PADA SHOWROOM DDMOTTO KOTA SUKABUMI

  • HENDRIK
  • 2022

Abstrak

ABSTRAK

Hendrik (19211294), Aplikasi Pemesanan Motor Pada Showroom DDMOTTO Kota Sukabumi

 

Kendaraan bermotor saat ini menjadi idola dikalangan masyarakat, baik kalangan menengah kebawah sampai dengan masyarakat kalangan menengah keatas. Dimana kendaraan jenis motor merupakan kendaraan yang paling banyak diminati oleh kalangan masyarakat karena dari sisi harganya terjangkau. DDMOTTO merupakan perusahaan dagang yang bergerak di bidang pemesanan dan penjualan motor. DDMOTTO dalam menangani pemesanan sepeda motor masih menggunakan sistem konvensional yaitu pencatatan setiap transaksi dengan menggunakan buku besar, sehingga pembuatan laporan membutuhkan waktu yang tidak sedikit. Dari permasalahan yang dihadapi dapat memberikan dampak kinerja bagian adminitrasi dalam proses pemesanan motor. Proses pengelolaan data belum baik sehingga laporan tidak tersusun dengan rapi dan adanya kehilangan serta kerusakan. Serta program aplikasi dalam proses pemesanan motor sehingga adanya kesulitan dalam proses pencarian pemesanan motor. Penelitian ini menggunakan model pengembangan perangkat lunak yang digunakan yaitu model prototype dengan menjelaskan tahapan-tahapan komunikasi, perencanaan, pemodelan perancangan cepat, pembuatan prototype, penyebaran, pengiriman, dan umpan balik. Dengan adanya sistem aplikasi pemesanan motor pada showroom DDMOTTO memudahkan bagian konsumen dalam melihat barang yang akan dipesan. Memudahkan bagian admin dalam proses penginputan data barang yang akan dipasarkan.

 

ABSTRACT

 

Hendrik (19211294), Motorcycle Ordering Application at the Sukabumi City DDMOTTO Showroom

 

Motor vehicles are currently an idol among the community, both the lower middle class to the upper middle class community. Where the type of motor vehicle is a vehicle that is most in demand by the community because of its affordable price. DDMOTTO is a trading company engaged in ordering and selling motorcycles. DDMOTTO in handling motorcycle orders still uses the conventional system, namely recording every transaction using a ledger, so that making reports takes a lot of time. From the problems faced, it can have an impact on the performance of the administration section in the motorcycle ordering process. The data management process is not good so that the report is not neatly arranged and there is loss and damage. As well as application programs in the process of ordering motorcycles so that there are difficulties in the search process for ordering motorcycles. This study uses a software development model used, namely a prototype model by explaining the stages of communication, planning, rapid design modeling, prototyping, deployment, delivery, and feedback. With the motorcycle ordering application system at the DDMOTTO showroom, it is easier for consumers to see the goods to be ordered. Facilitate the admin section in the process of inputting data for goods to be marketed.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Anggraeni, E. Y., & Irviani, R. (2017). Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

 

Arisetiaji, Piliang, F., & Sariana, N. (2020). Rancang Bangun Aplikasi Pemesanan Desain Jersey Berbasis Android Dengan Menggunakan Teknologi Firebase (Studi Kasus : Konfeksi Minister). Jurnal Sistem Informasi Dan Sains Teknologi, 2(2). https://doi.org/10.31326/sistek.v2i2.664

 

Bambang, S., & Novita, I. (2018). Pembelian Dan Pelayanan Jasa Service Dengan Object. Jurnal Idealis, 1(1), 79–84. Retrieved from http://jom.fti.budiluhur.ac.id/index.php/IDEALIS/article/view/119

 

Da’iyah, Q., & Sutarman. (2019). Implementasi Algoritma Levenshtein Distance Dalam Sistem Informasi Pengarsipan Surat Perkantoran Berbasis Web ( Studi Kasus : Bappeda Oku Sumsel ). Journal Teknik Informatika Dan Elektronik.

 

Enterprise, Jubilee. (2017). Otodidak Desain dan Pemrograman Website. Jakarta: PT.  Elex Multimedia Komputindo.

 

Fajri, Ravi Rahmatul, Parhan Hambali, Woro Isti Rahayu. (2020). Rancang Bangun Aplikasi Penentuan dan Share Promo Produk kepada Pelanggan dari Website ke Media Sosial Berbasis Dekstop. Bandung: Kreatif Industri Nusantara

 

Hamzah, M. L., Utama, A., Saputra, E., & Sutoyo. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Data Penjualan Motor Menggunakan Metode Object Oriented Analysis and Design Dengan Uml Modelling. Journal of Information Technology and Computer Science, 3(1), 40–51.

 

Hartanto, A., & Putra, B. cahya. (2018). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Suku Cadang Dan Service Pada Iyan Motor Berbasis Object Oriented. Jurnal IDEALIS, 1(1), 178–184. Retrieved from http://jom.fti.budiluhur.ac.id/index.php/IDEALIS/article/view/1121

 

Iqbal, M., Azhar, & Huzaeni. (2019). Perancangan Aplikasi Penjualan Sepeda Motor Dan Sparepart Motor Berbasis Web (Studi Kasus : UD. Variasi Motor di Matang Gelumpang Dua). Jurnal Teknologi Rekayasa Informasi Dan Komputer, 3(1), 51–56.

 

Jaya, I. D., Kadafi, M., & Mustar, R. N. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Service Reservation Berbasis Android (Studi Kasus :Bengkel Bintang Motor Palembang). Matics, 11(1), 14–20. https://doi.org/10.18860/mat.v11i1.7685

 

Kusuma, A. P., & Prasetya, K. A. (2017). Perancangan Dan Implementasi E-Commerce Untuk Penjualan Baju Online Berbasis Android. Antivirus : Jurnal Ilmiah Teknik Informatika, 11(1), 1–11. https://doi.org/10.35457/antivirus.v11i1.194

 

Manuhutu, M., & Wattimena, J. (2019). Perancangan Sistem Informasi Konsultasi Akademik Berbasis Website. Jurnal Sistem Informasi Bisnis, 9(2), 149–156. https://doi.org/10.21456/vol9iss2pp149-156

 

Marta, A. R., & Safitri, D. (2021). Aplikasi Pemesanan Kendaraan Pada PT Lautan Berlian Utama Motor Way Lunik Panjang Bandar Lampung. Jurnal Ilmu Data, 1(3), 1–12.

 

Muslihudin, M., & Oktafianto. (2016). Analisi dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur dan UML. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

 

Priyadi, Yudi. (2016). Kolaborasi SQL & ERD Dalam Implementasi Database. Yogyakarta: Andi.

 

Puspitasari, D. (2016). Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web. Jurnal Pilar Nusa Mandiri, XII, 229.

 

Rahmanto, Y., Ulum, F., & Priyopradono, B. (2020). Aplikasi pembelajaran audit sistem informasi dan tata kelola teknologi informasi berbasis Mobile. Jurnal Tekno Kompak, 14(2), 62–67.

 

Sudianto, A., Ahmadi, H., & Alimuddin, A. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Sparepart Motor Pada Bengkel Vinensi Motor Berbasis Web Sebagai Guna Meningkatkan Penjualan dan Promosi Produk. Infotek : Jurnal Informatika Dan Teknologi, 3(2), 115–122. https://doi.org/10.29408/jit.v3i2.2289

 

Tamsir, N., Soetikno, Y. J. W., & Alloto, K. (2021). Aplikasi Penjualan Baju Kaos Berbasis Web dan Android. Prosiding Seminar Ilmiah Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi, X(1), 1–8.

 

Taufik, A. E. (2017). Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Pentas Seni Berbasis
Web Pada Sanggar Seni Getar Pakuan Bogor. IJSE – Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 1–7. Retrieved from
https://repository.nusamandiri.ac.id/index.php/repo/viewitem/52

 

Wajhillah, R., Wibowo, A., & Bahri, S. (2019). COBIT: Implementasi Pada Tata Kelola SIPenyu. Kab. Sukabumi: CV. Jejak.

 

Yanto, G., Anroni, Y. E., & Idris, M. (2019). Sistem Informasi Penjualan Produk Baju Pada Toko Inyiak Padang Berbasis Web. Rang Teknik Journal, 2(2). https://doi.org/10.31869/rtj.v2i2.1469

 

Yuniva, I., & Hestiyanto, D. (2018). Perancangan Web E-Commerce Untuk Penjualan Sepatu Dengan Pendekatan Model Classic Life Cycle. Jurnal Cerita, 4(1), 24–33.

 

Zarkasih, R., Febri Willianto, D., & Soecipto. (2021). Implementasi Restful Web Service Pada Aplikasi Pemesanan Suku Cadang Berbasis Web Di Ahass Munjul Motor. Jurnal Computech & Bisnis, 15(1), 38–45.

 

 

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19211294 - HENDRIK
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Agung Wibowo, M. Kom
  • Asisten : ita yulianti, M.Kom
  • Kode : 0014.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 08 November 2022
  • Dilihat : 162 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika