PENERAPAN METODE SAW PADA SISTEM PENGAJUAN BANTUAN HUMANITY CARELINE ACT SUKABUMI

  • AMAN ABADI ALKINDI
  • 2021

Abstrak

  • ABSTRAK

 

Aman Abadi Alkindi (19171238), Penerapan Metode Saw Pada Sistem Pengajuan Bantuan Humanity Careline Act Sukabumi

 

Aksi Cepat Tanggap (ACT) merupakan organisasi kemanusiaan yang menggerakkan humanity (kemanusiaan), philanthropy (kedermawanan), dan volunteerism (kerelawanan). Dalam pengajuan penerima manfaat humanity careline  atau sebuah pengajuan layanan pangan kepada masyarakat masih menghadapi beberapa kendala dalam pemeriksaan laporan saat pengajuan yang masih berjalan secara manual. Metode penelitian yang digunakan adalah metode pengumpulan data dengan melakukan observasi, wawancara dan studi pustaka dan menerapkan Model, View, Controller (MVC) yang menekankan pada 3 komponen penting yang bertujuan untuk memisahkan fokus perhatian, tanggungjawab dan logika Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode pengembangan sistem Rapid Application Development (RAD) yang dapat membantu ACT Sukabumi dalam pengelolaan data dan memudahkan dalam pembuatan laporan pengajuan bantuan kemanusiaan. Untuk mengatasi masalah yang dihadapi ACT Sukabumi dibutuhkan pembenahan terhadap sistem yang sedang berjalan dan pengembangannya harus disesuaikan dengan kebutuhan saat ini yaitu sistem informasi yang khusus digunakan untuk mempermudah proses pengajuan bantuan kemanusiaan. Sistem ini dirancang menggunakan metode SPK yaitu Simple Additive Weighting (SAW). Sistem ini dapat menampilkan hasil approve/reject pengajuan berdasarkan hasil peritungan metode SAW, sehingga proses pengelolaan pengajuan bantuan bisa lebih cepat, tepat dan mudah. Maka, dibutuhkan suatu aplikasi pengajuan bantuan kemanusiaan berbasis web

ABSTRACT

 

Aman Abadi Alkindi (19171238), Application of the Saw Method in the Sukabumi Humanity Careline Act Assistance System

 

Aksi Cepat Tanggap (ACT) is a humanitarian organization that mobilizes humanity, philanthropy, and volunteerism. When submitting a beneficiary of humanity careline or submitting a food service to the community, there are still some obstacles in checking reports when submitting manually. The research method used is the method of collecting data by conducting observations, interviews and literature studies and applying the Model, View, Controller (MVC) which emphasizes 3 important components that aim to separate the focus of attention, responsibility and logic. Rapid Application Development (RAD) which can help ACT Sukabumi in managing data and making it easier to make reports on submissions for humanitarian aid. To overcome the problems faced by ACT Sukabumi, it is necessary to improve the current system and its development must be adjusted to current needs, namely an information system that is specifically used to facilitate the process of applying for humanitarian assistance. This system is designed using the SPK method, namely Simple Additive Weighting (SAW). This system can display the results of approving/rejecting submissions based on the calculation results of the SAW method, so that the process of managing aid applications can be faster, more precise and easier. So, a web-based application for humanitarian aid is needed

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

Astuti, Y., & Fu’ad, I. Z. (2017). Penentuan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Pada PT. Patra Nur Alaska. Seminar Nasional Tekhnologi Informasi Dan Multimedia, 37–42. https://ojs.amikom.ac.id/index.php/semnasteknomedia/article/view/1699%0Ahttp://ojs.amikom.ac.id/index.php/semna steknomedia/article/view/1699/1576

 

Bolung, M., & Tampangela, H. R. K. (2017). Analisa Penggunaan Metodologi Pengembangan Perangkat Lunak. Jurnal ELTIKOM, 1(1), 1–10. https://doi.org/10.31961/eltikom.v1i1.1

 

Dayat, A. R., & Angriani, L. (2017). Pemanfaatan Model-View-Controller (MVC) Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Rakornas Aptikom 2017. Seminar Nasional APTIKOM, November, 416–420.

 

Destiningrum, M., & Adrian, Q. J. (2017). Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre). Jurnal Teknoinfo, 11(2), 30. https://doi.org/10.33365/jti.v11i2.24

 

Diwahana Mutiara Candrasari Hermanto1, S. (2018). Sistem pendukung keputusan penentuan prioritas pembangunan infrastruktur desa karanggintung untuk meningkatkan efisiensi dan efektive infrastruktur desa. Jurnal Media Aplikom, 10(1), 14–31.

 

Hidayat, R. (2017). Aplikasi Penjualan Jam Tangan Secara Online Studi Kasus: Toko JAMBORESHOP. Jurnal Teknik Komputer, III(2), 90–96.

 

Kurniawan, I., Mulyanto, R., & Marwiyah, M. (2020). Diklat Relawan Anti Narkoba sebagai Partisipasi dalam Pemberantasan Penyalahgunaan Narkoba. ABDI: Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(1), 11–17. https://doi.org/10.24036/abdi.v2i1.24

 

Malau, Y., & Nurjaman, A. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pegawai Berprestasi Di Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bogor. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI (JTK), 4(1), 66–73. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ jtk/article/view/2416/1906. Diakses tanggal 03-08-2020

 

Putra, A. S., Aryanti, D. R., & Hartati, I. (2018). Metode SAW (Simple Additive Weighting) sebagai Sistem Pendukung Keputusan Guru Berprestasi ( Studi Kasus?: SMK Global Surya). Prosiding Seminar Nasional Darmajaya, 1(1), 85–97. https://jurnal.darmajaya.ac.id/index.php/PSND/article/view/1233/763

 

Ruli Erinton, Ridha Muldina Negara, D. D. S. (2017). Analisis Performasi Framework Codeigniter Dan Laravel Menggunakan Web Server Apache. EProceedings of Engineering, 4(3), 3565–3572. https://doi.org/10.1016/j.jcfm.2006.05.004

 

Salamah, I., Ganiard, Aris, M., & Kusumanto, R. (2016). Jquery Sebagai Komponen Usabilitas Antarmuka Aplikas Web. Jurnal Digit, 6(1), 11–22.

 

Setiawan, A., Saputra, A. B., & Wahyudi, H. (2020). Peran Global Qurban Aksi Cepat Tanggap Indonesia dalam Menyalurkan Bantuan Kemanusiaan Transnasional. Jdp (Jurnal Dinamika Pemerintahan), 3(1), 42–64. https://doi.org/10.36341/jdp.v3i1.1178

 

Utomo, M. H., & Minza, W. M. (2018). Perilaku Menolong Relawan Spontan Bencana Alam. Gadjah Mada Journal of Psychology (GamaJoP), 2(1), 48. https://doi.org/10.22146/gamajop.31871

 

Wibowo, A., & Kunendra, K. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kelayakan Kredit Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW). Journal of Applied Informatics and Computing, 1(1), 22–25. https://doi.org/10.30871/jaic.v1i1.511

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19172851 - AMAN ABADI ALKINDI
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Agung Wibowo, M. Kom
  • Asisten : Irwan Tanu Kusnadi, M.Kom
  • Kode : 0015.S1.SI.SKRIPSI.I.2021
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 23 Juni 2022
  • Dilihat : 186 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika