Perancangan Keamanan Jaringan Komputer Pada Router Dengan Metode ACL Pada PT Aruna Sinar Jaya Jakarta

  • Cahyo Candra Wijaya
  • 2023

Abstrak

Pada PT. Aruna Sinar Jaya, jaringan internet berperan penting dalam menjalankan roda perusahaan. Masalah di temukan ialah beberapa komputer client yang tidak membutuhkan koneksi internet dalam pekerjaannya masih dapat mengakses internet, terkadang internet digunakan secara berlebihan yang tidak berkaitan dengan pekerjaan. Untuk mengatasi permasalahan di atas diperlukan metode keamanan jaringan seperti Access Control List (ACL) agar penggunaan internet pada PT. Aruna Sinar Jaya menjadi lebih terkontrol dan efesien. Dalam hal ini, penulis merekomendasikan untuk mengimplementasikan ACL pada router Mikrotik menggunakan Winbox untuk membatasi koneksi internet.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Amar, M. R., Anwar, S., & Nurdiawan, O. (2022). Optimalisasi Menggunakan Access Control List Berbasis Mikrotik pada Amami Event Organizer. MEANS (Media Informasi Analisa Dan Sistem), 7(1), 117–123. https://doi.org/10.54367/means.v7i1.1800

Azmi, F., Kalsum, T. U., & Alamsyah, H. (2022). Analysis and Application of Access Control List ( ACL ) Methods on Computer Networks Analisa dan Penerapan Metode Access Control List ( ACL ) pada Jaringan Komputer. Jurnal Komputer, Informasi Dan Teknologi, 2(1), 81–88.

Hayaty, N. (2020). Buku Ajar: Sistem Keamanan (pp. 1–99).

Mananggel, A. V., Mewengkang, A., & Djamen, A. C. (2021). Perancangan Jaringan Komputer Di Smk Menggunakan Cisco Packet Tracer. Edutik : Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 1(2), 119–131. https://doi.org/10.53682/edutik.v1i2.1124

Mustofa, T. A., Sutanta, E., & Triyono, J. (2019). Perancangan Dan Implementasi Sistem Monitoring Jaringan Wi-Fi Menggunakan Mikhmon Online Di Wisma Muslim. Jurnal JARKOM, 7(2), 65–76.

Muzakir, A., & Ulfa, M. (2019). Analisis Kinerja Packet Filtering Berbasis Mikrotik Routerboard Pada Sistem Keamanan Jaringan. Jurnal SIMETRIS, 10(1), 15–20.

Purba, W. W., & Efendi, R. (2020). Perancangan Dan Analisis Sistem Keamanan Jaringan Komputer Menggunakan SNORT. Jurnal Teknologi Informasi, 17(2), 143–158.

Purnawan, D., & Astutik, F. (2021). Pengaruh Penggunaan Simulasi Jaringan Komputer Cisco Packet Tracer Terhadap Kreativitas Belajar Siswa. Jurnal Teknologi Pendidikan, 3(2), 21–31.

Rosiun, Dewi, S., Aryanti, R., & Ilyasa, B. K. (2020). Implementasi Keamanan Jaringan Menggunakan Access Control List Pada Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan Jakarta Selatan. Indonesian Journal on Networking and Security, 9(1), 1–4.

Santoso, J. D. (2020). Analisis Perbandingan Metode Queue Pada Mikrotik. Jurnal Pseudocode, 7(1), 1–7. https://doi.org/10.33369/pseudocode.7.1.1-7

Saputra, A. A., & Degeng, I. W. (2018). Implementasi Access Control List Menggunakan Mikrotik Pada Smk Budi Mulia Tangerang. Jurnal IDEALIS, 1(5), 401–408.

Sihotang, B. K., Sumarno, S., & Damanik, B. E. (2020). Implementasi Access Control List Pada Mikrotik dalam Mengamankan Koneksi Internet Koperasi Sumber Dana Mutiara. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 7(2), 229–234. https://doi.org/10.30865/jurikom.v7i2.2010

Susanto, A., Sitohang, L. J., & Silitonga, F. (2022). Analisis Keefektifan Jaringan Intranet Di Pt PLN (Persero) ULPLTU Tanjung Balai Karimun. Jurnal TIKAR, 3(1), 38–51.

Wahyudi, M., & Firmansyah. (2021). Analisis Performa Access Control List menggunakan Metode Firewall Policy Base Performance Analysis of the Access Control List Using the Firewall Policy- Based Method. Jurnal Manajemen, Teknik Informatika, Dan Rekayasa Komputer, 20(2), 283–292. https://doi.org/10.30812/matrik.v20i1.1068

Wibowo, A. (2021). Keamanan Sistem Jaringan Komputer (J. T. Santoso (ed.)). Yayasan Prima Agus Teknik.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 17191168 - Cahyo Candra Wijaya
  • Prodi : Teknologi Informasi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ade Surya Budiman, S.T., M.Kom.
  • Asisten :
  • Kode : 0022.S1.TI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 26 Maret 2024
  • Dilihat : 39 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika