Menyelaraskan Gaya Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan BPJS Ketenagakerjaan Bekasi Kota

  • Febi Adriani Sinaga
  • 2023

Abstrak

ABSTRAK
Febi Adriani Sinaga (64191046), Menyelaraskan Gaya Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan BPJS Ketenagakerjaan Bekasi Kota
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJS Ketenagakerjaan) merupakan badan hukum publik yang bertanggung jawab kepada presiden dan berfungsi menyelenggarakan program jaminan hari tua, jaminan pensiun, jaminan kematian, jaminan kecelakaan kerja dan jaminan kehilangan pekerjaan bagi seluruh pekerja di Indonesia termasuk orang asing yang bekerja setidaknya enam bulan di Indonesia. Metode pengumpulan data dalam penyusunan skripsi adalah wawancara dan kuesioner. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif . uji kuantitatif dalam penelitian ini digunakan untuk menunjukkan hubungan atau interaksi antara variabel bebas dan variabel terikat. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan yang berjumlah 39 orang. Teknik sampel yang digunakan adalah sampling jenuh, dimana semua populasi dijadikan sampel. Dalam penelitian ini variabel gaya kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap variabl kinerja. Dalam penelitian ini variabel budaya organisasi berpengaruh positif terhadap variabel kinerja.
Kata Kunci: Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Kinerja

Kata Kunci
Daftar Pustaka

85
DAFTAR PUSTAKA
Alasyari, A. R., Ajid, M., Irpan, O. N., Alkhowas, S., & Sofrotun. (2023). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAAN KERJA PEGAWAI.
Amin, M., & Arista, R. D. (2021). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. TIKI INDONESIA. Jurnal
Manajemen Diversitas.
Anuar, S. (2021). Budaya organisasi memiliki fungsi atau peran di dalam perusahaan.
Economic and Business.
Azizah, S. N. (2021). Manajemen Kinerja (Nasrudin,). PT Nasya Expanding Management. https://books.google.co.id
Budiman, A. (2021). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI , INTELLECTUAL CAPITAL , DAN KERAGAMAN TERHADAP KINERJA ORGANISASI
PADA KANTOR. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial.
Darmawan, D. (2021). PERAN BUDAYA ORGANISASI DAN EFIKASI DIRI UNTUK MENENTUKAN KEPUASAAN KERJA KARYAWAN. Jurnal
Baruna Horizon.
Deysi, tarussy. d. tresia . lengkon. d. j. florence . tampongangoy. l. (2020). Pengaruh Pengaruh Kepeminpinan Terhadap Kinerja Pegawai Di Kecamatan Pulau Batang Dua Kota Ternate. Journal of Chemical Information and Modeling.
Dwianto, A. S., Purnamasari, P., & Tukini, T. (2019). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. JAEIL INDONESIA. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), https://doi.org/10.36778/jesya.v2i2.74
Fadli, R. (2019). PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA
KARYAWAN PT. TUNAS PERKASA TEKINDO. Jurnal Ilmiah Semarak
Fahraini, F., & Syarif, R. (2022). Pengaruh Kompensasi, Disiplin Kerja dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Nikos Distribution Indonesia. Ikraith-Ekonomika.
Fauzi, A., & Hidayat, R. (2020). Manajemen Kinerja. Airlangga University Press. https://books.google.co.id
Gunadi, S., & Adsika, S. (2023). BUDAYA ORGANISASIBERPENGARUH
POSITIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Jurnal Kendali Akuntansi. https://journal.widyakarya.ac.id
Hutahean, W. S. (2021). Filsafat Dan Teori Kepemimpinan. Ahlimedia Press.
86
https://books.google.co.id
Ibrahim, F. E., Djuhartono, T., & Sodik, N. (2021). Pengaruh Kerjasama Tim Terhadap Kinerja Karyawan Di Pt Lion Superindo. Jurnal Arastirma, https://doi.org/10.32493/arastirma.v1i2.12369
Indriyati, R. (2018). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Manajemen Mutu (Studi pada AKPELNI Semarang). Media Ekonomi Dan Manajemen, https://doi.org/10.24856/mem.v33i1.614
Irma, M. (2022). morina irma H.P, harsono teguh santoso, achmad daengs GS. Jurnal Manajemen Dan Akuntansi.
Jamaludin, A., Sihabudin, & Romli, A. D. (2022). Pengaruh Kompensasi Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Perusahaan Pd. Makmur Jaya Karawang. Journal Ubpkarawang. https://journal.ubpkarawang.ac.id
Kambuaya, B. (2020). Menembus Badai Kepemimpinan. CV SAH MEDIA. https://books.google.co.id
Kurniawan, A., Rukiastiandari, S., Yusuf, F., Utomo, K. P., Eko, Y., Alvua, R., Manggabarani, A. S., Hasbi, I., Yulita, R., Putra, A. R., Sudirman, A., Utami, D. A., & Isma, A. R. (2016). Dasar Manajemen Dan Bisnis (K. P. Utomo (ed.)). https://repository.penerbitwidina.com
Kurniyanto, W. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Guru Smk Nu Kedungtuban Kabupaten Blora. Jurnal Mitra Manajemen. https://doi.org/10.52160/ejmm.v6i2.598
Lestari, K. W. D., & Honor Satrya, I. G. B. (2023). Kepuasan Kerja Memediasi Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Komitmen Organisasional Pada Pt. Japan Travel Agency. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana. https://doi.org/10.24843/eeb.2023.v12.i01.p08
Louren Piri, G., Sondakh, J. J., E Mintalangi, S. S., Akuntansi, J., & Ekonomi Dan Bisnis, F. (2022). Evaluasi Penerapan Sistem Reward Berbasis Kinerja Sebagai Peningkatan Kinerja Karyawan Pada Pt Astra International Daihatsu Tbk Cabang Malalayang Manado Evaluation Of Performance-Based Reward System Implementation As Employee Performance Improvement At Pt.
Lumenta, E. M., Sepang, J. L., & Tawas, H. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kota Manado. Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi.
Maria, E., Handri, M., & Purnama, A. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. ISS Indonesia
87
Cabang Medan. Jurnal Ilmiah Maksitek. https://makarioz.sciencemakarioz.org
Marlinda, D., Yamali, F. R., & MS, M. Z. (2021). Pengaruh Penilaian Prestasi Kerja dan Kompensasi Terhadap Motivasi Kerja Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Central Asia Tbk Kantor Cabang Utama Jambi. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains). https://doi.org/10.33087/jmas.v6i1.247
Marwiyah, S., & Santoso, T. (2022). PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP
KINERJA KARYAWAN (Tinjauan : Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Probolinggo). Journal of Educational and Language Research.
Ningsih, F. A., Jihan, & Darmawansyah. (2022). Fitri Ayu Ningsih, Jihan, MODEL KEPEMIMPINAN PEREMPUAN DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI SD INPRES BUMI BAHARI KECAMATAN PALU
BARAT. Jurnal Manajemen Pendidikan.
Ningsih, S., & Dukalang, H. H. (2019). Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda. Jambura Journal of Mathematics. https://doi.org/10.34312/jjom.v1i1.1742
Prayudi, A. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Karyawan Pd. Pembangunan Kota Binjai). Jurnal Manajemen. http://ejournal.lmiimedan.net
Riedel, A. G. C. ., Lengkong, V. P. ., & Trang, I. . (2019). PENGARUH HUMAN RELATION , JOB SATISFACTION DAN JOB DESCRIPTION TERHADAP KINERJA KARYAWAN MANADO QUALITY HOTEL. Jurnal Riset
Ekonomi, Manajemen, Bismis Dan Akuntansi. https://ejournal.unsrat.ac.id
Rivai, A. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Tranformasional Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Magister Manajemen. https://doi.org/10.55606/jupumi.v1i1.243
Riyanto, S., & Hatmawan, A. A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif. https://books.google.co.id
Siagian, F. (2020). PENGARUH KERJASAMA TIM TERHADAP KINERJA
PEGAWAI DI AKADEMI MARITIM CIREBON. Journal of Administration and Educational Management. https://journal.ipm2kpe.or.id
Sugiarto, A. R., Lengkong, V. P., & Pandowo, M. H. (2022). Pengaruh Kepemimpinan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV Armada Siaga Pada Saat Pandemi Covid-19 The Effect Of Leadership and Work Discipline On The Performance Of CV Armada Siaga Employees During The Covid-19 Pandemic. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi.
88
Suryani, P., Cahyono, Y., & Utami, B. D. (2020). Pengaruh Motivasi dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Produktivitas Kerja pada Karyawan Bagian Produksi di PT Tuntex Garment Indonesia. Journal of Industrial Engineering & Management Research. https://jiemar.org
Titin, Budianto, & Suhermin. (2023). Komitmen Bersama Dan Kinerja Koperasi. PT. Global Eksekutif Teknologi. https://books.google.co.id
Tricayanti, Y., Rostiar, N., & Roswaty. (2023). PengaruhKepemimpinan dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan CV. BrothersPalembang. Jurnal Nasional Manajemen Pemasaran & Sumber Daya Manusia. https://repository.ar- raniry.ac.id
Usoh, N. M., Tewal, B., & Saerang, R. (2020). Pengaruh Etos Kerja, Kepuasan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Tasik Ria Resort. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi. https://ejournal.unsrat.ac.id
Wokas, N. G. C., Dotulong, L. O. ., & Saerang, R. T. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Keterlibatan Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Pln Kawangkoan. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi. https://doi.org/10.35794/emba.v10i3.40890

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64191046 - Febi Adriani Sinaga
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Eneng Iviq Hario Rahayu, S.Psi.,M.M
  • Asisten : Eneng Iviq Hario Rahayu, S.Psi.,M.M
  • Kode : 0046.S1.MJ.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : OKT
  • Terakhir update : 27 November 2023
  • Dilihat : 68 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika