Strategi pemberian insentif dan pengembangan karir terhadap produktivitas kerja pegawai dinas perhubungan Jakarta Pusat

  • Aprilianto Dwi Nugroho
  • 2023

Abstrak

Keberhasilan perusahaan dalam mencapai tujuannya tidak terlepas dari sumber daya manusianya, walaupun aktivitas perusahaan telah memiliki modal yang cukup besar dan teknologi yang sangat modern. Dalam mencapai tujuannya, perusahaan memerlukan kerja pegawai yang baik. Banyak faktor yang memengaruhi kerja dari pegawai seperti imbalan atau insentif dan pengembangan karir pegawainya. Insentif merupakan pendapatan atau upah yang diberikan di luar gaji. Sedangkan pengembangan karir merupakan aktivitas kepegawaian untuk membantu para pegawai suatu perusahaan dalam mengembangkan diri secara maksimal. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh insentif dan pengembangan karir terhadap kerja pegawai kantor dishub Jakarta Pusat. Metode penelitian secara kuantitatif menggunakan kuisioner dengan 65 orang responden. Parameter yang digunakan dalam penelitian ini adalah insentif, pengembangan karir, dan produktivitas kerja pegawai Dinas Perhubungan Jakarta Pusat. Data kuisioner yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan uji statistik SPSS yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi berganda, uji R2, uji T, dan uji F. Hasil yang didapatkan menunjukkan bahwa insentif secara parsial tidak menunjukkan pengaruh terhadap produktivitas kerja pegawai (0,3 < 2), pengembangan karir secara parsial menunjukkan pengaruh terhadap produktivitas kerja pegawai (6,357 > 2), dan pengaruh insentif dan pengembangan karir secara simultan memberikan pengaruh terhadap produktivitas kerja pegawai (46,695 > 3,14).
Kata Kunci: Insentif, Pengembangan Karir, Produktivitas Kerja
 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Dr. Budi Gautama Siregar, M. S., & H. Ali Hardana, S. P. M. S. (2022). Metode Penelitian EKonomi dan Bisnis. Merdeka Kreasi Group. https://books.google.co.id/books?id=Onp2EAAAQBAJ
HELPIANI. (2020). Pengaruh Insetif Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt.Finansia Multi Finance Cabang Parepare. 67.
Kajian Produktivitas Pekerja Industri. (2022). Pascal Books. https://books.google.co.id/books?id=KmhoEAAAQBAJ
Kona, M., & Bunahri, R. R. (2023). Pengaruh Kompetensi Karir terhadap Kemampuan Kerja yang Dirasakan , dengan Dimediasi oleh Kesuksesan Karir dan Dimediator oleh Kejutan Karir pada Mahasiswa Politeknik Penerbangan. 4(1), 584–590.
Maharani, D., Sudarmi, & Elfiansyah, H. (2021). Pengaruh Insentif Terhadap Kinerja Karyawan di Kantor POS Regional X Makassar. Jurnal Ilmu Administrasi Negara UNISMUH, 2(1), 17–31. https://jurnal.unismuh.ac.id/index.php/kimap/article/view/3705
Nalendra, A. R. A. (2021). Stastitika Seri Dasar Dengan SPSS.
Nupin, I. S. (n.d.). POLA PENGEMBANGAN KARIER PUSTAKAWAN MELALUI MOTIVASI KERJA DAN PEMAHAMAN TEKNIS JABATAN FUNGSIONAL. Penerbit Adab. https://books.google.co.id/books?id=kvBYEAAAQBAJ
 
Nuzuli, A. K. (n.d.). Dasar-Dasar Penulisan Karya Ilmiah. Jejak Pustaka. https://books.google.co.id/books?id=9RSdEAAAQBAJ
Sutoro, M. (2020). Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Bca Finance Jakarta. JMB : Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 9(2), 102. https://doi.org/10.31000/jmb.v9i2.2043
Syarief, F., Utomo, K. P., Winardi, M. A., & Kurniawan, A. (2021). Pengaruh Promosi Jabatan Dan Kualitas Terhadap Motivasi Pemerintah Kota Bekasi. JURISMA : Jurnal Riset Bisnis & Manajemen, 11(2), 207–224. https://doi.org/10.34010/jurisma.v11i2.2872
Umar, H. (2001). Riset SDM Dalam Organisasi Husein Umar. Gramedia Pustaka Utama. https://books.google.co.id/books?id=MRTUS9tkWj4C
Utomo, K. P., & Syarief, F. (2017). Kepemimpinan Dan Kompensasi Pada Kinerja Pegawai (Studi Kasus PT Indonesia Marine Transportation Jakarta). Jurnal Administrasi Kantor, 4(2), 339–353.
Wahyuningsih, S. (2019). Pengaruh Pelatihan dalam Meningkatkan Produktivitas Kerja Karyawan. Jurnal Warta Edisi, 60(April), 91–96.
Zulkarnaen, W., & Suwarna, A. (2016). Pengaruh Insentif Terhadap Kinerja Karyawan Di Bagian Mekanik Pt. Erlangga Aditya Indramayu. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 1(1), 33–52. https://doi.org/10.31955/mea.vol1.iss1.pp33-52

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64191129 - Aprilianto Dwi Nugroho
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Kurniawan Pambudi Utomo, SE, MM
  • Asisten : Eneng Iviq Hairo Rahayu, S.Psi, MM
  • Kode : 0021.S1.MJ.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AHF
  • Terakhir update : 20 November 2023
  • Dilihat : 69 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika