Sistem Informasi Pengajuan Surat Berbasis Web Pada Kelurahan Karangpawitan Karawang

  • Rama Ravendra
  • Alfina Faradila
  • Ferry Maulana
  • 2023

Abstrak

ABSTRAK
Ferry Maulana (19221644), Alfina Faradila (19221639), Rama Ravendra (19221612), Sistem Informasi Pengajuan Surat Berbasis Web Pada Kelurahan Karangpawitan Karawang
Sistem informasi adalah penerapan sistem teknologi informasi dan komunikasi yang diselenggarakan oleh perusahaan. Aplikasi berbasis web ini cukup mudah digunakan karena pengguna tidak perlu mengunduh dan menginstal untuk mengaksesnya dengan kemudahan dapat diakses kapan saja dan dimana saja. Kelurahan Karangpawitan dalam sistem pengajuan suratnya masih bersifat manual yang mengakibatkan penumpukan data sehingga memakan waktu dalam proses mencari data masyarakat. Website ini menggunakan metode waterfall untuk memudahkan dalam menganalisis penelitian dengan cara wawancara, observasi dan dokumentasi maka penelitian ini juga menggunakan testing black box. Oleh karena itu ditemukan solusi membuat aplikasi berbasis website yang tentu saja dapat diakses dari manapun hanya dengan menggunakan internet dan tentunya dalam hal surat menyurat dilakukan secara online yang akan di cek oleh admin dengan menyetujui berkas tersebut atau tidak. Dengan adanya aplikasi berbasis website ini diharapkan dapat memudahkan masyarakat dalam melakukan hal surat menyurat pada Kelurahan Karangpawitan Karawang, supaya memudahkan masyarakat dalam mengajukan surat yang dibutuhkan

Kata Kunci : Aplikasi, Web, Sistem Informasi, Surat, Metode Waterfall

ABSTRACT
Ferry Maulana (19221644), Alfina Faradila (19221639), Rama Ravendra (19221612), Information System For Submission Of Web Based Letters In The Village Of Karangpawitan Karawang
Information systems are the application of information and communication technology systems organized by companies. This web-based application is quite easy to use because users do not need to download and install to access it with ease and can be accessed anytime and anywhere. Karangpawitan Subdistrict's letter submission system is still manual which results in a buildup of data so that it takes time in the process of searching for community data. This website uses the waterfall method to make it easier to analyze research by means of interviews, observation and documentation, so this research also uses black box testing. Therefore, a solution was found to create a website-based application which of course can be accessed from anywhere just by using the internet and of course in the case of correspondence it is done online which will be checked by the admin to approve the file or not. With this website-based application, it is hoped that it will make it easier for the public to do correspondence with the Karangpawitan Village, Karawang, so that it will make it easier for the public to submit the letters they need.

Keyword : Applications, Web, Information Systems, Mail, Waterfall Method

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

Al Hasri, M. V., & Sudarmilah, E. (2021). Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Berbasis Website Kelurahan Banaran. MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika Dan Rekayasa Komputer, 20(2), 249–260. https://doi.org/10.30812/matrik.v20i2.1056
Fandhilah, F., Rindina, A. O., Ferdiansyah, D., & Ishaq, A. (2019). Implementasi Metode Waterfall Pada Pengembangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Pada SMK Negeri 2 Adiwerna. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 5(1), 104–113. https://doi.org/10.31294/ijse.v5i1.5869
Farell, G., Saputra, H. K., & Novid, I. (2018). Rancang Bangun Sistem Informasi Pengarsipan Surat Menyurat (Studi Kasus Fakultas Teknik Unp). Jurnal Teknologi Informasi Dan Pendidikan (JTIP), 11(2), 56–62.
Faris, M., Mabrur, G., & Rosid, M. A. (2022). Perancangan Sistem Pengajuan Surat Berbasis Web Pada Desa Banyutengah Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik. 126–129.
Fathoni, W. N., & Maryam, M. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Pelayanan Surat Keterangan Berbasis Web (Studi Kasus : Desa Dawungan Kecamatan Masaran Kabupaten Sragen). Jurnal Pendidikan Dan Teknologi Indonesia, 1(5), 199–208. https://doi.org/10.52436/1.jpti.38
Gunanto, A., & Sudarmilah, E. (2020). Pengembangan Website E-Arsip di Kantor Kelurahan Pabelan. Emitor: Jurnal Teknik Elektro, 20(2), 90–96. https://doi.org/10.23917/emitor.v20i02.10976
Hapsari, Y. A., & Suharso, P. (2021). Analisis Pengelolaan Arsip Dinamis di Kantor Kelurahan Pojoksari Kecamatan Ambarawa. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 5(4), 555–568. https://doi.org/10.14710/anuva.5.4.555-568
Khaerunnisa, N., & Nofiyati. (2020). Web-Based Administration Population Service Information System Case Study of Sidakangen Village , Purbalingga. Jurnal Teknik Informatika (JUTIF), 1(1), 25–32.
Nurkholis, A., Susanto, E. R., & Wijaya, S. (2021). Penerapan Extreme Programming dalam Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Publik. Jurnal Sains Komputer & Informatika (J-SAKTI, 5(1), 124–134.
Putri Primawanti, E., & Ali, H. (2022). Pengaruh Teknologi Informasi, Sistem Informasi Berbasis Web Dan Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Executive Support Sistem (Ess) for Business). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(3), 267–285. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i3.818
Rifai, R., & Mailasari, M. (2020). Metode Waterfall pada Sistem Informasi Pengolahan Data Penjualan dan Pembelian Barang. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(3), 394. https://doi.org/10.32493/informatika.v5i3.6721
Setiani, P., Junaedi, I., Sianipar, A. Z., & Yasin, V. (2021). Perancangan sistem informasi pelayanan penduduk berbasis website di rw 010 Kelurahan Keagungan Kecamatan Tamansari - Jakarta Barat. Jurnal Manajemen Informatika Jayakarta, 1(1), 20. https://doi.org/10.52362/jmijayakarta.v1i1.414
Shadiq, J., Safei, A., & Loly, R. W. R. (2021). Pengujian Aplikasi Peminjaman Kendaraan Operasional Kantor Menggunakan BlackBox Testing. INFORMATION MANAGEMENT FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS : Journal of Information Management, 5(2), 97. https://doi.org/10.51211/imbi.v5i2.1561
Simanjuntak, N. J., Suryadi, S., & Silaen, G. J. . (2019). Sistem Pengarsipan Surat Bagian Organisasi Dan Tatalaksana Pada Kantor Bupati Labuhanbatu Berbasis Web. Jurnal Informatika, 5(3), 26–36. https://doi.org/10.36987/informatika.v5i3.733
Studi, P., Informasi, S., Kota, K., Bina, U., & Informatika, S. (2021). WEB PROGRAMMING 1.
Suseno, N., Riswanto, R., Aththibby, A. R., Alarifin, D. H., & Salim, M. B. (2021). Model Pembelajaran Perpaduan Sistem Daring dan Praktikum untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif dan Psikomotor. Jurnal Pendidikan Fisika, 9(1), 42. https://doi.org/10.24127/jpf.v9i1.3169
Syaebani, A., Tyasmala, D. V., Maulani, R., Utami, E. D., & Wahyuni, S. N. (2021). Pengembangan Sistem Informasi Pelayanan Surat Menyurat (Sira) Berbasis Website Dengan Menggunakan Framework Codeigniter. Journal of Information System Management (JOISM), 3(2), 59–65. https://doi.org/10.24076/joism.2021v3i2.446

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 19221612 - Rama Ravendra
  • 19221639 - Alfina Faradila
  • 19221644 - Ferry Maulana
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Taufik Hidayatuloh, M.Kom
  • Asisten : Tya Septiani Nurfauzi K,M.kom
  • Kode : 0028.S1.SI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : DFE
  • Terakhir update : 18 April 2024
  • Dilihat : 43 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika