Strategi Komunikasi Visual Bunyamin Muhamad Wari Dengan Media Sosial Instagram Melalui Photography Landscape

  • Maulana Chaerusahid
  • 2023

Abstrak

Fotografi landscape adalah salah satu genre dalam dunia fotografi yang sangat populer dikalangan fotografer, dari banyaknya fotografer yang ada di Indonesia, Bunyamin Wari berhasil mendapatkan sorotan setelah berhasil menjadi juara tiga pada penghargaan International Photography Awards kategori Nature/Landscape tahun 2021. Dari sini beberapa media mulai memberitakan Beny dan membuat pengikut Instagramnya naik drastis. dari kejadian tersebut, peneliti ingin mengetahui peranan akun Instagram @benysukasuka18 kepada khalayak dan mendeskripsikan proses visualisasi pada karya fotografi landscapenya. Metode yang digunakan peneliti adalah deskriptif kualitatif. Data didapat dari hasil observasi, dokumentasi, dan wawancara. Objek  penelitian yang diambil adalah 5 karya fotografi landscape yang mendapatkan penghargaan. Peneliti melakukan observasi pada akun instagram @benysukasuka18 untuk memperoleh data yang diperlukan. Analisis data dilakukan pada masing-masing karya, dimulai dengan mendeskripsikan dan menjabarkan elemen visual yang terdapat pada karya Benyamin Wari. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah proses penerapan strategi komunikasi visual yang dikategorikan ke dalam tiga pembahasan, yaitu perumusan strategi, menyusun pesan, dan menetapkan teknik. Strategi yang digunakan sesuai dengan fungsi komunikasi visual sebagai sarana identifikasi, informasi, dan instruksi, serta sarana presentasi dan promosi. Selain itu, penyampaian pesan melalui komposisi dieksekusi secara sederhana dengan tetap menonjolkan komposisi fotografi dan unsur visual yang mampu membentuk pesan dan mudah diterima masyarakat.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Abdi, Y. (2012). Photography From My Eyes. PT Elex Media Komputindo.

Andhita, R. P. (2021). Komunikasi Visual (Vol. 1). Zahira Media Publilsher.

Arifin, A. (1994). Ilmu Komunikasi : Sebuah Pengantar Ringkas. CV ARMICO.

Benyamin Wari. (n.d.). Instagram Benyamin Wari. Benyamin Wari. Retrieved June 21, 2023, from https://www.instagram.com/benysukasuka18/

Dahlan, A. (2020, March 22). Fotografi Landscape : Pengertian dan Jenisnya. Matamu.Net. https://matamu.net/fotografi-landscape-pengertian-dan-jenisnya

Effendy, O. U. (2003). Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. Remaja Rosdakarya.

Gupta, S. (2011). Exploring Social Responsibility Through Social Media. Global Media Journal : Indian Edition.

Hamidi. (2004). Metode Penelitian Kualitatif : Aplikasi Praktis Pembuatan Proposal dan Laporan Penelitian. UMM Press.

Hornby, S. A., & Crowther, J. (1995). Oxford Advanced Learner’s Dictionary of Current english (Vol. 1995). Oxford University Press.

Kaplan, A. M., & Haenlein, M. (2010). User of The World, Unite !  The Challengers and Opportunities of Social Media. Intellegent Information Manegement, 8(5).

Karyadi, B. (2017). Fotografi: Belajar Fotografi. NahlMedia.

KBBI. (n.d.). Kamus Besar Bahasa Indonesia Lanskap. KBBI. Retrieved June 21, 2023, from https://kbbi.web.id/lanskap

Kenney, K. (2009). Visual Communication Research Designs. Rouledge.

Lester, M. P. (2006). Visual Communication : Images with Messages. Thomson Wadsworth.

Madiyatmo. (2006). Diklat Mata Kuliah Fotografi Isi. UNY Press.

Moloeng, J. L., & Surjaman, T. (1989). Metodelogi Penelitian Kualitati. Remadja Karya.

PhotoAwards. (n.d.). International Photography Awards. PhotoAwards. Retrieved June 21, 2023, from https://photoawards.com/

Puntoadi, D. (2011). Menciptakan Penjualan Melalui Social Media. PT. Elex Media Komputindo.

Rohmadi, A. (2016). Tips Produktif Ber-Social Media . PT Elex Media Komputindo.

Sugiyono. (2010). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.

Sukarya, G. D. (2009). Kiat Sukses Deniek G. Sukarya. PT. Elex Media Komputindo.

Wikipedia. (n.d.-a). Fotografi. Wikipedia. https://id.wikipedia.org/wiki/Fotografi

Wikipedia. (n.d.-b). Fotografi Lanskap. Wikipedia. https://id.wikipedia.org/wiki/Fotografi_lanskap

Wikipedia. (n.d.-c). Instagram. Wikipedia. Retrieved June 21, 2023, from https://id.wikipedia.org/wiki/Instagram

Wikipedia. (n.d.-d). Lanskap. Wikipedia. Retrieved June 21, 2023, from https://id.wikipedia.org/wiki/Lanskap

Wikipedia. (n.d.-e). Media Sosial. Wikipedia. Retrieved June 21, 2023, from https://id.wikipedia.org/wiki/Media_sosial

Yellowstone National Park. (n.d.). Yellowstone’s Photo Collection. Yellowstone National Park. https://www.nps.gov/features/yell/slidefile/history/jacksonphotos/page-1.htm

Yongky, S. (2006). Desain Komunikasi Visual Terpadu. Arte Intermedia.

Zainuddin, Z., Kindarto, A., & Community, S. (2012). Kreasi Maksimal Dengan Kamera Digital Minimal. PT. Elex Media Komputindo.

Zarella, D. (2010). The Social Media Marketing Book. O’Reilly Media, Inc.

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190360 - Maulana Chaerusahid
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Cengkareng
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Hani Yuniani, S.Sos, M.Ikom
  • Asisten :
  • Kode : 0034.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : ARM
  • Terakhir update : 17 November 2023
  • Dilihat : 65 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika