Pengaruh Pengetahuan Keuangan Pribadi Terhadap Pengelolaan Keuangan Pribadi Mahasiswa Universitas Insan Pembangunan Indonesia Dengan Adanya Covid-19 Sebagai Variabel Moderator

  • Adeyanto
  • 2023

Abstrak

Keuangan Personal adalah pengetahuan mengenai hal dasar yang harus diterapkan oleh indivudu, sehingga bijak dalam mengelolah dan mengatur anggaran keuangan pribadi (personal finance). Untuk itu diperlukan pengetahuan, ilmu dan pemahaman untuk melakukan itu semua, seperti: cara mendapatkan uang, mengelola, menabung dan berinvestasi sampai dengan pengeluarannya semua harus diperhitungkan agar tidak terjadi kebangkrutan personal. Apalagi dengan kondisi lingkungan yang berbeda, dalam hal ini adalah dengan adanya Pandemi Covid-19 memberikan pengaruh yang sangat  besar terhadap segala aspek kehidupan. Khususnya dalam dunia pendidikan yang sangat dirasakan oleh mahasiswa berkaitan dengan pengeluaran bulanan. Tujuan dilakukannya penelitian untuk menguji pengaruh pengetahuan keuangan pribadi terhadap pengelolaan keuangan pribadi dengan adanya Covid-19 sebagai variabel moderator. Metode pengumpulan data dalam penyusunan Skripsi berupa analisis kuantitatif yaitu metode analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif frekuensi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Universitas Insan Pembangunan Indonesia didaerah Kabupaten Tangerang yang berjumlah 3.415 mahasiswa, dengan teknik pengambilan sampel sederhana yang dipilih secara acak tanpa memperhatikan strata dalam populasi yang dianggap homegen (Simple Random Sampling). Pengambilan sample berdasarkan perhitungan Slovin sebanyak 98 mahasiswa dengan tingkat tolerir kesalahan 10% dari populasi. Data penelitian ini menggunakan data primer yang dikumpulkan melalui survei kuesioner secara daring dengan bantuan Google Form. Analisis data yang digunakan yakni uji analisis statistik deskriptif, asumsi klasik, regresi sederhana untuk variabel pengetahuan keuangan dan pengelolaan keuangan pribadi dan analisis moderated regression analysis (MRA) untuk variabel pengetahuan keuangan dan pengelolaan keuangan pribadi yang diinteraksi oleh adanya Covid-19. Hasil hipotesis pengaruh pengetahuan keuangan pribadi terhadap pengelolaan keuangan pribadi dengan adanya pandemi Covid-19 sebagai variabel moderatornya, terdapat pengaruh signifikan pandemi Covid-19 yang mampu memoderasi pengaruh pengetahuan keuangan pribadi terhadap pengelolaan keuangan pribadi. Dengan demikian dapat disimpulkan keberadaan variabel pandemi Covid-19 (X2) akan dapat memperkuat dan meningkatkan variabel pengaruh pengetahuan keuangan pribadi (X1) terhadap variabel pengelolaan keuangan pribadi (Y) mahasiswa Universitas Insan Pembangunan Indonesia yang bertempat di daerah Kabupaten Tangerang.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Afandy, C., & Fransiska, F. (2019). LITERASI KEUANGAN DAN MANAJEMEN KEUANGAN PRIBADI MAHASISWA DI PROVINSI BENGKULU. www.ojk.go.id

Albertus, S. S., Leksono, A. W., & Vhalery, R. (2020). PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN LINGKUNGAN KAMPUS TERHADAP MANAJEMEN
KEUANGAN PRIBADI MAHASISWA. Research and Development Journal of Education, 1(1), 33. https://doi.org/10.30998/rdje.v1i1.7042

Amaniyah, E., & Purnamawati. (2022). Perilaku Manajemen Keuangan Personal Untuk Generasi Milenial Pada Sektor Pariwisata Dalam Rangka Mendukung Pengembangan Ekonomi Halal Di Kabupaten Bangkalan Dan Sampang Di - Madura: Vol. 15,5x23 cm (N. Duniawati, Ed.). CV. Adanu Abimata.

Bagus Wicaksono, A., & Nuryana, I. (2020). Pengaruh Sikap Keuangan, Teman Sebaya, dan Kecerdasan Spiritual Melalui Kontrol Diri Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan. Economic Education Analysis Journal , 9(3).

Christian, S., & Wiyanto, H. (2020). Pengaruh Sikap Keuangan, Sosial, dan Pengetahuan Keuangan terhadap Perencanaan Keuangan Pribadi. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 2(3). https://doi.org/10.24912/jmk.v2i3.9596

CNBC. (2020, April 27). Cara cerdas Kelola Aset Investasi di Masa Pandemi. CNBC Indonesia. www.cnbcindonesia.com

CNBC. (2023, February 23). Presiden Kesal Masyarakat Kebanyakan Menabung. CNBC Indonesia. www.cnbcindonesia.com

Fetesond, M., & Cakranegara, P. A. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan, Kemampuan Akademis dan Pengalaman Bekerja Terhadap Perilaku Keuangan Mahasiswa. E- Qien Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 9(1).

Fitriani, Y. (2021a). ANALISA PEMANFAATAN APLIKASI KEUANGAN ONLINE SEBAGAI    MEDIA    UNTUK    MENGELOLA    ATAU    MEMANAJEMEN
KEUANGAN. Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 5(2), 454. https://doi.org/10.52362/jisamar.v5i2.432

Fitriani, Y. (2021b). ANALISA PEMANFAATAN APLIKASI KEUANGAN ONLINE SEBAGAI    MEDIA    UNTUK    MENGELOLA    ATAU    MEMANAJEMEN
KEUANGAN. Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 5(2), 454. https://doi.org/10.52362/jisamar.v5i2.432

Garlans, P. S., Manajemen, M., & Andris, N. (2012). PENGARUH KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN PRIBADI.  In Jurnal
Manajemen (Vol. 11, Issue 2).
 
Gunawan C. (2018). Mahir Menguasai SPSS (Mudah Mengolah Data dengan IBM SPSS Statistic 25)): Vol. 14x20 cm. Penerbit Deepublish (Grup Penerbitan CV Budi Utama).

Gunawan, C. (2020). Mahir Menguasai SPSS Panduan Praktis Mengolah Data Penelitian.
In Deepublish.

Hidayat, I. A., & Asiyah, B. N. (2022). Pengaruh Gender, Kecerdasan Spiritual, dan Status Sosial Ekonomi Orang Tua terhadap Manajemen Keuangan Pribadi Mahasiswa Non Febi UIN Satu Tulungagung Angkatan 2018. YUME : Journal of Management, 5(2), 463–478. https://doi.org/10.2568/yum.v5i2.2657

Joseph, C. N. (n.d.). PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN FAKTOR DEMOGRAFI TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN PRIBADI PADA DOSEN- DOSEN FAKULTAS EKONOMI UKIM.

Karvof, A. (2016). Kayakan Dirimu dengan Berbagi dan Investasi. PT Elex Media Komputindo.

KOMPAS. (2023, January 23). Pertumbuhan Ekonomi 2022 Melesat Tinggalkan Pertumbuhan Ekonomi Dunia. Kompas. www.kompas.com

Kusumastuti, A., Khoiron, A. M., & Achmadi, T. A. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif. Penerbit Deepublish.

Malinda, M. (2018). Perencanaan Keuangan - Dilengkapi Tanya Jawab Seputar Perencanaan Keuangan: Vol. 16x23 cm (Maya, Ed.; Ed. I). C.V Andi Offset (Penerbit Andi).

Nani, D. A., Ahluwalia, L., & Novita, D. (2021). PENGENALAN LITERASI KEUANGAN DAN PERSONAL BRANDING DI ERA DIGITAL BAGI
GENERASI Z DI SMK PGRI 1 KEDONDONG. Journal of Technology and Social for    Community    Service    (JTSCS),    2(2),    43–47. https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/teknoabdimas

Nugroho, A. (2015). Solusi Keuangan Pribadi Sehari-hari CINTA, UANG, KEHIDUPAN. PT Elex Media Komputindo.

OJK. (n.d.-a). Konsumen. Otoritas Jasa Keuangan. Retrieved May 7, 2023, from www.ojk.go.id

OJK. (n.d.-b). Sikapi Uangmu. Otoritas Jasa Keuangan. Retrieved May 7, 2023, from www.ojk.go.id
OJK. (2022). Hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan 2022. www.ojk.go.id Prof. Dr, S. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. In ALFABETA
BANDUNG (Vol. 53, Issue 9).
 
Siyamto, Y., & Saputra, A. (2020). Analisis Keuangan Keluarga di Masa Pandemi Covid 19.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R &Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D.Bandung:Alfabeta. In Bandung:Alfabeta.

Sumiarni, L. (2019). Perilaku Self-Control dalam Mengelola Keuangan Pribadi (Berdasarkan Theory Of Planned Behavior dan Conscientiousness) di STIKes Merangin. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 3(2), 105. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v3i2.69

Suparman, N. (n.d.). DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN NEGARA.

Wahida, R. (2019). Pengaruh Sikap Keuangan Dan Pengendalian Diri Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Pribadi Melalui Literasi Keuangan Sebagai Variabel Intervening. Skripsi.

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64190242 - Adeyanto
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Cengkareng
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Dr. Al Ghazali, S.Ag,M.M
  • Asisten :
  • Kode : 0110.S1.MJ.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : STH
  • Terakhir update : 19 Januari 2024
  • Dilihat : 113 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika