Strategi Komunikasi Radio Gen Fm Dalam Meningkatkan Minat Pendengar Pada Era Digital

  • Arsi Eko Prasitiyo
  • 2023

Abstrak

Arsi Eko Prasitiyo (44190657), Strategi Komunikasi Radio Gen Fm Dalam Meningkatkan Minat Pendengar Pada Era Digital

Dengan hadirnya new media dan persaingan tinggi dalam merebut perhatian audiens. Tak terkecuali pada industri penyiaran radio yang mulai pudar dan jarang didengarkan. Namun tidak dengan Gen FM yang sekarang tetap eksis dengan tetap mengudara dan memiliki tempat tersendiri di masyarakat. Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi radio Gen FM meningkatkan minat pendengar pada era digital. Adapun metode yang di gunakan ialah metode penelitian kualitatif dengan teori yang disampaikan oleh Anwar Arifin yaitu terlebih dahulu dengan Mengenal khalayak. khalayak sasaran radio Gen FM adalah anak muda Kota Jakarta dan masyarakat luar yang mendengarkan radio melalui website dan sosial media. Menyusun pesan, penyiar mengangkat topik yang sedang hangat di masyarakat. Selanjutnya metode yang digunakan berdasarkan bentuik isinya yaitu menggunakan metode informatif, persuasif, dan edukatif. Kemudian untuk menjangkau pendengar yang tidak dapat mendengarkan secara on air dapat memutar kembali melalui sosial media, seperti Instagram, dan Youtube, sedangkan bagi pendengar yang berada di luar Jakarta dapat menggunakan radio streaming

Kata Kunci: Strategi Komunikasi, Era Digital, Radio, Minat Pendengar
 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

ADILLA, D. T. (2021). Strategi penyiar radio kiss fm medan dalam mengembangkan kreativitas diri di era digital.
Azkiyah, H. (2020). STRATEGI KOMUNIKASI RADIO RBT 90 FM PEKANBARU DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS PENDENGAR PADA PROGRAM RBT TALK 90.
Dhamayanti, M., Studi, P., Komunikasi, I., & Nusantara, U. B. (2019). Meilani Dhamayanti untuk mendapatkan hiburan maupun informasi . Karateristik radio yang akrab ( memiliki kemunculan media televisi membuat radio perlahan tergeser . Kelebihan visual membuat. 3, 82–89.
Fika Hamida Sari. (2020). IMPLEMENTASI KONVERGENSI MEDIA DALAM JURNALISME RADIO DAKWAH DI ERA DIGITAL (STUDI DESKRIPTIF PADA PROGRAM “JENDELA INFORMASI” DI RADIO BASS FM SALATIGA).
Irawan, D. (2019). Komunikasi Dakwah Kultural di Era Millenial. 18(1), 86–96.
MELINIAR. (2022). STRATEGI KOMUNIKASI PENYIAR RADIO BINTANG ANGKASA SWARA (BAS) DALAM MENARIK PENDENGAR DI KECAMATAN BANJAR AGUNG Skripsi.
Prisiska, P. (2021). Upaya Membangkitkan Motivasi Belajar Pendidikan Agama Islam Tingkat Anak-Anak pada Masa Covid-19 Di Gampong Jeulingke Dengan Penerapan Komunikasi Persuasif. 1(2), 210–225.
Saputra, S. (2020). EFEKTIVITAS KOMUNIKASI INTERPERSONAL DALAM KEGIATAN PEMBELAJARAN MELALUI MEDIA. 7(1).
Sari, D. A. I. (2014). TEKNIK PENYIAR RADIO FRESH 94,3 FM DALAM MENYAMPAIKAN INFORMASI PADA PROGRAM FRESH LIFE STYLE.
Sartika, A. (2015). STRATEGI KOMUNIKASI KOMISI PENANGGULANGAN AIDS ( KPA ) DALAM MELAKUKAN SOSIALISASI HIV / AIDS DI KOTA SAMARINDA. 3(20), 17–30.
Syifa Zakia Nurlatifah, R. M. (2017). PENGARUHSTRATEGI PEMASARAN WORD OF MOUTH(WOM) DAN PRODUK PEMBIAYAAN SYARIAH TERHADAP MINAT DAN KEPUTUSAN MENJADI ANGGOTA (NASABAH) PADA BAITUL TAMWIL MUHAMMADIYAH (BTM) KOTA BANDAR LAMPUNG. 163–184.
Tri Septian Hidayat. (2017). EKSISTENSI RADIO SUARA BUMI LASINRANG SEBAGAI MEDIA SOSIALISASI PEMERINTAH KABUPATEN PINRANG.
Umami Laily Lailatul. (2015). IMPLEMENTASI RELATIONSHIP MARKETING PADA PT.ARIFIN SIDAYU TOUR AND TRAVEL CABANG GRESIK. 34–44.
Vini Reza. (2021). STRATEGI KOMUNIKASI RADIO AL-FATIH DALAM MENARIK MINAT PENDENGAR (STUDI PADA RADIO 107.3 FM). gg

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190657 - Arsi Eko Prasitiyo
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Maya May Syarah, S.Sos.,M.Si
  • Asisten : Ade Budi Santoso,M.I.Kom
  • Kode : 0020.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AHF
  • Terakhir update : 16 November 2023
  • Dilihat : 273 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika