APLIKASI PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA SAT LANTAS POLRES SUKABUMI KOTA

  • NURHAYATI
  • 2019

Abstrak

ABSTRAKSI

Nurhayati (15150544), Aplikasi Pengelolaan Surat Masuk Dan Surat Keluar Pada Sat Lantas Polres Sukabumi Kota

 

Surat-menyurat dan pengarsipan suatu instansi atau perusahaan merupakan
kegiatan rutin yang selalu dilakukan. Karena surat berisi informasi, surat dapat membawa dampak yang besar dalam berbagai aspek salah satunya aspek pengambilan keputusan yang menjadi penentu pencapaian tujuan dari suatu instansi/perusahaan itu sendiri. Selain itu fungsi surat menunjukan besarnya jumlah surat masuk dan surat keluar pada suatu instansi setiap harinya menunjukan betapa pentingnya keberadaan surat itu bagi kelangsungan hidup suatu instansi/perusahaan. Salah satu penerapan teknologi informasi yang penting diinstansi pemerintahan adalah sistem kearsipan. Pengelolaan surat masuk dan surat keluat pada Sat Lantas Polres Sukabumi Kota saat ini masih manual, dari surat yang masuk dan keluar hanya ditulis di buku surat. Sehingga sering terjadinya kesalahan penyimpanan surat dan surat berceceran. Dari permasalahan tersebut maka dibuatkan aplikasi pengelolaan surat masuk dan surat keluar untuk mempermudah dalam pengelompokkan surat dan pencarian surat. Memudahkan admin dalam mengelola surat masuk dengan berbagai kategori surat masuk. Memudahkan admin dalam pengelompokkan surat masuk dan surat keluar.

ABSTRACT

 

Nurhayati (15150544), Application for Incoming and Outgoing Letter Management at Sukabumi City Police Station

 

Correspondence and filing of an agency or company is routine activities that are always done. Because the letter contains information, the letter can have a large impact in various aspects, one of which is the decision-making aspect that determines the achievement of the goals of an agency / company itself. Besides the function of the letter shows the large number of incoming and outgoing letters to an agency every day shows how important the existence of the letter for the survival of an agency / company. One important application of information technology in government agencies is the filing system. Management of incoming and outgoing letters at the Sukabumi City Police Traffic Unit is currently still manual, from incoming and outgoing letters only written in the letter book. So there are often mistakes in storing letters and scattered letters. From these problems, an application for managing incoming and outgoing mail was made to facilitate the grouping of letters and search for letters. Make it easy for administrators to manage incoming mail with various categories of incoming mail. Make it easy for the admin to group incoming and outgoing mail.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA

 

Anhar. (2010). Panduan Menguasai PHP & MySQL secara Otodidak. Jakarta: MediaKita.

 

Ardhana, YM Kusuma. (2012). PHP Menyelesaikan Website 30 Juta. Jakarta: Jasakom.

 

Bibit, & Sukadi. (2015). Sistem Pengelolaan Surat Masuk Dan Surat Keluar Terkomputerisasi Pada Unit Pelaksana Teknis ( Upt ) Sekolah Menengah Pertama ( SMP ) Negeri 1 Tegalombo. Indonesian Journal on Networking and Security, 4(2), 4–7.

 

Dewi, K. E., Sufa’atin, & Widianti, U. D. (2015). Kajian Dokumentasi Surat Menuju ARah Paperless UNIKOM. Majalah Ilmiah UNIKOM, 12(1), 61–68.

 

Ericson, & Effiyaldi. (2018). ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI DISPOSISI SURAT BERBASIS WEB PADA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT PROVINSI JAMBI. Jurnal Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 1292–1301.

 

Fathansyah. (2015). Basis Data. Bandung: Informatika Bandung.

 

Kristanto, Andi. (2010). Kupas Tuntas PHP dan MySQL 9 Jam Menguasai PHP  

dan MySQL dengan Mudah dan Cepat.Klaten: Cable Book.

 

Ladjamudin. (2015). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

 

Limantara, Hans S.(2014). Jelajah Dunia Maya dengan Cepat dan Mudah. Jakarta:

PT. Elex Media Komputindo.

 

Nugroho, Bunafit.(2010): Aplikasi Pemrograman Web Dinamis dengan PHP MySQL.Jakarta: Gaya Media.

 

Prawono, J. A., & Pamungkas, A. R. (2015). SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI STMIK AUB SURAKARTA. Informatika, 2(1), 26–33.

 

Puspitosari, Heni. (2010). Membangun Website Interaktif dengan Adobe Creative Suite 5 Tingkat Dasar. Yogyakarta: Andi.

 

Rahmah, D. L. (2014). PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PERSURATAN BERBASIS WEB PADA PT . DWI PILAR PRATAMA. Faktor Exacta, 7(3), 282–292.

 

Rahmawati, D., Kumaladewi, N., & Sugiarti, Y. (2018). Sistem Informasi Disposisi Surat Berbasis Android. Information Systems and Management, 1(1), 45–50.

 

Rosa, A.S. dan M. Shalahuddin. (2014). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung : Informatika.

 

Rustamin, Z., & Dewi, A. P. (2016). SISTEM PENGARSIPAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA KANTOR SEKRETARIAT DPRD PROVINSI SULAWESI TENGGARA MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7. Jurnal Sistem Informasi Dan Teknik Komputer, 1(2), 165–172.

 

Simarmata, Janner. (2010). Rekayasa Perangkat Lunak. Yogyakarta: Andi.

 

Solihin, Achmad.(2015).  MySQL 5 dari pemula  hingga mahir. Jakarta : Universitas Budi Luhur.

 

Suhana. (2013). SISTEM ADMINISTRASI TATA PERSURATAN DI PUSAT REAKTOR SERBA GUNA. Buletin Pengelolaan Reaktor Nuklir, 10, 12–21.

 

Sukamto dan Shalahuddin, (2013). Rekayasa Perangkat Lunak, Bandung: Informatika.

 

Tantra, Rudy. (2012). Project Management System Information, London: Andi

 

Utomo, K. P., & Daryoto. (2018). Analisis Sistem Proses Pengelolaan Surat Masuk Dan Keluar Di Pemerintah Kota Bekasi ( Studi Kasus Pada Bagian Bina Ekonomi , Pembangunan Dan Bina Ketahanan Pangan Sekretariat Daerah Kota Bekasi ). Jurnal Administrasi Dan Kesekretarisan, 3, 10–19.

 

Vicky. (2013). Pengertian Internet Secara Teknis dan Ilmu Pengetahuan. March 20. Accessed April 17, 2018. http://belajar-komputer-mu.com/pengertian-internet/.

 

Winarno dan Johan Setiawan.(2013). Penerapan Sistem E-learning pada Komunitas

Pendidikan Sekolah Rumah (Home Schooling). Maret 2018.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 15150544 - NURHAYATI
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Sukabumi
  • Tahun : 2019
  • Periode : I
  • Pembimbing : Yusti Farlina, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0004.S1.IK.SKRIPSI.I.2019
  • Diinput oleh : ASR
  • Terakhir update : 30 Juni 2022
  • Dilihat : 168 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika