Gaya Komunikasi Influencer Suhay Salim dalam Memperkenalkan Produk Kecantikan di YouTube

  • Sekar Arum Pratiwi
  • 2023

Abstrak

Sekar Arum Pratiwi (44190790), Gaya Komunikasi Influencer Suhay Salim dalam Memperkenalkan Produk Kecantikan di YouTube

Kesadaran masyarakat akan fungsi internet dibuktikan dengan banyaknya pengguna media sosial. YouTube salah satu media sosial yang paling banyak digunakan di Indonesia sejak popularitasnya naik di tahun 2017. Banyak masyarakat yang menghabiskan waktunya untuk berselancar di YouTube. Tingginya angka peminat media sosial YouTube tidak hanya menarik banyak penikmat konten, tetapi juga mendorong banyak orang untuk turut mengunggah konten. Suhay Salim adalah salah satu content creator di YouTube sejak tahun 2015. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan gaya komunikasi Suhay Salim saat memperkenalkan produk kecantikan di YouTube. Penelitian ini dilakukan dengan mengamati konten di saluran YouTube Suhay Salim dan melakukan wawancara dengan enam penggemar konten Suhay Salim. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Menjadi beauty influencer membuatnya harus menguasai kemampuan berkomunikasi yang baik agar informasi yang disampaikannya dapat dengan mudah dipahami oleh masyarakat. Dengan komunikasi verbal dan nonverbal, gaya komunikasi Suhay Salim dituangkan ke dalam konten kecantikan seperti makeup dan skincare, di mana hal itu membentuk citra diri di mata penonton.

Kata Kunci: Gaya Komunikasi, Influencer, YouTube
 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Agustina, H. K. L. (2022). Gaya Komunikasi Suhay Salim Dalam Konten Youtube May Favorites 2021 [Institut Agama Islam Negeri Ponorogo]. http://repository.uin-suska.ac.id/53582/
Aisah, D. D., & Prasetyawati, Y. R. (2018). Pengaruh Konten dan Gaya Komunikasi di Platform Konsultasi Berbasis Online @Ibunda_ID Terhadap Brand Awareness. Jurnal WACANA, 17(1), 29–38.
Akbar, A. (2018). Efektifitas Youtube sebagai Media Penyebaran Informasi (Studi pada Serambi on TV) (Vol. 16, Issue 02) [Universitas Islam Negeri Ar-Raniry]. https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/5845/4/Ali Akbar.pdf
Amalia, A. M. C. (2022). The Honeycomb Model Social Media. Binus University. https://binus.ac.id/malang/public-relations/2022/03/28/the-honeycomb-model-social-media/
Asiah, N. (2021). Gaya Komunikasi Selebgram Anggarita Dalam Product Endorsement. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim.
Astuti, W. (2023). Analisis Prubahan Gaya Kepemimpinan Atas Motivasi Kerja Karyawan di Klinik Miracle [Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia]. http://repository.stei.ac.id/id/eprint/9269
Dyatmika, T. (2021). Ilmu Komunikasi (S. Bakhri (ed.)). ZAHIR PUBLISHING.
Elmie, & Mardiana, T. (2022). Pengaruh Influencer Marketing terhadap Minat Investasi Generasi Milenial pada Surat Berharga Negara Ritel Konvensional. Jurnal Penelitian Manajemen Manajerial, 1–11. http://repo.jayabaya.ac.id/2573/
Eriana. (2018). Efek Program Monthly Favorites dalam Akun Youtube Suhay Salim Terhadap Perilaku Konsumtif Fanbase Tersuhaylah (Survei pada Grup Line Fanbase Tersuhaylah) [Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah]. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/41438
Fatmawati, N. (2021). Berkomunikasi Secara Efektif, Ciri Pribadi yang Berintegritas Dan Penuh Semangat. Kementerian Keuangan Republik Indonesia. https://www.djkn.kemenkeu.go.id/kpknl-semarang/baca-artikel/13988/Berkomunikasi-Secara-Efektif-Ciri-Pribadi-yang-Berintegritas-Dan-Penuh-Semangat.html
Haryanto, A. T. (2023, April 11). Jumlah Pengguna Internet RI Tembus 212,9 Juta di Awal 2023. Detikinet.Com. https://inet.detik.com/telecommunication/d-6582738/jumlah-pengguna-internet-ri-tembus-2129-juta-di-awal-2023#:~:text=Khusus untuk media sosial di,Instagram%2C TikTok%2C
Hermawan, F. (2022). Analisis Minat Masyarakat Pengguna Platform YouTube Sebagai Media Komunikasi Digital Masa Kini. Jurnal Manajemen, 14(3), 564–573. https://doi.org/10.29264/jmmn.v14i3.11565
Idris, M. (2022, April 11). Apa Itu Influencer: Pengertian, Jenis, dan Cara Kerjanya. Kompas.Com, 1–2. https://money.kompas.com/read/2022/08/25/152429226/apa-itu-influencer-pengertian-jenis-dan-cara-kerjanya?page=all
Kasman, C. (2019). Gaya Komunikasi Arif Muhammad Dalam Serial Youtube “Keluarga Beti.” 6(2), 4829–4834.
Nisrina, R. M. (2019). Pengaruh Beauty Vlogger Sebagai Influencer Marketing Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik L’Oreal Di Counter [Universitas Pasundan]. In Repository.unpas.ac.id. http://repository.unpas.ac.id/40683/
Nuraflah, C. A., Luthfi, M., & Iwanda, M. S. (2019). Komunikasi Verbal dan Non Verbal, Strategi Dalam Menghindari Konflik. In Ebook. Enam Media. http://repository.dharmawangsa.ac.id/470/1/cover buku ajar luthfi.pdf
Nurudin. (2016). Ilmu Komunikasi: Ilmiah dan Populer (1st ed.). PT Rajagrafindo Persada.
Pohan, D. D., & Fitria, U. S. (2021). Jenis-jenis Komunikasi. Cybernetics: Journal Educational Research and Social Studies, 2(3), 29–37. https://pusdikra-publishing.com/index.php/jrss/article/view/158
Puspitarini, D. S., & Nuraeni, R. (2019). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Promosi (Studi Deskriptif pada Happy Go Lucky House). Jurnal Common, 3(1), 71–80. https://ojs.unikom.ac.id/index.php/common/article/view/1950
Rafiq, A. (2020). Dampak Media Sosial Terhadap Perubahan Sosial Suatu Masyarakat. Global Komunika, 1(1), 18–29. https://core.ac.uk/download/pdf/327205602.pdf
Sastroatmodjo, S. (2021). Komunikasi Antarbudaya (R. R. Rerung (ed.)). MEDIA SAINS INDONESIA.
Silubun, Y. L., & Alputila, M. J. (2021). Youtube dan Hak Cipta: Legalitas Cover Music Atas Hasil Karya Pemuda Merauke. Jurnal Restorative Justice, 5(1), 66–77. https://doi.org/https://doi.org/10.35724/jrj.v5i1.3645
Usman, S. (2018). Konten Hiburan Masih Terlaris Diakses Oleh Pengguna Smartphone Indonesia. Merdeka. https://www.merdeka.com/teknologi/konten-hiburan-masih-terlaris-diakses-oleh-pengguna-smartphone-indonesia.html
YouTube. (n.d.). Youtube Social Impact. Retrieved May 5, 2023, from https://socialimpact.youtube.com/intl/id/about/
Yusmanizar, Haning, T., Unde, A., & Yunus, M. (2020). Analisis Karakteristik Penggunaan Media Sosial Pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Makassar. Jurnalisa, 06(November), 200–215. https://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/jurnalisa/article/view/16263/11055

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190790 - Sekar Arum Pratiwi
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Dr. Fifit Fitriansyah, S.Sos, I. M.Pd
  • Asisten :
  • Kode : 0094.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AHF
  • Terakhir update : 17 November 2023
  • Dilihat : 253 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika