KLASIFIKASI KUALITAS PADI ORGANIK DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5 DI DINAS KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN DAN PERIKANAN KOTA SUKABUMI

  • SOPI SITI NUR SYAIDAH
  • 2020

Abstrak

ABSTRAK

Sopi Siti Nur Syaidah (19162364) Klasifikasi Kualitas Padi Organik Dengan Menggunakan Algoritma C4.5 Di Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Sukabumi

 

Sebagian besar penduduk di Kota Sukabumi hidup pada sektor pertanian. Salah satu jenis tanaman pangan yang banyak dihasilkan adalah padi yang menghasilkan beras. Maka dari itu penelitian dilakukan di Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Sukabumi guna mengetahui kualitas padi organik. Namun minimnya informasi dan pengetahuan sehingga terjadi penumpukan data dari kualitas hasil padi organik tentang pencarian pola dari kualitas padi organik yang kemudian dilakukan klasifikasi data mining dengan algoritma C4.5. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kualitas padi organik menggunakan metode klasifikasi C4.5. Metode ini menghasilkan pohon keputusan dan rule perhitungan yang dijadikan sebagai pengambilan keputusan pada data baru yang kemudian diterapkan pada tools Rapid Miner dan diimplementasikan kedalam sebuah program setelah dihitung mengggunakan algoritma C4.5 pada excel. Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan pada Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Sukabumi, untuk lebih meningkatkan efisiensi dan kecepatan dalam menentukan kualitas padi organik.

ABSTRACK

Sopi Siti Nur Syaidah (19162364) Classification of organic rice quality using C

4.5 algorithm in Food security Service, agriculture and fisheries in Sukabumi

Most of the inhabitants of Sukabumi live on the agricultural sector. One of the many types of food crops produced is rice. Therefore, research is done at the Food security Department, agriculture and Fisheries in Sukabumi to know the quality of organic rice. But the lack of information and knowledge so that there is a accumulation of data from the quality of organic rice results about the search pattern of organic rice quality is then carried out classification of data mining with the algorithm C4.5. This research aims to determine the quality of organic rice using C4.5 classification method. This method generates a decision tree and rule calculations that are used as decision- making on new data which is then applied to Rapid Miner tools and implemented into a program after calculating the C4.5 algorithm in Excel. The results of this research are expected to be used in the Food security Department, Agriculture and Fisheries of Sukabumi, to further improve the efficiency and speed in determining the quality of organic rice.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Ali, M., Hosir, A., & Nurlina, N. (2017). PERBEDAAN JUMLAH BIBIT PER LUBANG TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE

SRI. Gontor AGROTECH Science Journal, 3(1), 1. https://doi.org/10.21111/agrotech.v3i1.898

Arifin, M. F., & Fitrianah, D. (2018). Rekomendasi Penerimaan Mitra Penjualan Studi Kasus?: PT Atria Artha Persada. Telekomunikasi Dan Komputer, (January 2018). https://doi.org/10.22441/incomtech.v8i1.2198

Batubara, D. N., & Windarto, A. P. (2019). Analisa Klasifikasi Data Mining Pada Tingkat Kepuasan Pengunjung Taman Hewan Pematang Siantar Dengan Algoritma. KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi Informasi Dan Komputer), 3(1), 588–592. https://doi.org/10.30865/komik.v3i1.1664

Faid, M. (2017). Klasifikasi mutu padi organik menggunakan C4.5 di dinas pertanian bondowoso. Prosiding SNATIF, 155–162.

Faid, M., Jasri, M., & Rahmawati, T. (2019). Perbandingan Kinerja Tool Data Mining Weka dan Rapidminer Dalam Algoritma Klasifikasi. Teknika, 8(1), 11–

16. https://doi.org/10.34148/teknika.v8i1.95

Haryati, S., Sudarsono, A., & Suryana, E. (2015). (2015). Implementasi Data Mining untuk Memprediksi Masa Studi Mahasiswa Menggunakan Algoritma C4.5.

Jurnal Media Infotama, 11(2), 130–138.

Mardi, Y. (2017). Data Mining?: Klasifikasi Menggunakan Algoritma C4.5. Jurnal Edik Informatika, 2(2), 213–219.

Septiani, W. D. (2017). Komparasi Metode Klasifikasi Data Mining Algoritma C4.5 Dan Naive Bayes Untuk Prediksi Penyakit Hepatitis. Pilar Nusa Mandiri, 13(1), 76–84. https://doi.org/10.33480/pilar.v13i1.149

Sianturi, S. M. S., & Hasibuan, N. A. (2019). ANALISA DATA PERTANIAN TANAMAN PANGAN UNTUK MEMPREDIKSI HASIL PANEN DENGAN DATA MINING PANGAN dan HOLTIKUTURA PROVINSI SUMUT ).

Jurnal Pelita Informatika, 18(April), 212–219.

Sudrajat, B. (2018). Pemilihan Pegawai Berprestasi Dengan Menggunakan Metode Profile Matching. Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 2(4), 20–28.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19162364 - SOPI SITI NUR SYAIDAH
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Satia Suhada, M.Kom
  • Asisten : Renny Oktapiani, M.Kom
  • Kode : 0010.S1.SI.SKRIPSI.I.2020
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 27 Juni 2022
  • Dilihat : 156 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika