Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Cabang Jakarta

  • M.Khoiri
  • 2023

Abstrak

PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Jakarta bergerak dibidang jasa pengiriman,
masyarakat menginginkan pelayanan di JNE terpenuhi dengan cepat dan tepat.
Tujuan dari penelitian ini, untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan harga
terhadap kepuasan konsumen PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Jakarta. Sampel
terdiri dari 60 konsumen. Penelitian ini menggunakan deskriptif data dengan
pendekatan kuantitatif dan menggunakan metode probability sampling dengan teknik
random sampling yaitu teknik pengambilan sampel yang memberikan kesempatan
yang sama kepada setiap anggota populasi untuk dijadikan sampel. Dari hasil regresi
linear berganda menunjukkan bahwa kepuasan konsumen dipengaruhi oleh variabel
kualitas pelayananβ₁ : 0,596, variabel hargaβ₂ : 0,342. Hasil koefisien determinasi
(R2) menggunakan nilai adjusted rsquare sebesar 0,690, Hal ini menunjukan bahwa
variabel yang diteliti variabel kualitas pelayanan (X₁) dan variabel harga memberikan
pengaruh terhadap kepuasan konsumen (Y) sebesar 69,0% sementara sisanya 31,0%
dipengaruhi variabel yang tidak diteliti. Dari hasil perhitungan uji f bahwa secara
simultan variabel kualitas pelayanan dan variabel harga berpengaruh signifikan dan
positif terhadap variabel kepuasan konsumen dengan nilai sig 0,000 < 0,05 dan
Fhitung 63,316 > 4,007 Ftabel. Untuk variabel yang paling dominan berpengaruh
terhadap variabel kepuasan konsumen adalah variabel kualitas pelayanan.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Aditia, A., Komara, A. T., Roslina, N. Y., & Jatmika, L. (2021). Pengaruh Kualitas
Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen. Acman: Accounting and
Management Journal, 1(2), 104–114. https://doi.org/10.55208/aj.v1i2.25
Ahmad Afan Zain. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan
Konsumen. Al-Maqashid: Journal of Economics and Islamic Business, 2(2),
47–54. https://doi.org/10.55352/maqashid.v2i2.269
Anggraini, F., & Budiarti, A. (2020). Pengaruh Harga, Promosi, dan Kualitas
Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Dimediasi Kepuasan Pelanggan Pada
Konsumen Gojek. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 8(3), 86–94.
https://doi.org/10.26740/jupe.v8n3.p86-94
Arianto, N. (2022). Manajemen Pemasaran. Cipta Media Nusantara (CMN).
Darmawan, D., & Sutrisno, R. I. (2022). Pengaruh Promosi Penjualan, Diversifikasi
Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan. Jurnal Manajemen, Bisnis,
Dan Kewirausahaan, 2(1), 1–12.
Fadhli, K., & Pratiwi, N. D. (2021). Pengaruh Digital Marketing, Kualitas Produk,
dan Emosional terhadap Kepuasan Konsumen Poskopi ZIO Jombang. Jurnal
Inovasi Penelitian, 2(2), 603–612. https://stp-mataram.ejournal.id/JIP/article/view/684
Hadi. (2020). Pengaruh Perilaku Inovatif Dan Keterlibatan Kerja Terhadap Kinerja
Karyawan. Jurnal Baruna Horizon, 3(1), 186–197.
https://doi.org/10.52310/jbhorizon.v3i1.38
Indah, D.R, Nurlina, M. (2019). The Influence of Service Quality, Price and Location
on Decisions to Use Freight Forwarding Services PT. Image of Van Express
Langsa City. Ocean Economics Journal, 3(1), 1–8.
Irawan, M. R. N. (2020). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap
Minat Beli Konsumen Pada Pt. Satria Nusantara Jaya. Ekonika : Jurnal
Ekonomi Universitas Kadiri, 5(2), 140.
https://doi.org/10.30737/ekonika.v5i2.1097
Janna, N. M., & Herianto. (2021). Konsep Uji Validitas dan Reliabilitas. Jurnal
Darul Dakwah Wal-Irsyad (DDI), 18210047, 1–12.
Muhasri, A. (2020). Pengaruh Ulasam Pelanggan, Harga Dan Kualitas Pelayanan
Terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik Di Shopee (Studi Kasus Pada
Mahasiswi Universitas Pertamina). Tugas Akhir.
Nugraha, M., & Sumadi, S. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Persepsi Harga
terhadap Kepuasan Pasien di Rumah Sakit Type C Kabupaten Kebumen. Jurnal
59
Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 11(2), 97.
https://doi.org/10.36982/jiegmk.v11i2.1190
Nurapniah. (2018). Perspektif Ekonomi Islam tentang Penetapan Harga dan
Pengaruhnya Terhadap Volume Penjualan (Studi Kasus PT. Prima Land
Pandeglang 2014-2016). 12–46.
Nurcahyanti, E. (2017). Studi Hubungan Antara Mutu Pelayanan Kesehatan Dengan
Kepuasan Pasien Di Unit Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit Umum Daerah
Bhakti Dharma Husada. Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr.
Soetomo, 3(1), 8. https://doi.org/10.29241/jmk.v3i1.86
Palelu, D. R. G., Tumbuan, W. J. F. T., & Jorie, R. J. (2022). Pengaruh Persepsi
Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Kamsia Boba Di
Kota Lawang. Emba, 10(1), 68–77.
Pambudi, T. W. S., & Soliha, E. (2021). Pengaruh Kualitas Layanan, Citra Bank,
Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Nasabah Bank. Jurnal Ilmiah Akuntansi
Dan Keuangan, 04(01), 27–39.
Rachmayanti, D. K. (2011). Analisis Perhitungan Harga Pokok Produksi Sepatu
dengan Metode Full Costing ( Studi Kasus : UKM Galaksi Kampung
Kabandungan Ciapus , Bogor ). Suparyanto Dan Rosad (2015, 5(3), 248–253.
Rensiner, R., Azwar, V. Y., & Putra, A. S. (2018). Analisis Faktor Kualitas
Pelayananterhadap Kepuasan Pasien Rawat Jalan Rsud Dr. Achmad Darwis.
Jurnal Kesehatan Andalas, 7, 1. https://doi.org/10.25077/jka.v7i0.817
Saroji A. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Nilai Terhadap
Kepercayaan Serta Dampaknya Pada Loyalitas Pasien Rumah Sakit Di Kota
Bekasi. In Jurnal Pengembangan Wiraswasta (Vol. 21, Issue 1, p. 13).
https://doi.org/10.33370/jpw.v21i1.289
Sembiring, G. E. S. (2019). Analisis Biaya Tetap dan Biaya Variabel pada Penetapan
Harga Pokok Sewa Apartemen di Yogyakarta. In Program Teknik Sipil. Institut
Teknologi Sepuluh Nopember.
Setiawan, B. P., & Frianto, A. (2021). Pengaruh Harga dan Kualitas Terhadap
Kepuasa Pelanggan (Studi Kasus Perusahaan Jasa Ekspedisi Krian). Journal of
Business and Innovation Management, 3.
Sofyan, M., Junaidi, A., & Rahmawati, N. F. (2022). Analisis Kualitas Layanan Dan
Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Jasa Ekspedisi Pt. Kadiri
Logistik Cargo. SENMABIS: Conference Series, 1(1), 83–95.
Taufiq, M. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan
Kepercayan Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Umum Daerah Andi Makkasar
Parepare. Journal of Muslim Community Health (JMCH), 3(1), 83–92.
60
https://doi.org/10.52103/jmch.v3i1.671JournalHomepage:https://pascaumi.ac.id/index.php/jmch/about
Thungasal, C., & Siagian, H. (2019). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Harga
Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Pada Hotel
Kasuari. Agora, 7(1), 287133.
Wahyuni, V. (2022). Validity and Reliability of Mathematical Communication
Ability Test Instruments Relation and Function Materials. In Sustainable Jurnal
Kajian Mutu Pendidikan (Vol. 5, Issue 1).
https://doi.org/10.32923/kjmp.v5i1.2232
Ziad Sungkar, Suseno Farhan Santoso, Vica N. Harahap, A. G. (2021). The Influence
Of Promotion And Service Quality To Customer Decision On Goods Delivery
Services At PT. JNE Bogor Ziad. ISSN: 2622-5778 (Online), 5778, 1152–1162

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64190061 - M.Khoiri
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Cengkareng
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Sofyan Marwansyah, SE, MM
  • Asisten :
  • Kode : 0162.S1.MJ.SKRIPSI.II.2023
  • Diinput oleh : STH
  • Terakhir update : 08 Mei 2024
  • Dilihat : 26 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika