Peran Public Relations Di Kantor Walikota Jakarta Timur Melalui Media Sosial Instagram Dalam Membangun Citra Institusi

  • Tasya Putri Choirunnisa
  • 2023

Abstrak

Untuk bagaimana mengetahui Peran Public Relation Di Kantor Walikota Jakarta Timur Melalui Media Sosial Instagram Dalam Membangun Citra Institusi, maka peneliti melakukan sebuah penelitian dengan menggunakan metode deskriptif pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan Teknik wawancra, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah Pemkot Jaktim termasuk Walikota Jakarta Timur, memiliki tanggung jawab untuk menginformasikan berita kepada masyarakat secara terbuka dan transparan. Humas Kota Jakarta Timur memanfaatkan Media sosial Instagram dengan username @kotajakartatimur untuk melakukan kegiatan kehumasaannya. Melalui akun ini, Humas Kota Jakarta Timur membagikan semua peristiwa dan berita yang ada di Jakarta Timur.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Abidin, K. Z., & Soegiarto, A. (2021). Pemanfaatan Instagram Sebagai Media Publikasi Subbagian Protokol Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur. Jurnal Riset Komunikasi, 241.

Effendi , M. (2010). Peran Internet Sebagai Media Komunikasi. Jurnal Dakwah dan Komunikasi.

El Ishaq, R. (2017). Public Relations: Teori dan Praktik. Malang: Intrans.

Feroza, C. S., & Misnawati, D. (2020). Penggunaan Media Sosial Instagram Pada Akun @yhoophiii_official Sebagai Media Komunikasi Dengan Pelanggan . Jurnal Inovasi, 35-36.

Kurniawan, C. G., & Nina, O. (2018). Strategi Komunikasi Eksternal Untuk Menunjang Lembaga. Economic Education Alaysis Journal.

Masitoh, S. (2018). Strategi Komunikasi Eksternal Humas Polda D.I Yogyakarta Dalam Mengelola Citra Positif Institusi.

Maulidia, R. (2020). Peran Humas Pemerintah Sebagai Sarana Komunikasi Publik . UG Jurnal .

Maureen, C., & Stellarosa, Y. (2021). Intagram Sebagai Bentuk Citra Diri Generasi milenial Jakarta.

Moloeng, L. J. (2017). Metode Penelitian Kualitatif . PT Remaja Rosdakarya. Priscilla, A., & Amrozi, K. (n.d.). Peran Humas Dalam Mempertahankan CItra Unggulan Pada Tingkat SMP. Sintje, A. R. (n.d.). Peran Public Relations Terhadap Meningkatkan Citra Perusahaan PT. Trakindo Manado.

Internet sourse:

Timur.jakarta.go.id

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190863 - Tasya Putri Choirunnisa
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Kalimalang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : A Yuda Triartanto, S.Sos., M.I.Kom.
  • Asisten : Dhefine Armelsa, M.M., M.I.Kom.
  • Kode : 0066.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 12 Desember 2023
  • Dilihat : 93 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika