Strategi Komunikasi Renjana Pictures Dalam Menginformasikan Bansos PKH (Program Keluarga Harapan)

  • Ayu Ariani Dewi
  • 2023

Abstrak

Komunikasi akan selalu melibatkan adanya pesan sebagai alat tukar informasi. Komunikasi terbagi ke dalam beberapa tipe dan memiliki cara pengolahan serta penyampaian pesan yang berbeda. Saat ini komunikasi dapat dilakukan dengan cepat dan mudah dengan memanfaatkan media yang ada. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan strategi komunikasi Renjana Pictures dalam memproduksi pesan mengenai Bansos PKH (Program Keluarga Harapan) serta menyebarkan pesan tersebut kepada khalayak. Dalam penelitian ini teori yang digunakan adalah teori Anwar Arifin tentang strategi komunikasi yang teridiri dari strategi penyusunan pesan, strategi penetapan komunikator, phisycal context dan strategi pencapaian efek. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode deskritif kualitatif yaitu dengan cara menganalisis data, mengolah dan mendeskripsikan kata, menarik kesimpulan. Hasil penelitian ini dengan adanya strategi penyusunan pesan, strategi penetapan komunikator, phisycal context dan strategi pencapaian efek, strategi komunikasi yang dilakukan oleh Renjana Pictures memberikan informasi yang efektif dan dapat diterima oleh masyarakat.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Al-Banjary, S. (2016). Teknik Reportase dan Produksi Berita Televisi (Cetakan ke-2).
Deepublish.
Ardianto, E., Komala, L., & Karlinah, S. (2017d). Komunikasi Massa: Suatu Pengantar (R. Karyanti, Ed.; Edisi revisi ke-4). Simbiosa Rekatama Media.
Arifin, A. (2006). Strategi Komunikasi, Sebuah Pengantar Ringkas . Armico.
Bungin, B. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif: Aktualisasi Metodologis ke Arah Ragam Varian Kontemporer (Cetakan ke-11). RajaGrafindo Persada.
Cangara, H. (2017). Perencanaan dan Strategi Komunikasi (Edisi revisi ke-3). RajaGrafindo Persada.
Iskandar, D. (2021). Metodologi Penelitian Kualitatif Petunjuk Praktis untuk Penelitian Lapangan, Analsis Teks Media, dan Kajian Budaya (Cetakan ke-1). Maghza Pustaka.
Kutanto, H., & Apriandi, Y. E. (2019). TV Programming News & Entertainment (Mayasari, Ed.). Penerbit Andi.
Morissan. (2019). Riset Kualitatif (Suraya, Ed.; Cetakan ke-1). Kencana.
Pos Indonesia. (n.d.). Pos Indonesia. Retrieved October 10, 2023, from https://www.posindonesia.co.id/id
Program Keluarga Harapan (PKH). (2019). Kementerian Sosial Republik Indonesia. https://kemensos.go.id/program-keluarga-harapan-pkh
Saebani, B. A. (2017). Pedoman Aplikatif Metode Penelitian dalan Penyususnan Karya Ilmiah, Skripsi, Tesis, dan Disertasi. CV Pustakan Setia.
Siyoto, S. (2015). Dasar Metodologi Penelitian (Ayup, Ed.; Cetakan ke-1). Literasi Media Publishing.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (Cetakan ke-19).
ALFABETA, CV.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods) (Sutopo, Ed.; Cetakan ke- 10). Alfabeta.
Suryadi, E. (n.d.). Startegi Komunikasi Sebuah Analisis Teori dan Praktis di Era Global (D. Dermawan, Ed.; Catakan ke-2). PT Remaja Rosdakarya.
Yusuf, M. F. (2021). Pengantar Ilmu Komunikasi (Tunggul Daru, Ed.; edisi ke-1). Pustaka Ilmu Yogyakarta.

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190926 - Ayu Ariani Dewi
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Cengkareng
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Panji Suratriadi, S.Sos.MM
  • Asisten : Cindya Yunita Pratiwi,M.I.Kom
  • Kode : 0022.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : ARM
  • Terakhir update : 17 November 2023
  • Dilihat : 67 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika