Perencanaan Strategis Teknologi Informasi Terhadap Perusahaan Menggunakan Pendekatan Ward and Peppard

  • Rizqi Falih Hamidan
  • 2023

Abstrak

Perencanaan strategis pada teknologi informasi merupakan suatu kegiatan perencanaan yang dilakukan dengan memanfaatkan teknologi secara optimal untuk mendukung tujuan bisnis perusahaan. Perencanaan strategis ini harus mempertimbangkan pengembangan teknologi informasi yang berkelanjutan untuk mempertahankan keunggulan kompetitif suatu perusahaan. Metode pengumpulan data yang digunakan pada penelitian yang akan dilakukan menggunakan metode Observasi, Wawancara, dan Studi Pustaka. Kemudian pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode Analisa SWOT yang bisa menganalisis kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang ada didalam Perusahaan. Dari hasil Analisa SWOT tersebut didapatkan beberapa perencanaan strategis yang membuat Perusahaan mampu bersaing dengan kompetitor lainnya. Dengan demikian, maka dapat disimpulkan bahwa strategi Perusahaan CV. Medica Trisari menunjukan grafik yang baik dan memiliki nilai kuadran 1.

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Adikara, F. (2019). MENYELARASKAN PERENCANAAN STRATEGI TEKNOLOGI INFORMASI YANG DIDASARKAN PADA STRATEGI MANAJEMEN TEKNOLOGI INFORMASI DAN STRATEGI BISNIS. In Computatio: Journal of Computer Science and Information Systems (Vol. 3, Issue 1).

Adityaji, R. (2018). Analisis Data Kualitatif (Vol. 17, Issue 33).

Asmara, J., Kupang, U., & Timur, N. T. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Desa Berbasis Website (Studi Kasus Desa Netpala). http://ttskab.go.id/

Fitrianto, A., & Krisnadi, I. (2019). Analisa Pengaruh BSC dan Value Chain.

Kamil, I. K. (2021). ANALISA STATEGI PENGEMBANGAN USAHA PERUSAHAAN.

Kristiawan, I., & Manuputty, A. D. (2022). Perencanaan Strategis SITI Menggunakan Metodologi Ward And Peppard (Studi Kasus Gallery Group).

Kurniasih, S., & Bhiswara, B. B. (2022). PENERAPAN METODE WARD & PEPPARD DALAM RENCANA STRATEGI SI/TI DI PT. VISI KARYA PRAKARSA. 16(1). https://journal.uniku.ac.id/index.php/ilkom

Lawu, S. H., & Ali, H. (2022). Perencanaan Strategis Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi Dengan Pendekatan Model: Enterprice Architecture, Ward And Peppard. Journal Computer Science, 1(1). https://doi.org/10.22303/csrid

Triyuni, T., & Wijaya, A. F. (2021). PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN METODOLOGI WARD AND PEPPARD PADA      SMPN        4                       SALATIGA.  Sebatik25(1). https://doi.org/10.46984/sebatik.v25i1.1200

Wahyono,              S.              I.              (2022).               Struktur               Organisasi. https://www.researchgate.net/publication/359993516

Wardhana, D. S., Rocky, A., Fakultas, T., Informasi, T., Satya, K., Salatiga, W., Jl, I., & Notohamidjojo Salatiga, O. (2019). Perencanaan Strategis Sistem Informasi Menggunakan Metode Ward And Peppard Studi Kasus CV XYZ. AITI: Jurnal Teknologi Informasi, 16(Februari), 18–30.

Wayan, ) I, Karsana, W., Made Candiasa, ) I, Gde, ), & Dantes, R. (2019). PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN FRAMEWORK WARD & PEPPARD PADA SEKOLAH BALI KIDDY. Jurnal Ilmu Komputer Indonesia (JIKI), 4(1).

Wekke, I. S. (2019). METODE PENELITIAN SOSIAL.

 

 

 

 

49

50

 

 

Wiyono, A., & Wijaya, A. F. (2020). PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI DI PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk WITEL SEMARANG MENGGUNAKAN WARD AND PEPPARD.

Yuhana, A. N., & Aminy, F. A. (2019). Optimalisasi Peran Guru Pendidikan Agama Islam Sebagai Konselor dalam Mengatasi Masalah Belajar Siswa. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(1), 79. https://doi.org/10.36667/jppi.v7i1.357

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 17190783 - Rizqi Falih Hamidan
  • Prodi : Teknologi Informasi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Oky Irnawati, M.Kom.
  • Asisten :
  • Kode : 0087.S1.TI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 05 April 2024
  • Dilihat : 23 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika