Pengaruh Penjualan Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sektor Properti Dan Real Estate Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

  • Anissah
  • 2023

Abstrak

Laba bersih merupakan salah satu ukuran keberhasilan suatu perusahaan dalam menghasilkan keuntungan dari operasinya. Karena pada umumnya setiap perusahaan ingin mendapatkan laba yang maksimal. Untuk mencapai laba bersih yang maksimal, perusahaan perlu memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhinya, di antaranya adalah penjualan dan biaya produksi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penjualan dan biaya operasional terhadap laba bersih secara parsial dan simultan pada perusahaan sektor properti dan real estate di bursa efek Indonesia (BEI). Jenis penelitian ini adalah deskriptif untuk mengetahui akurat nya mengenai fakta- fakta dari setiap penelitian, sedangkan teknik penelitian ini adalah statistik kuantitatif yaitu untuk mengetahui kumpulan data-data yang mempengaruhi terhadap laba bersih. Secara parsial tidak terdapat pengaruh signifikan antara variabel Penjualan terhadap Laba Bersih dan juga tidak terdapat pengaruh antara biaya operasional terhadap laba bersih. secara simultan tidak terdapat pengaruh antara penjualan dan biaya operasional terhadap laba bersih. Metode yang digunakan dalam skripsi ini menggunakan metode kuantitatif. Dalam penelitian ini berdasar uji analisis menyatakan bahwa penjualan dan biaya operasional tidak berpengaruh signifikan terhadap laba bersih pada perusahaan sektor properti dan real estate di bursa efek indonesia (BEI).

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Dr. Wiwik Lestar, M.Si. Dhyka Bagus Permana, S.E., M. . (2020). Akuntansi Biaya Dalam Perspektif Manajerial. Dr. Wiwik Lestari, M.Si. Dhyka Bagus Permana, S.E., M.M.

Harjunawati, S., & Addin, S. (2022). Strategi Pemberian Kepuasan Pelanggan Melalui Peningkatan Kualitas Pelayanan Tamu Hotel Bumi Wiyata Depok. Jurnal Perspektif, 20(2), 175–181. https://doi.org/10.31294/jp.v20i2.13698

hery, S.E., M.Si.,CRP., RSA., C. (2019). Intisari Konsep Dasar Akuntansi. PT Grasindo Anggota IKAPI.

Hidayanti, F., Yahdi, M., & DP, R. W. (2019). Pengaruh Volume Penjualan dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016). Jurnal Riset Akuntansi, 1, 88–99.

Iriani, N. I., Ernawati, E., & Sasongko, T. (2021). Terhadap Laba Perusahaan. 9(2), 213–218.

Kristanti, A. (2021). Pengaruh modal kerja dan penjualan terhadap laba bersih pada perusahaan otomotif yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2017. Jurnal Mahasiswa Akuntansi Unsurya, 1(1), 60–76.

Maryana, D., & Febriliani, A. S. (2021). Pengaruh Biaya Produksi Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Pada Pt. Unilever Indonesia Tbk. Periode 2013-2020. Jurnal Akuntansi, 14(2), 42–56.

Mulyana, A., & Pethy, D. T. O. (2018). Pengaruh Biaya Operasional dan Perputaran Persediaan terhadap Laba Bersih. Organum: Jurnal Saintifik Manajemen Dan Akuntansi, 1(2), 99–105. https://doi.org/10.35138/organum.v1i2.41

Muria, G. (2018). Pengaruh Pendapatan dan Biaya Operasional terhadap Laba Bersih (studi kasus pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang terdaftar di BEI periode 2012-2016). Eqien: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 8(1), 19–33. https://doi.org/10.34308/eqien.v5i1.11

Nurazhari, D., & Dailibas. (2021). Pengaruh Penjualan dan Harga Pokok Penjualan Terhadap Laba Bersih. Journal of Economic, Business and Accounting, 4(2), 509–515.

Oktavia, E., Ernitawati, Y., Indriyani, A., Rahmawti, T., & Saputra, A. A. (2019). Pengaruh Biaya Produksi dan Penjualan Terhadap Laba Bersih. Journal of Accounting and Finance (JACFIN), 1(1), 1–14.

Prayoga, A., Wulandari, H. K., Kharisma, A. S., Ernitawati, Y., & Nasiruddin. (2019). Pengaruh Biaya Produksi dan Biaya Penjualan dalam Meningkatkan Laba Bersih. Jurnal Of Accounting and Finance(JACFIN), 1(2), 17–24.

Rusdi, M. (2019). Strategi Pemasaran untuk Meningkatkan Volume Penjualan pada Perusahaan Genting UD. Berkah Jaya. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 6(2), 83–88. https://doi.org/10.21107/jsmb.v6i2.6686

Sinambela, P. L., & Sinambela, S. (2021). Metodologi Penelitian Kuantitatif Teori dan Praktik. PT. RajaGrafindo Persada.

Susilawati, E., & Mulyana, A. (2018). Pengaruh Penjualan dan Biaya Operasional terhadap Laba Bersih pada PT Indocement Tunggal Prakarsa (Persero) Tbk Periode Tahun 2010-2017. Organum: Jurnal Saintifik Manajemen Dan Akuntansi, 1(2), 74–87. https://doi.org/10.35138/organum.v1i2.33

Uswatun Hasanah, Hilda Kumala Wulandari, & Dumadi. (2022). Pengaruh Penjualan, Biaya Operasional dan Perputaran Persediaan terhadap Laba Bersih pada CV. Dian Ayu Setiabudi Brebes Tahun 2018-2020. Jurnal Kewarganegaraan, 6(2), 4953–4962.

Utari, R. W., Subakir, & Fauziyah. (2019). Pengaruh Biaya Produksi, Biaya Operasional, Dan Penjualan Terhadap Laba Bersih. Publikasi Ilmiah Akuntansi, 1(1), 329–339.

Wardana, M. A., & Sedarmayanti. (2021). Penjualan dan Pemasaran (I. W. E. Arsawan (ed.)). IPB Internasional Press.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 63190128 - Anissah
  • Prodi : Akuntansi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Indria Widyastuti, S.E., M.Si.
  • Asisten :
  • Kode : 0004.S1.AK.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 07 Mei 2024
  • Dilihat : 39 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika