Strategi Komunikasi Organisasi Antara Pimpinan dan Bawahan pada SD Negeri Cengkareng Barat 05 PG

  • Janalista Crisanty Luan
  • 2023

Abstrak

Komunikasi merupakan faktor penting bagi sebuah organisasi dalam mengumpulkan informasi, komunikasi berperan penting bagi manusia baik individu maupun organisasi, karena manusia sebagai makhluk sosial maka perlu adanya interaksi dengan orang lain dalam lingkungannya. Tanpa komunikasi sebuah organisasi tidak dapat berfungsi ataupun berkembang, pada dasarnya komunikasi berfungsi untuk menengahi kebutuhan organisasi. Komunikasi dapat bersifat interaktif, transaksional serta memiliki tujuan.
Komunikasi organisasi pada dasarnya merupakan kegiatan yang sangat penting dalam sebuah didalam organisasi, namun kegiatan komunikasi dalam organisasi dapat melampaui batas-batas organisasi itu sendiri. Publikasi yang benar-benar spesifik dan terbatas pada anggota organisasi seringkali mendapat perhatian publik, urusan publik dapat menyebabkan masalah tersendiri bagi organisasi, sehingga sering terdapat masalah dalam sebuah proses komunikasi organisasi, masalah tersebut mencakup dua akses, yaitu masalah komunikasi itu sendiri dan masalah organisasi, misalnya masalah pengambilan keputusan,  masalah pendelegasian kekuasaan, masalah pengawasan, masalah struktur organisasi, masalah metode kerja bahkan masalah kondisi kerja pegawai.

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Dian, W. (2017). Metode Penelitian Metode Penelitian. Metode Penelitian Kualitatif, 17, 43. http://repository.unpas.ac.id/30547/5/BAB III.pdf
Gani, J. (2014). Pengaruh Hambatan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Hotel Muria Semarang. Jurnal E-Komunikasi Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Petra Surabaya, 2, 10.
Hidayat, R. (2010). Strategi Komunikasi Organisasi Di Smp Muhammadiyah 17 Rempoa Ciputat Skripsi. Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Negeri (Uin) Syarif Hidayatullah Jakarta, 1–100.
Iii, B. A. B., & Penelitian, A. M. (2010). No Title. 20–33.
Iii, B. A. B., & Penelitian, M. (n.d.). No Title. 25–35.
Iskandar, D. (2021). Strategi Komunikasi Organisasi Dalam Membangun Loyalitas Kerja Pegawai. PERSEPSI: Communication Journal, 4(1), 31–42. https://doi.org/10.30596/persepsi.v
Rohmah, N. (2018). Strategi Komunikasi Pemasaran Mini Cafe Melalui Kampanye Go Green (Eat, Plant, Contribute) (Studi Pada Tim Pemasaran Mini Cafe Icepot Malang). Kajian Dan Riset Manajemen Profesional, 4(2), 11–27. http://eprints.umm.ac.id/41169/
Siti Rohmah. (2021). Teori-teori komunikasi.
Syaipudin, M., Damayanti, A., Stefani, R., Sazali, H., & Andinata, M. (2022). Peran Komunikasi Antar Budaya Dalam Mengatasi Miskomunikasi Antar Mahasiswa UINSU (Ilmu Komunikasi Stambuk 2019). Reformasi, 1(1), 1–5.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190907 - Janalista Crisanty Luan
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Cengkareng
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Asriyani Sagiyanto, M.I.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0012.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : ARM
  • Terakhir update : 17 November 2023
  • Dilihat : 72 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika